Rancang Bangun Robot Obstacle Menggunakan Sensor Sharp GP2Y0A21 IR berbasis Arduino Uno
Abstract
Abstrak Robot adalah sebuah alat mekanik yang dapat melakukan tugas fisik, baik menggunakan pengawasan dan kontrol manusia, ataupun menggunakan program yang telah didefenisikan terlebih dahulu (kecerdasan buatan). Penelitian dalam bidang robotik khususnya di Indonesia saat ini berkembang sangat pesat. Hal ini dapat dilihat dari kegiatan-kegiatan atau pameran dalam bidang robotik. Pada kesempatan tersebut tulisan ini juga ingin membahas tentang cara pengontrolan sebuah alat yang telah didefenisikan secara khusus melalui sebuah program. Pengontrolan tersebut memanfaatkan sebuah Modul Bluetooth HC-05 yang telah di uji coba dan memiliki transfer data secara serial yang sangat cocok disandingkan dengan sebuah mikrokontroler. Baik itu mikrokontroler dari keluarga MCS 51, AVR, ATtiny maupun yang lebih pintar seperti PIC. Pada penelitian, pengontrol Arduino Uno digunakan untuk mengontrol sebuah robot yang dapat menghindari halangan. Selain mudah dalam pemrograman karena mempunyai fitur PWM, komunikasi UART(Universal Asynchronous Receiver/Transmitter) atau USART (Synchronous) yang dimanfaatkan untuk pengendalian sebuah perangkat elektonika dan mekanik seperti Motor DC. Disamping itu juga pengendalian nirkabel (wireless) memanfaatkan komunikasi Bluetooth dan sebuah smartphone Android yang juga mempunyai aplikasi yang dapat dimanfaatkan untuk mengontrol pergerakan dari Robot tersebut. Dengan penggabungan dari keseluruhan perangkat yang digunakan. Kata kunci : Robot, Arduino Uno, Bluetooth HC-05, PWM (Pulse Width Modulation), Smartphone Android.
Downloads
References
Andrian, Yudhi, and Purwa Hasan Putra. "Analisis Penambahan Momentum Pada Proses
Prediksi Curah Hujan Kota Medan Menggunakan Metode Backpropagation Neural
Network." Seminar Nasional Informatika (SNIf). Vol. 1. No. 1. 2017.
Aryza, S., Irwanto, M., Lubis, Z., Siahaan, A. P. U., Rahim, R., & Furqan, M. (2018). A
Novelty Design Of Minimization Of Electrical Losses In A Vector Controlled
Induction Machine Drive. In IOP Conference Series: Materials Science and
Engineering (Vol. 300, No. 1, p. 012067). IOP Publishing.
Datasheet motor servo SG90. Tersedia di : https://
http://www.ee.ic.ac.uk/pcheung/teaching/de1_ee/stores/sg90_datasheet.
pdf.
Datasheet Sensor Sharp GP2Y0A21YK0F. Tersedia di :
Fachri, B. (2018, September). Aplikasi Perbaikan Citra Efek Noise Salt & Papper
Menggunakan Metode Contraharmonic Mean Filter. In Seminar Nasional Royal
(Senar) (Vol. 1, No. 1, Pp. 87-92).
Fachri, Barany. "Aplikasi Perbaikan Citra Efek Noise Salt & Papper Menggunakan Metode
Contraharmonic Mean Filter." Seminar Nasional Royal (Senar). Vol. 1. No. 1. 2018.
Fachri, Barany. Aplikasi Perbaikan Citra Efek Noise Salt & Papper Menggunakan Metode
Contraharmonic Mean Filter. In: Seminar Nasional Royal (Senar). 2018. P. 87-92.
Ginting, G., Fadlina, M., Siahaan, A. P. U., & Rahim, R. (2017). Technical approach of
TOPSIS in decision making. Int. J. Recent Trends Eng. Res, 3(8), 58-64.
Hafni, Layla, And Rismawati Rismawati. "Analisis Faktor-Faktor Internal Yang
Mempengaruhi Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di
Bei 2011-2015." Bilancia: Jurnal Ilmiah Akuntansi 1.3 (2017): 371-382.
Hong, M.J., Arshad, M.R. 2016. A Modified Artificial Potential Field Method For
Indra Permana, Aminuddin "Sistem Pakar Mendeteksi Hama Dan Penyakit Tanaman
Kelapa Sawit Pada Pt. Moeis Kebun Sipare-Pare Kabupaten Batubara." (2013).
