Pengaruh Jarak Tanam Dan Pemberian POC Limbah Kulit Pisang Terhadap Pertumbuhan Dan Produksi Tanaman Kacang Tanah (Arachis hypogeae L)
Abstract
Untuk dapat menghasilkan kacang tanah organik maka dilakukan
pembudidayaan yang baik, salah satunya adalah dengan penggunaan jarak tanam
dan poc limbah kulit pisang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh
jarak tanam dan pemberian poc limbah kulit pisang terhadap pertumbuhan dan produksi tanaman kacang tanah (Arachis hypogeae L).
Metoda penelitian Rancangan Acak Kelompok (RAK) Faktorial terdiri
atas 2 faktor. Faktor pertama adalah pengaruh jarak tanam yang terdiri atas J1 = 20
cm X 20 cm, J2 = 20 cm X 30 cm. Faktor kedua adalah pemberian poc limbah
kulit pisang yang terdiri atas P0 = kontrol, P1 = 400 ml/liter air/plot, P2= 600
ml/liter air/plot, P3 = 800ml/liter air/plot. Parameter yang diamati adalah tinggi
tanaman, jumlah cabang tanaman, umur berbunga, jumlah polong kering/plot, jumlah polong kering/sampel dan jumlah berat 100 biji kering.
Hasil penelitian memperlihatkan bahwa pengaruh jarak tanam dan
pemberian POC limbah kulit pisang berpengaruh tidak nyata paada setiap
parameter yang diamati baik tinggi tanaman, jumlah cabang produktif, umur berbunga, jumlah polong/plot, jumlah polong/sampel dan berat 100 biji kering.
Kata kunci : Jarak Tanam, POC Limbah Kulit Pisang dan Kacang Tanah
Downloads
References
Badan Pusat Statistik, 2015. Produksi Tanaman Pangan 2015. Katalog BPS. Jakarta.
Balitkabi, 2012. Buletin Direktorat Budidaya Aneka Kacang dan Umbi Periode Bulan September 2012. Kementrian Pertanian.
Dewanti, R, 2008. Limbah Kulit Pisang Kepok Sebagai Bahan Baku Pembuatan Ethanol. Surabaya: UPN Veteran Jawa Timur. Jurnal Biologi, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Negeri Surabaya. 2 (3): 168-173.
Fadhillah, A., Sugianto H, Hadi K, Firmandhani SW, Murtini TW dan Pendelaki EE, 2011. Kajian Pengolahan Sampah Jurusan Arsitektur Fakultas Teknik Universitas Diponegoro. Jurnal Modul. 11 (2): 66-67.
Ginting, t. Y. (2017). Daya predasi dan respon fungsional curinus coeruleus mulsant (coleoptera; coccinelide) terhadap paracoccus marginatus williams dan granara de willink (hemiptera; pseudococcidae) di rumah kaca. Jurnal pertanian tropik, 4(3), 196-202
Ginting, t. Y. (2017). Daya predasi dan respon fungsional curinus coeruleus mulsant(coleoptera; coccinelide) terhadap kutu putih paracoccus marginatus williams and granara de willink (hemiptera: pseudococcidae) di rumah kaca.
Hidayat N. 2008. Pertumbuhan dan Produksi Kacang Tanah (Arachis hypogaea L.).Varietas Lokal Madura Pada Berbagai Jarak Tanam dan Takaran Pupuk Fosfor. Jurnal Pertanian. Fakultas Pertanian Universitas Trunojoyo. Madura. 11 (2): 84-88.
Husna, Y. 2010. Pengaruh Penggunaan Jarak Tanam Terhadap Pertumbuhan dan Produksi Padi Sawah (Oryza sativa L) Varietas IR 42 dengan Metode System of Rice Intensification). Jurnal Jurusan Agroteknologi. Fakultas Pertanian Universitas RIAU. Vol 9 Hlm 2-7.
Harahap, A. S. (2018). Uji kualitas dan kuantitas DNA beberapa populasi pohon kapur Sumatera. JASA PADI, 2(02), 1-6.
Manurung, H. 2011. Aplikasi Bioaktivator (Effective Microorganisms4 dan Orgadec) Untuk Mempercepat Pembentukan Komposisi Limbah Kulit Pisang Kepok (Musa paradisiacal L.). Jurnal Jurusan Biologi FMIPA Universitas Mulawarman.Bioprospek. 8(2): 1029-1037.
Mayadewi, N. N. A. 2007. Pengaruh Jenis Pupuk Kandang dan Jarak Tanam terhadap Pertumbuhan Gulma dan Hasil Jagung Manis. Jurnal Agritrop. 26 (4): 153-159.
Misbahudin, Iqbal Hasan, 2013. Analisis Data Penelitian Dengan Statistik. Jakarta Bumi Aksara.
Murrunie, E. W. 2011. Analisis Pertumbuhan Tanaman Kacang Tanah dan Pergeseran Kompetisi Gulma Pada Frekuensi Penyiangan dan Jarak
Tanam Yang Berbeda. Fakultas Pertanian Universitas Muria Kudus Jawa Tengah.
