Sistem Pakar Konsultasi Siswa Bermasalah Menggunakan Metode Bayes Berbasis Web

  • Isna Khairani Universitas Pembangunan Panca Budi Medan

Abstract

ABSTRAK ISNA KHAIRANI Sistem Pakar Konsultasi Siswa Bermasalah Menggunakan Metode Bayes Berbasis Web 2019 Konsultasi merupakan suatu bentuk dalam hubungan tolong menolong yang dapat dilakukan oleh seorang profesional (konsultan) untuk menyelesaikan masalah. Adanya konsultasi siswa bertujuan untuk pembelajaran dalam hal pendidikan, mulai dari sekolah dasar hingga ke sekolah menengah. Terutama siswa-siswi Mts yang baru memasuki fase remaja yang sering kali memiliki banyak masalah di sekolah yang harus ditindak lanjuti oleh guru BK untuk diberikan arahan dan nasehat terhadap masalah yang dihadapi, tetapi sering kali guru BK tidak ada di sekolah sehingga bimbingan digantikan oleh guru pendamping BK yang masih kurang pengalaman dalam mengatasi siswa bermasalah karena bisa berbeda pendapat oleh guru BK. Oleh karena itu penelitian ini bertujuan untuk merancang suatu sistem pakar yang dapat membantu guru pendamping BK dalam memberikan konsultasi terhadap siswa bermasalah dengan menggunakan metode bayes. Metode bayes digunakan untuk menghitung probabilitas dari berbagai gejala umum siswa. Aplikasi ini akan menghasilkan output berupa permasalahan, informasi masalah, solusi dan tindakan. Jadi hasil dari konsultasi dapat dikirim ke orang tua melalui notifikasi SMS. Kata Kunci : Metode Bayes, Siswa Bermasalah, Sistem Pakar

Downloads

Download data is not yet available.

