Respon Pemberian Pupuk Organik Cair Dari Cangkang Telur Dan Air Rebusan Kedelai Untuk Pertumbuhan Dan Produksi Tanaman Pare (Mormodicha charantia L.)
Abstract
Dalam upaya peningkatan pertumbuhan dan produksi tanaman pare (Momordicha charantia L) adapun tujuannya adalah mengetahui respon pemberian pupuk organik cair cangkang telur terhadap pertumbuhan dan produksi tanaman pare (Momordica charantia L).Untuk mengetahui respon rebusan air kedelai terhadap pertumbuhan dan produksi tanaman pare (Momordica charantia L).Untuk mengetahui intraksi pemberian pupuk organik cair cangkang telur dan juga rebusan air kedelai terhadap pertumbuhan dan produksi tanaman pare (Momordica charantia L). Metode penelitian ini mengunakan Rancangan Acak Kelompok (RAK) faktorial yang terdiri dari 2 faktor dengan 16 kombinasi perlakuan dan 2 ulangan. Faktor-faktor yang diteliti merupakan faktor pertama perlakuan pemberian pupuk organik cari dari cangkang telur (K) terdiri pada 4 taraf K0 = Kontrol tanpa perlakuan, K1 = 200 ml/ liter air/plot, K2 = 400 ml/ liter air/plot,K3 = 600 ml/ liter air/plot Faktor yang kedua rebusan air kedelai dengan simbol “P” terdiri dari 4 taraf yaitu P0 = Tanpa perlakuan (Kontrol), P1 = 200 ml/plot, P2 = 400 ml/plot dan P3= 600 ml/plot. Parameter dalam penelitian ini adalah panjang tanaman, diameter buah, panjang buah/ plot, jumlah buah/plot, berat buah/plot. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Respon pemberian pupuk organik cair dari cangkang telur terhadap pertumbuhan dan produksi tanaman pare (Momordicha charantia L) berpengaruh tidak nyata terhadap parameter panjang tanaman 3,4 dan 5 MST, diameter buah 8, 9 dan 10 MST, panjang buah 8, 9 MST, jumlah buah 8, 9 MST, berat buah 8, 9 MST , tetapi berbeda sangat nyata terhadap panjang buah,dan berbeda nyata terhadap jumlah buah, dan berat buah pada umur 10 MST. Respon pemberian rebusan air kedelai terhadap pertumbuhan dan produksi tanaman pare (Momordicha charantia L) berpengaruh tidak nyata terhadap parameter panjang tanaman 3,4 dan 5 MST, diameter buah 8, 9 dan 10 MST, panjang buah 8, 9 MST, jumlah buah 8, 9 MST, berat buah 8, 9 MST , tetapi berbeda nyata terhadap panjang buah, jumlah buah, dan berat buah pada umur 10 MST. Interaksi antara pemberian pupuk organik cair dari cangkang telur dan rebusan air kedelai terhadap pertumbuhan dan produksi tanaman pare (Momordicha charantia L) berpengaruh tidak nyata terhadap panjang tanaman dan diameter buah. Tetapi berbeda nyata terhadap panjang buah, jumlah buah dan berat buah pada umur 10 MST.
Kata kunci : Pupuk Dari Cangkang Telur, Air Rebusan Kedelai, Pare
Downloads
References
Adity AR, 2013. Peranan Ekstrak Kulit Telur, Daun Gamal, Bonggol Pisang Sebagai Pupuk Organik Terhadap Pertumbuhan Tanaman Cabai & Populasi Aphis Craccivora pada Fase Vegetatif. Skripsi. Tidak dipublikasikan. Makassar: Universitas Hasanuddin.
Amrul, H. M. Z. N., & Lubis, N. (2017). Etnobotani Tumbuhan yang Digunakan pada Upacara Sipaha Lima Masyarakat Parmalim. Prosiding SNaPP: Sains, Teknologi, 7(2), 230-237.
Ariwibowo, F. 2012. Pemanfaatan kulit telur ayam dan air cucian beras pada pertumbuhan tanaman tomat ( Solanum lycopersicum ) dengan media tanam hidroponik. Skripsi thesis. Universitas Muhammadiyah Surakarta.
Armaniar, A., Saleh, A., & Wibowo, F. (2019). Penggunaan Semut Hitam Dan Bokashi Dalam Peningkatan Resistensi Dan Produksi Tanaman Kakao. Agrium: Jurnal Ilmu Pertanian, 22(2), 111-115.
Budiyanto. 2011. Bertanam Sayur-sayuran. Penerbit Terate. Bandung.
Cahyono, B. 2013. Tempe Kedelai dan Aplikasi Olahanya. Trubus Agrisarana, Surabaya.
