IMPLEMENTASI ALGORITMA AFFINE CHIPER PADA PESAN SINGKAT
Abstract
ABSTRAK LILY HANDAYANI IMPLEMENTASI ALGORITMA AFFINE CHIPER PADA PESAN SINGKAT 2019 Kriptografi adalah ilmu yang dapat digunakan untuk menyandikan sebuah pesan yang berguna untuk membuat pesan, data, maupun informasi yang tidak dapat dibaca dan dimengerti oleh orang lain, kecuali untuk penerima berhak mengetahuinya. Hingga saat ini Kriptografi terus dikembangkan melalui berbagai algoritma. Dalam paper ini akan dibahas tentang aplikasi enkripsi dan dekripsi file menggunakan algoritma Affine Cipher. Metode ini menggunakan kunci yang berbeda paada saat melakukan proses enkripsi dan dekripsi, sehingga kekuatan hasil cipher akan lebih baik. Pergeseran digunakan untuk menambah kekuatan dari algoritma Affine Cipher. Penggunaan kunci menggunakan bilangan prima sehingga memiliki kunci yang berbeda pada kedua proses. Aplikasi ini dapat dijadikan sebagai salah satu cara mengamankan data. Pembuatan aplikasi ini menggunakan aplikasi Visual Studio 2010. Kata Kunci : Affine Cipher, Dekripsi, Enkripsi, File, Kriptografi
Downloads
References
Agung, Halim dan Budiman, “Implementasi Algoritma Affine Chiper dan RC4 pada
Enkripsi File Tunggal,” Prosiding SNATIF ke-2 Tahun 2015, ISSN : 978-602-
1180-21-1, 2015.
Anonim, E. H. Rachmawanto and C. A. Sari, “Keamanan File Menggunakan Teknik
Kriptografi Shift Cipher,” Jurnal Techno. Com, vol.14 no. 2, pp. 329-
335,2014.
Azmi, Fadhillah, And Winda Erika. "Analisis Keamanan Data Pada Block Cipher
Algoritma Kriptografi Rsa." Cess (Journal Of Computer Engineering, System
And Science) 2.1: 27-29.
Bishop, F. Zuli and A. Irawan, “Penerapan Kombinasi Sandi Caesar dan Vigenere
Untuk Pengamanan Data Pesan Pada Surat Elektronik,” Studi Informatika
Erika, Winda, Heni Rachmawati, and Ibnu Surya. "Enkripsi Teks Surat Elektronik (EMail) Berbasis Algoritma Rivest Shamir Adleman (RSA)." Jurnal Aksara
Komputer Terapan 1.2 (2012).
Gellysa Urva dan Helmi Fauzi Siregar (2015). Jurnal : Pemodelan UML EMarketing Minyak Goreng. Universitas Sumatera Utara, Medan.
Hamdi, Muhammad Nurul, Evi Nurjanah, And Latifah Safitri Handayani. "Community
Development Based Onibnu Khaldun Thought, Sebuah Interpretasi Program
Pemberdayaan Umkm Di Bank Zakat El-Zawa." El Muhasaba: Jurnal Akuntansi
(E-Journal) 5.2 (2014): 158-180.
Hartanto, S. (2017). Implementasi fuzzy rule based system untuk klasifikasi buah
mangga. TECHSI-Jurnal Teknik Informatika, 9(2), 103-122.
Harumy, T. H. F., & Sulistianingsih, I. (2016). Sistem penunjang keputusan penentuan
jabatan manager menggunakan metode mfep pada cv. Sapo durin. In Seminar
Nasional Teknologi Informasi dan Multimedia (pp. 6-7).
Havena, M., & Marlina, L. (2018). The Technology of Corn Processing as an Effort to
Increase The Income of Kelambir V Village. Journal of Saintech Transfer, 1(1),
27-32.
Haviluddin (2011), Memahami Penggunaan UML (Unified Model Language), Jurnal
Informatika Mulawarman Vol 6, No. 1, Februari 2011.
Herdianto, H. (2018). Perancangan Smart Home dengan Konsep Internet of Things
(IoT) Berbasis Smartphone. Jurnal Ilmiah Core IT: Community Research
Information Technology, 6(2).
Irawan, Yunus, and Abdillah Baraja. "Analisis dan perancangan jaringan komputer
Sekolah dasar islam sains dan teknologi ibnu qoyyim surakarta." IJNSIndonesian Journal on Networking and Security 4.3 (2012).
J. V. Hamokwarong, C. A. Sari, E. H. Rachmawanto, “Gabungan Algoritma Vernam
Chiper dan End Of File Untuk Keamanan Data,” Jurnal Techno.COM , Vol.
13, No. 3, Agustus 2014.
Khairul, K., Haryati, S., & Yusman, Y. (2018). Aplikasi Kamus Bahasa Jawa Indonesia
dengan Algoritma Raita Berbasis Android. Jurnal Teknologi Informasi dan
Pendidikan, 11(1), 1-6.
Marlina, L., Muslim, M., Siahaan, A. U., & Utama, P. (2016). Data Mining
Classification Comparison (Naïve Bayes and C4. 5 Algorithms). Int. J. Eng.
Trends Technol, 38(7), 380-383.
Muttaqin, Muhammad. "Analisa Pemanfaatan Sistem Informasi E-Office Pada
Universitas Pembangunan Panca Budi Medan Dengan Menggunakan Metode
Utaut." Jurnal Teknik Dan Informatika 5.1 (2018): 40-43.
Muttaqin, Muhammad. "Portal Academic Portal Innovation Based On Website In The
Era Of Digital 4.0 Technology Now."
F. N. Pabokory, I. F. Astuti, and A. H. Kridalaksana, “ Implementasi Kriptografi
Oktavian, Diar Puji. Menjadi Programmer jempolan menggunakan PHP. Penerbit
Mediakom, 2010.
Pengamanan Data Pada Pesan Teks, Isi File Dokumen, Dan File Dokumen
Menggunakan Algoritma Advanced Encryption Standard,” J. Inform,
Mulawarman, vol. 10, no. 1, 2015.
Perwitasari, I. D. (2018). Teknik Marker Based Tracking Augmented Reality untuk
Visualisasi Anatomi Organ Tubuh Manusia Berbasis Android. INTECOMS:
Journal of Information Technology and Computer Science, 1(1), 8-18.
Putri, R. E., & Siahaan, A. (2017). Examination of document similarity using RabinKarp algorithm. International Journal of Recent Trends in Engineering &
Research, 3(8), 196-201.
Ramadhani, S., Suherman, S., Melvasari, M., & Herdianto, H. (2018). Perancangan
Teks Berjalan Online Sebagai Media Informasi Nelayan. Jurnal Ilmiah Core IT:
Community Research Information Technology, 6(2).
Rinaldi, M. Pengantar Kriptografi. Bandung. Penerbit Institut Teknologi Bandung
2014.
Rizal, Chairul. "Pengaruh Varietas dan Pupuk Petroganik Terhadap Pertumbuhan,
Produksi dan Viabilitas Benih Jagung (Zea mays L.)." ETD Unsyiah (2013).
Yulansari, Kiki dan Sukadi, “Sistem Informasi Pengolahan Data Iuran Badan
Pembantu Penyelenggaraan Pendidikan Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 2
Donorojo,” Seminar Riset Unggulan Nasional Informatika dan Komputer FTI
UNSA 2013.