References

DAFTAR PUSTAKA
Asep Muhidin. (2017). Perancangan Sistem Informasi Produk Hasil Repair Pada
Azmi, Fadhillah, And Winda Erika. "Analisis Keamanan Data Pada Block Cipher
Algoritma Kriptografi Rsa." Cess (Journal Of Computer Engineering, System
And Science) 2.1: 27-29.
Berbasis Web Dengan Menggunakan Framework Codeigniter. Jurnal
Budi, Agmawarnida. (2018). Implementasi Waterfall Method Pada Aplikasi
Cendekia. 12 (1). 55 - 57. Diakses dari
Dasar
Diakses dari
Erika, Winda, Heni Rachmawati, and Ibnu Surya. "Enkripsi Teks Surat Elektronik (EMail) Berbasis Algoritma Rivest Shamir Adleman (RSA)." Jurnal Aksara
Komputer Terapan 1.2 (2012).
Ferly Ardy. (2016). Sistem Informasi Pengisian Nilai Berbasis Java Web
Gateway Di Smpit Insan Kamil. Jurnal Simantik SIMANTIK. 3 (2). 37.
Hafni, Layla, And Rismawati Rismawati. "Analisis Faktor-Faktor Internal Yang
Mempengaruhi Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di
Bei 2011-2015." Bilancia: Jurnal Ilmiah Akuntansi 1.3 (2017): 371-382.
Hamdi, Muhammad Nurul, Evi Nurjanah, And Latifah Safitri Handayani. "Community
Development Based Onibnu Khaldun Thought, Sebuah Interpretasi Program
Pemberdayaan Umkm Di Bank Zakat El-Zawa." El Muhasaba: Jurnal Akuntansi
(E-Journal) 5.2 (2014): 158-180.
Hartanto, S. (2017). Implementasi fuzzy rule based system untuk klasifikasi buah
mangga. TECHSI-Jurnal Teknik Informatika, 9(2), 103-122.
Harumy, T. H. F., & Sulistianingsih, I. (2016). Sistem penunjang keputusan penentuan
jabatan manager menggunakan metode mfep pada cv. Sapo durin. In Seminar
Nasional Teknologi Informasi dan Multimedia (pp. 6-7).
Herdianto, H. (2018). Perancangan Smart Home dengan Konsep Internet of Things
(IoT) Berbasis Smartphone. Jurnal Ilmiah Core IT: Community Research
Information Technology, 6(2).
http://www.ejurnal.teknokrat.ac.id/index.php/teknoinfo/article/view/24
http://www.jurnal.pelitabangsa.ac.id/index.php/sigma/article/view/201
http://www.lppm.upiyptk.ac.id/komtekinfoindex.php/KOMTEKINFO/artic
https://jurnal.dcc.ac.id/index.php/JC/article/view/91/68
https://libraryeproceeding.telkomuniversity.ac.Id/index.php/appliedscience
Ir. Zefriyenni,. MM. Budi Santoso. (2015). Sistem Informasi Penjualan Dan
Ita, Erik Hadi Saputra. (2014). Sistem Informasi Raport Berbasis Web Di SMP N 4
Temanggung. Jurnal Ilmiah DASI. 15 (2). 25. Diakses dari
http://ojs.amikom.ac.id/index.php
Khairul, K., Haryati, S., & Yusman, Y. (2018). Aplikasi Kamus Bahasa Jawa Indonesia
dengan Algoritma Raita Berbasis Android. Jurnal Teknologi Informasi dan
Pendidikan, 11(1), 1-6.
Komputer. 2 (2). 28. Diakses dari
le/view/38
Mara,Qadhli Jafar Adrian. (2017). Sistem Informasi Penjadwalan Dokter
Marlina, L., Muslim, M., Siahaan, A. U., & Utama, P. (2016). Data Mining
Classification Comparison (Naïve Bayes and C4. 5 Algorithms). Int. J. Eng.
Trends Technol, 38(7), 380-383.
Menggunakan Local Server Pada SMK 2 Mei Bandar Lampung. Jurnal
Muhammad Arhami. (2017). Konsep
Muhibbin Syah. (2017). Psikologi Belajar (Ed.Revisi).Jakarta:Rajawali Pers
Muttaqin, Muhammad. "Analisa Pemanfaatan Sistem Informasi E-Office Pada
Universitas Pembangunan Panca Budi Medan Dengan Menggunakan Metode
Utaut." Jurnal Teknik Dan Informatika 5.1 (2018): 40-43.
Muttaqin, Muhammad. "Portal Academic Portal Innovation Based On Website In The
Era Of Digital 4.0 Technology Now."
MySQL Pada Toko Kansa Elpiji. Jurnal KomTekInfo Fakultas Ilmu
Pakar
Penerimaan Peserta Didik Baru Berbasis Web Dengan Dukungan Sms
Pengendalian Persedian Barang Menggunakan Metode Economic Order
Perwitasari, I. D. (2018). Teknik Marker Based Tracking Augmented Reality untuk
Visualisasi Anatomi Organ Tubuh Manusia Berbasis Android. INTECOMS:
Journal of Information Technology and Computer Science, 1(1), 8-18.
PT. Jvc Kenwood Elektornik Indonesia. Jurnal Teknologi Pelita BangsaPutri, R. E., & Siahaan, A. (2017). Examination of document similarity using RabinKarp algorithm. International Journal of Recent Trends in Engineering &
Research, 3(8), 196-201.
Quantity (EOQ) Menggunakan Bahasa Pemograman Java dan Database
Ramadhani, S., Suherman, S., Melvasari, M., & Herdianto, H. (2018). Perancangan
Teks Berjalan Online Sebagai Media Informasi Nelayan. Jurnal Ilmiah Core IT:
Community Research Information Technology, 6(2).
Rizal, Chairul. "Pengaruh Varietas dan Pupuk Petroganik Terhadap Pertumbuhan,
Produksi dan Viabilitas Benih Jagung (Zea mays L.)." ETD Unsyiah (2013).
Rusli, N Faisal, Muin. (2017). Analisa Dan Perancangan Sistem Informasi Pada SMS
Negeri 18 Halmahera Selatan Sebagai Media Promosi Berbasis Web.
Indonesian Journal on Information System. 2 (2). 58. Diakses dari http://ejurnal.pelitanusantara.ac.id/index.php/JIPN/article/view/306
SIGMA. 6 (2). 150 - 151. Diakses dari Sistem Teknoinfo. 11 (2).32.Diakses dari
Published
2021-05-20