Diah. E. P, Endang. A. U. 2018, Pemberian Pupuk Organik Cair Air Kedelai Pada Media Tanam Yang Berbeda Terhadap Pertumbuhan Bibit Pepaya California, Jurnal Agriflora, Vol. 2, No. 2: Universitas Abulyatama, Aceh.
Dewanto, F.G., J.J.M.R. Londok, R.A.V. Tuturoong, W.B. Kaunang. 2013. Pengaruh Pemupukan Anorganik dan Organik Terhadap Produksi Tanaman Jagung Sebagai Sumber Pakan. Jurnal Zootek. 32(5) : 1-8.
Girsang, R. (2019). Peningkatan Perkecambahan Benih Bawang Merah (Allium ascalonicum L.) Akibat Interval Perendaman H2SO4 Dan Beberapa Media Tanam. Jasa Padi, 4(1), 24-28.
Hakim, T., & Anandari, S. (2019). Responsif Bokashi Kotoran Sapi Dan Poc Bonggol Pisang Terhadap Pertumbuhan Produksi Bawang Merah (Allium ascalonicum L.). Agrium: Jurnal Ilmu Pertanian, 22(2), 102-106.
Harahap, A. S., & Lubis, N. (2020). Pemanfaatan Pekarangan Rumah Dengan Metode Vertikultur Untuk Mendukung Ketahanan Pangan Di Desa Wonorejo Kecamatan Pematang Bandar Kabupaten Simalungun. Jurnal Prodikmas Hasil Pengabdian Kepada Masyarakat, 5(1), 36-40.
Hernawati, 2014. Potensi Buah Pare ( Momordica charantia L ) Sebagai Herbal Antifertilitas. Skripsi Jurusan Pendidikan Biologi FPMIPA Universitas Pendidikan Indonesia Bandung.
Hikma, Nur., Alwi, Muhammad., dan Umrah. 2014. Potensi Limbah Cair Tempe Secara Mikrobiologis Sebagai Alternatif Penghasil Biogas. Kota Palu: Perpustakaan Universitas Tadulako.
2 Kurniawan, D. 2010. Pengaruh Konsentrasi Pupuk Organik Cair Bintang Kuda Laut terhadap Pertumbuhan Tanaman Anthurium Jemani Mawar. Skripsi. Palembang: Program Sarjana Universitas Muhammadiyah Palembang.
Lestari, K. R., Darusalam, U., & Hidayanti, F. (2019). Rekayasa Fotosintesis Alga Scenedesmus sp. dengan Variasi Metode Penyinaran untuk Peningkatan Produksi Gas Hidrogen. Jurnal Ilmiah Giga, 16(1), 1-6.
Lubis, N., & Refnizuida, R. (2019). Pengaruh Pemberian Pupuk Organik Daun Kelor Dan Pupuk Kotoran Puyuh Terhadap Pertumbuhan Dan Produksi Tanaman Kacang Panjang (Vigna cylindrica L). In Talenta Conference Series: Science And Technology (St) (Vol. 2, No. 1, Pp. 108-117).
Lubis, A. R., & Sembiring, M. (2019). Berbagai Dosis Kombinasi Limbah Pabrik Kelapa Sawit (LPKS) dengan Limbah Ternak Sapi (LTS) terhadap Pertumbuhan Vegetatif Jagung Manis (Zea mays Saccharata Struth). AGRIUM: Jurnal Ilmu Pertanian, 22(2), 116-122.
Lubis, A. R., Sembiring, M., & Outhor, C. (2019). The effect of the combination of palm oil waste factory (lpks) and cattle waste (lts) in solid-liquid and liquid-solid of sweet corn plants (Zea mays Saccharata L). Int. J. Educ. Res, 7(6), 237-246.
Mahreni dan Endang S, 2012. Pembuatan Hidroksi Apatit Dari Kulit Telur. Prosiding Seminar Nasional Teknik Kimia “Kejuangan” Pengembangan Teknologi Kimia untuk Pengolahan Sumber Daya Alam Indonesia ISSN: 1693-4393 dipublikasikan pada tanggal 6 Maret 2012 di Yogyakarta
Mardalena, 2010. Respon Pertumbuhan dan Produksi Tanaman Mentimun ( Cucumis sativus L.) terhadap Urin Sapi yang telah mengalami Perbedaan Lama Fermentasi. Skripsi. Derpatemen Budidaya, Fakultas Pertanian. Universitas Sumatra Utara. Medan.79 hal.
Misbahudin, Iqbal Hasan, 2013. Analisis Data Penelitian Dengan Statistik, Bumi Aksara. Jakarta.