Internet : web.mit.edu/viz/EM/visualizations/coursenotes/modules/guide12.pdf
Internet : www.ele.uri.edu/courses/ele432/spring08/LEDs.pdf
Joni, K., Abidin, Z., Ibadillah, A.F. 2017. Rancang Bangun Robot Penghindar Halangan
Berbasis Kamera Menggunakan Deteksi Kontur. Jurnal INFOTEL, Teknik
Elektro, Universitas Trunojoyo Madura. ISSN : 2085-3688; e-ISSN : 2460-0997.
Kwong, T.C., Amin, S.H.M., Mamat, R., Tar, J.K. 2002. Using Voting Technique in
Mobile Robot Behavior Coordination For Goal-Directed Navigation. Jurnal
Teknologi, 36(D) Jun 2002: 55-70.
Lubis, M.Z., Anurogo, W., Sihombing, P.N. Desaign dan Uji Coba Sederhana pada
Obstacle Avoiding Robot Menggunakan Mikrokontroler Arduino. Jurnal Teknik
Informatika, Vol. 10 No. 1, April 2018, 47-53.
Marindani, E.D. 2011. Robot Mobile Penghindar Halangan (Avoider Mobile Robot)
Berbasis Mikrokontroler AT89S51. Jurnal ELKHA Vol. 3, No.2, Juli 2011.
Mayasari, Nova. "Comparison of Support Vector Machine and Decision Tree in Predicting
On-Time Graduation (Case Study: Universitas Pembangunan Panca Budi)." Int. J.
Recent Trends Eng. Res 2.12 (2016): 140-151.
Permana, A. I., and Z. Tulus. "Combination of One Time Pad Cryptography Algorithm
with Generate Random Keys and Vigenere Cipher with EM2B KEY." (2020).
Permana, Aminuddin Indra. "Kombinasi Algoritma Kriptografi One Time Pad dengan
Generate Random Keys dan Vigenere Cipher dengan Kunci EM2B." (2019).
Pratama, Y.W., Dewi, T., Oktarina, Y. 2017. Analysis and Design of Obstacle
Avoidance on Robot Detection of Pipe Cracked. Volt. Jurnal Ilmiah Pendidikan
Teknik Elektro. Politeknik Negeri Sriwijaya. Palembang, Indonesia.
Puspita, Khairani, and Purwa Hasan Putra. "Penerapan Metode Simple Additive Weighting
(SAW) Dalam Menentukan Pendirian Lokasi Gramedia Di Sumatera Utara."
Seminar Nasional Teknologi Informasi Dan Multimedia, ISSN. 2015.
Putera, A., Siahaan, U., & Rahim, R. (2016). Dynamic key matrix of hill cipher using
genetic algorithm. Int. J. Secur. Its Appl, 10(8), 173-180.
Riverine Obstacles Avoidance. Jurnal Teknologi (Sciences & Engineering) 78:
Syahputra, Rizki, And Hafni Hafni. "Analisis Kinerja Jaringan Switching Clos Tanpa
Buffer." Journal Of Science And Social Research 1.2 (2018): 109-115.
Tabassum, F., Lopa, Susmita., Tarek, M.M., Ferdosi, B.J. 2017. Obstacle Avoiding
Robot. Global Jurnal Of Reserches In Engineering : H Robotics & Nano Tech.
ISSN : 2249-4596. Print ISSN : 0975-5861.
Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas Tanjung Pura.
Universiti Sains Malaysia (USM), Penang, Malaysia. 6-13 (2016) 67-73.
Wahyuni, Sri. "Implementasi Rapidminer Dalam Menganalisa Data Mahasiswa Drop
Out." Jurnal Abdi Ilmu 10.2 (2018): 1899-1902.
Wicaksono, P.A., Wendanto, W. 2016. Rancang Bangun Prototype Robot Avoider
Penyedot Debu Otomatis Berbasis Arduino. Jurnal Ilmiah Go Infotech. Volume 22
No. 2, Desember 2016.
Zulkifli., Sanjaya, B.W., Priyatman, H. 2017. Implementasi Logika Fuzzy Pada Robot
Beroda Penghindar Halangan Berbasis Arduino Uno R3. Jurnal