Nasution, FJ, Mawarni, Lisa dan Meiriani, 2014. Aplikasi Pupuk Organik Padat dan Cair Dari Kulit Pisang Kepok Untuk Pertumbuhan dan Produksi Sawi. Jurnal Online Agroteknologi. 2 (3): 1029-1037.
Pitijo, S. 2009. Benih Kacang Tanah. Kanisius.Yogyakarta.
Purwono, dan H. Purnawati, 2007. Budidaya 8 Jenis Tanaman Pangan Unggul. Penebar Swadaya. Bogor.
Rambitan, V.M.M dan Sari, M.P 2013. Pengaruh Kompos Cair Kulit Pisang Kepok (Musa paradisiacal L.) Terhadap Pertumbuhan dan Hasil Tanaman Kacang Tanah (Arachis hipogaea L.) Sebagai Penunjang Praktikum Fisiologi Tumbuhan.(Online). Jurnal EduBio Tumbuhan. 1 (1): 1-60
Sitepu, S. M. B. (2016). Strategi Pengembangan Agribisnis Sirsak di Kabupaten Deli Serdang (Studi Kasus Desa Durin Simbelang Kecamatan Pancur Batu).
Sajar, S. (2017). Kisaran Inang Corynespora cassiicola (Berk. & Curt) Wei Pada Tanaman Di Sekitar Pertanaman Karet (Hevea brassiliensis Muell). Jurnal Pertanian Tropik, 4(1), 9-19.
Sajar, S. (2018). Karakteristik Kultur Corynespora cassiicola (Berk. &Curt) Wei dari Berbagai Tanaman Inang yang Ditumbuhkan di Media PDA. AGRIUM: Jurnal Ilmu Pertanian, 21(3), 210-217.
Setiawan, A. (2018). PENGARUH PROMOSI JABATAN DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP SEMANGAT KERJA PEGAWAI DI LINGKUNGAN UNIVERSITAS PEMBANGUNAN PANCA BUDI MEDAN. Jurnal Akuntansi Bisnis dan Publik, 8(2), 191-203..
Siregar, M. (2018). Respon Pemberian Nutrisi Abmix pada Sistem Tanam Hidroponik Terhadap Pertumbuhan dan Produksi Tanaman Sawi (Brassica Juncea). Jasa Padi, 2(02), 18-24.
Syahputra, B. S. A., Sinniah, U. R., Ismail, M. R., & Swamy, M. K. (2016). Optimization of paclobutrazol concentration and application time for increased lodging resistance and yield in field-grown rice. Philippine Agricultural Scientist, 99(3), 221-228.
Sulardi, T., & Sany, A. M. (2018). Uji pemberian limbah padat pabrik kopi dan urin kambing terhadap pertumbuhan dan produksi tanaman tomat (Lycopersicum esculatum). Journal of Animal Science and Agronomy panca budi, 3(2).
S, Alex. 2012. Sukses Mengolah Sampah Organik Menjadi Pupuk Organik. Yogyakarta: Pustaka Baru Press.
Santi, 2008. Kajian Pemanfaatan Limbah Nilam Untuk Pupuk Cair Organik dengan Proses Fermentasi. Jurnal Teknik Kimia. 2 (2): 335-340.
Sinaga, D, 2010. Pembuatan Pupuk Cair Dari Sampah Organik Dengan Menggunakan Boisca Sebagai Starter. Medan: Universitas Sumatera Utara. Jurnal Biologi, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Negeri Surabaya. 2 (3): 168-173.
Supriadi, H dan H. Nana. 2011. Dampak Perubahan Iklim Terhadap Produksi Jambu Mete dan Upaya Penanggulangannya. J. Buletin RISTRI. 2 (2):175- 186.
Supriyanto, Muslimin dan Umar, H. (2014). Pengaruh berbagai dosis pupuk organik cair urin sapi terhadap pertumbuhan semai jambon merah. Jurnal Warta Rimba, 2(2), 149-17.
Susetya, D, 2012. Panduan Lengkap Membuat Pupuk Organik. Jakarta: Baru Press.
Sutedjo, M. 2010. Pupuk dan Cara Pemupukan. Rineka Cipta. Jakarta.
Syahputra, B. S. A., Sinniah, U. R., Ismail, M. R., & Swamy, M. K. (2016). Optimization of paclobutrazol concentration and application time for increased lodging resistance and yield in field-grown rice. Philippine Agricultural Scientist, 99(3), 221-228.
Tarigan, R. R. A. (2018). PENANAMAN TANAMAN SIRSAK DENGAN MEMANFAATKAN LAHAN PEKARANGAN RUMAH. JASA PADI, 2(02), 25-27.
Tarigan, R. R. A., & Ismail, D. (2018). The Utilization of Yard With Longan Planting in Klambir Lima Kebun Village. Journal of Saintech Transfer, 1(1), 69-74.
Tim Bina Karya Tani, 2009. Budidaya Tanaman Kacang Tanah. Yrama Widya. Bandung.
Tarigan, r. R. A. (2018). Penanaman tanaman sirsak dengan memanfaatkan lahan pekarangan rumah. Jasa padi, 2(02), 25-27.
Tarigan, r. R. A., & ismail, d. (2018). The utilization of yard with longan planting in klambir lima kebun village. Journal of saintech transfer, 1(1), 69-74.