Novi, R, 2016.Pertumbuhan vegetatif tanaman pare(Momordica charantia L.) Yang diberi air cucian beras pada berbagai konsentrasi Ioconcetta. Vol. 1 no 1 Issn: 2460-8556
Nugraha, M. Y. D., & Amrul, H. M. Z. (2019). Pengaruh Air Rebusan Terhadap Kualitas Ikan Kembung Rebus (Rastrelliger Sp.) Ar Rebusan Terhadap Kualitas Ikan Gembung Rebus (Rastrelliger Sp). Jurnal Ilmiah Biologi Uma (Jibioma), 1(1), 711.
Nurhasnah, Y. S. 2011. Air Cucian Beras Dapat Suburkan Tanaman. Institut Pertanian Bogor. Bogor.
Nurjannah, I. Y., E. Santoso., D. Anggorowati. 2013. Pengaruh Beberapa Jenis Pupuk Kandang Terhadap Pertumbuhan Dan Hasil Tanaman Cabai Merah Pada Tanah Gambut. Universitas Tanjungpura, Pontianak. Vol 1 (1).
Parnata, A. S. 2011. Meingkatkan Hasil Panen Dengan Pupuk Organik. Agromedia Pustaka. Jakarta.
Prasetyo, R. 2014. Karakteristik Sifat Fisik dan Kimia Ubi Kayu. Jurnal Teknologi Industri dan Hasil Pertanian. 13(2):04-13.
3 Safira, U. 2011. Bertanam Sayuran di Pakarangan Rumah. Cable Book, Jakarta
Saxena S, Singh A, Archak S, Behera TK, John JK, Meshram dan Gaikward AB. 2015. Development of Novel Simple Sequence Repeat Markers in Bitter Gourd (Momordica charantia L.) Through Enriched Genomic Libraries and Their Utilization in Analysis of Genetic Diversity and Cross-Species Transferability. Appl Biochem Biotechnol Vol.1 No. 175:93–118.
Septiana, L. 2010. Pengaruh Pemberian Pupuk Biogrow Complete terhadap Pertumbuhan Tanaman Aglonema lucia. Skripsi. Palembang: Program Sarjana Universitas Muhammadiyah Palembang.
Siregar, M., & Sulardi, E. S. (2020). Uji Letak Buah Pada Pohon Dan Pemberian Tepung Cangkang Telur Ayam Terhadap Pertumbuhan Bibit Kakao (Theobroma cacao L). Jasa Padi, 5(1), 46-51.
Siregar, M., Refnizuida, R., Lubis, N., & Luta, D. A. (2020). Response To The Use Of Planting Media Types In Aquaponics System For The Vegetative Growth Of A Few Varieties Red Chili (Capsicum annum L.). In Proceeding International Conference Sustainable Agriculture And Natural Resources Management (Icosaanrm) (Vol. 2, No. 01).
Sitepu, S. M. B. (2016). Strategi Pengembangan Agribisnis Sirsak Di Kabupaten Deli Serdang (Studi Kasus Desa Durin Simbelang Kecamatan Pancur Batu).
Sulardi, M. (2020). Efektivitas Pemberian Pupuk Kandang Sapi Dan Poc Enceng Gondok Terhadap Pertumbuhan Dan Produksi Bawang Merah (Allium ascalonicum L.). Jasa Padi, 5(1), 52-56.
Syam, Z. Z., Amiruddin. K., Musdalifah. N., 2014. Pengaruh serbuk cangkang telur ayam terhadap tinggi tanaman kamboja jepang ( Adenium obesum ). Jurnal. Vol. 3. Juni 2014 : 9-15.
Syahputra, B. S. A., Sinniah, U. R., Ismail, M. R., & Swamy, M. K. (2016). Optimization Of Paclobutrazol Concentration And Application Time For Increased Lodging Resistance And Yield In Field-Grown Rice. Philippine Agricultural Scientist, 99(3), 221-228.
Sukamto, H. 2012. Membuat Pupuk Organik Cair. PT Agromedia Pustaka, Jakarta.
Triyono, Ari. 2013, “ Efesiensi Penggunaan Pupuk N Untuk Pengurangan Kehilangan Nitrat Pada Lahan Pertanian”. Jurnal Sumber Daya Lingkungan. Vol8 No.1.
Wilda, A. 2013. Pengaruh limbah kulit telur ayam ( Gallus gallus domesticus ) terhadap pertumbuhan tanaman cabai rawit ( Capsicum frutescens L. ) dan pengajarannya di SMA negeri 9 palembang. Skripsi. Palembang: Universitas Muhammadiyah Palembang.
Wulan, 2014. Analisis Kandungan Limbah Cair Pabrik Tempe, Semarang : UNDIP. Yuwanta, 2010. Dasar Ternak Unggas. Yogyakarta: UGM Press.
Yuliarti, N. 2010. 1001 cara menghasilkan pupuk organik. Andi. Yogyakarta.