Sistem Pendukung Keputusan Menggunakan Metode Simple Additive Weighting Dalam Pemilihan Rumah Tinggal Di Perumahan(Studi Kasus Perumahan Jati Graha 4 Kec.Sunggal)

  • Devy Pratiwi Universitas Pembangunan Panca Budi Medan

Abstract

ABSTRAKDEVY PRATIWISistem Pendukung Keputusan Menggunakan Metode Simple Additive Weighting Dalam Pemilihan Rumah Tinggal Di Perumahan(Studi Kasus Perumahan Jati Graha 4 Kec.Sunggal)2019Perumahanialah salah satu kebutuhan dasar manusia dan faktor penting dalam kelangsungan hidup yang tidak dapat dilihat sebagaisarana kebutuhan semata-mata akan tetapi lebih dari proses menciptakan ruang kehidupan untuk bermasyarakat. Dengan seiringnya kemajuan ekonomi dan kesibukan masing-masingsetiap manusia, begitu juga dengan pertumbuhan penduduk yang semakin meningkat jumlahnya dan kebutuhan masyarakat akan tempat tinggal yang diinginkannya, biasanya masyarakat harus membeli rumah yang dibangun oleh pihak lain dan tidak mengamati kriteria khusus dalam menentukan rumah yang mengakibatkan banyak sekali terjadi ketidak nyamanan dalam memilih rumah.Kriteriayang digunakandalam pemilihan rumah tinggal di perumahan Jati Graha 4berupa kriteria uang muka, ukuran tanah, harga perumahan, KPR, dan kepadatan penduduk.Sistem ini dirancang dengan bahasa pemrograman PHP dan MySQL sebagai olah datanya. Sistem pendukung keputusan merupakan salah satu sistem yang dapat membantu seseorang dalam mengambil keputusan dan tidak untuk menggantikan peran dalam mengambil keputusan.Metode yang digunakan yaitu metode Simple Additive Weightinguntuk mencari penjumlahan terbobot pada rating kinerja setiap alternatif dari semua atribut kemudian dilakukan proses perangkingan untuk menentukan nilai terbaik.Kata kunci : sistem pendukung keputusan, Simple Additive Weighting, pemilihan rumah tinggal, PHP, MySQL

Downloads

Download data is not yet available.

References

DAFTAR PUSTAKA Andi. 2012. Adobe Dreamweaver CS6 Dan PHP MySQL Untuk Pemula. Cv Andi.Ade Hendini, 2016. Pemodelan Sistem Informasi Monitoring Penjualan Dan Stok Barang (Studi Kasus : Distro Zhezha Pontianak), Jurnal Katulistiwa Informatika, Vol.IV, No.2.Bardansyah, 2014. Sistem Pendukung Keputusan Sekolah favorit Tingkat Sekolah Menengah Pertama Swasta dengan Metode Analytical Hierarchy Proses (AHP). Vol. VI. ISSN : 2301-9425. 21. Batubara, Supina. "Analisis perbandingan metode fuzzy mamdani dan fuzzy sugeno untuk penentuan kualitas cor beton instan." IT Journal Research and Development 2.1 (2017): 1-11. Batubara, Supina, Sri Wahyuni, and Eko Hariyanto. "Penerapan Metode Certainty Factor Pada Sistem Pakar Diagnosa Penyakit Dalam." Seminar Nasional Royal (SENAR). Vol. 1. No. 1. 2018. Khairul, k., ilhamiarsyah, u., wijaya, r. F., & utomo, r. B. (2018, september). Implementasi augmented reality sebagai media promosi penjualan rumah. In seminar nasional royal (senar) (vol. 1, no. 1, pp. 429-434). Fachri, barany. Perancangan sistem informasi iklan produk halal mui berbasis mobile web menggunakan multimedia interaktif. Jurasik (jurnal riset sistem informasi dan teknik informatika), 2018, 3: 98-102. Fachri, barany. "aplikasi perbaikan citra efek noise salt & papper menggunakan metode contraharmonic mean filter." seminar nasional royal (senar). Vol. 1. No. 1.2018. Ginting, G., Fadlina, M., Siahaan, A. P. U., & Rahim, R. (2017). Technical approach of TOPSIS in decision making. Int. J. Recent Trends Eng. Res, 3(8), 58-64 Kristanto, Andri., 2010. Kupas Tuntas PHP & MySQL. Klaten : Cable Book. Muslim Hidayat, M. Alif Muafiq Baihaqi, 2016. Sistem Pendukung Keputusan untuk Pemilihan Hotel dengan Simple Additive Weighting (SAW) Berbasis Web. ISSN : 2302-3805 Novita, Rice., Novita Sari, 2015. Sistem Informasi Penjualan Pupuk Berbasis E- Comerce, Jurnal Teknologi Informasi. Vol. 3 No. 2. ISSN : 2338-2724
Nofriansyah, Dicky., 2014. Konsep Data Mining vs Sistem Pendukung Keputusan.Yogyakarta : Deepublish. Putera, A., Siahaan, U., & Rahim, R. (2016). Dynamic key matrix of hill cipher using genetic algorithm. Int. J. Secur. Its Appl, 10(8), 173-180. Siahaan, A. P. U., Aryza, S., Nasution, M. D. T. P., Napitupulu, D., Wijaya, R. F., & Arisandi, D. (2018). Effect of matrix size in affecting noise reduction level of filtering. Siahaan, MD Lesmana, Melva Sari Panjaitan, and Andysah Putera Utama Siahaan. "MikroTik bandwidth management to gain the users prosperity prevalent." Int. J. Eng. Trends Technol 42.5 (2016): 218-222.Sidik, A. P. (2018). Algoritma RSA dan Elgamal sebagai Algoritma Tambahan untuk Mengatasi Kelemahan Algoritma One Time Pad pada Skema Three Pass Protocol. Sri Eniyati, 2011. Perancangan Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan untuk Penerimaan Beasiswa dengan Metode SAW (Simple Additive Weighting). Jurnal Teknologi Informatika Dinamik. Vol. 16 No.2. ISSN : 0854-9524. 171. Ulfah Indriani. 2015. Penerapan Metode SAW Dalam Menentukan Nasabah Yang Layak Mendapatkan Pembiayaan Mikro Berdasarkan Nilai Angunan. Seminar Nasional Informatika.
Published
2019-05-09