OPTIMASI PENEMPATAN ACCESS POINT PADA JARINGAN WIFI GEDUNG H UNIVERSITAS PEMBANGUNAN PANCA BUDI MEDAN
Abstract
ABSTRAK MUHLIS OPTIMASI PENEMPATAN ACCESS POINT PADA JARINGAN WIFI GEDUNG H UNIVERSITAS PEMBANGUNAN PANCA BUDI MEDAN 2019 Saat ini internet sudah menjadi kebutuhan yang wajib dipenuhi, terutama pada bidang pendidikan. Untuk itu Universitas Pembangunan Panca Budi Medan menyediakan jaringan wifi pada setiap gedung. Akan tetapi pemasangan jaringan wifi pada Universitas Pembangunan Panca Budi Medan tidak melalui tahap perencanaan yang matang, sehingga coverage area pada masing-masing gedung belum sempurna. Maka dari itu perlu dilakukan optimasi penempatan access point pada jaringan wifi Universitas Pembangunan Panca Budi Medan. Pemodelan yang sesuai untuk melakukan optimasi wifi pada Universitas Pembangunan Panca Budi Medan adalah Metode Simulate Annaeling. Metode simulated annaeling dapat memberikan solusi yang lebih bagus tanpa melebihi batas waktu yang disediakan. Dari penelitian ini diharapkan dapat menghasilkan solusi yang dapat mengoptimalkan coverage area pada jaringan wifi Universitas Pembangunan Panca Budi Medan. Kata Kunci: Coverage Area, Optimasi, Simulated Annaeling, Wifi
Downloads
References
Ahmodul Hadi. (2016). Administratif Jaringan Komputer. Jakarta: KENCANA.
Andrian, Yudhi, and Purwa Hasan Putra. "Analisis Penambahan Momentum Pada
Proses Prediksi Curah Hujan Kota Medan Menggunakan Metode
Backpropagation Neural Network." Seminar Nasional Informatika (SNIf). Vol. 1.
No. 1. 2017.
Aryza, S., Irwanto, M., Lubis, Z., Siahaan, A. P. U., Rahim, R., & Furqan, M. (2018).
A Novelty Design Of Minimization Of Electrical Losses In A Vector Controlled
Induction Machine Drive. In IOP Conference Series: Materials Science and
Engineering (Vol. 300, No. 1, p. 012067). IOP Publishing.
Deni Satria, Denden Kristianto dan Syaiful Ahdan. (2009). Upgrading Teknologi
Wifi ke Teknologi WiMax BWA Sebagai Media Komunikasi Data Pada PT.
Aplikanusa Lintasarta Bandar Lampung. Jurnal Seminar Nasional Aplikasi
Teknologi. ISSN : 1907-5022
Ekahau. (2019, 23 Maret). Tentang Ekahau. Tulisan pada http://www.ekahau.com
Gasi Dhias, Rina P. Astuti dan Arfianto Fahmi. (2016). Perancangan dan Analisis
Coverage Area Jaringan Wifi Pada Kapal Laut. Jurnal e-Proceeding of
Engineering. Vol.3. No.1. ISSN: 2355-9365
Ginting, G., Fadlina, M., Siahaan, A. P. U., & Rahim, R. (2017). Technical approach of
TOPSIS in decision making. Int. J. Recent Trends Eng. Res, 3(8), 58-64.
Hafni, Layla, And Rismawati Rismawati. "Analisis Faktor-Faktor Internal Yang
Mempengaruhi Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di
Bei 2011-2015." Bilancia: Jurnal Ilmiah Akuntansi 1.3 (2017): 371-382.
Hamdi, Muhammad Nurul, Evi Nurjanah, And Latifah Safitri Handayani. "Community
Development Based Onibnu Khaldun Thought, Sebuah Interpretasi Program
Pemberdayaan Umkm Di Bank Zakat El-Zawa." El Muhasaba: Jurnal Akuntansi
(E-Journal) 5.2 (2014): 158-180.
Haris Isyanto dan Jati Waloya. (2017). Analisa Kemampuan Daya Pancar Pada
Gelombang Fm Dengan Antena Dipole. Jurnal Elektrum. Vol.14. No.2. ISSN :
1979-5564
Herman Yuliandoko. (2018). Jaringan Komputer Wire dan Wireless Beserta
Penerapannya. Yogyakarta: CV. Budi Utama.
Indra Permana, Aminuddin "Sistem Pakar Mendeteksi Hama Dan Penyakit Tanaman
Kelapa Sawit Pada Pt. Moeis Kebun Sipare-Pare Kabupaten Batubara." (2013).
Johanes E. Siswosubroto, et. al. (2015). Analisa dan Perancangan Arsitektur Jaringan
Balai Teknik Kesehatan Lingkungan dan Penanggulangan Penyakit
(BTKLPP). E-Journal Teknik Elektro dan Komputer. Vol.4. No.5. ISSN :
2301-8402
M. R. Kurniawan dan Linna Oktaviana Sari. (2018). Analisis Sistem Keamanan
Wireless Local Area Network (WLAN) Pada Proses Tethering. Jurnal Online
Mahasiswa FTEKNIK. Vol.5.
Mayasari, Nova. "Comparison of Support Vector Machine and Decision Tree in
Predicting On-Time Graduation (Case Study: Universitas Pembangunan Panca
Budi)." Int. J. Recent Trends Eng. Res 2.12 (2016): 140-151.
Muhammad Firdaus, Ilyas Masudin dan Dana M. Utama. (2015). Penjadwalan
Flowshop Dengan Menggunakan Simulated Annaeling. Jurnal Spektrum
Industri. Vol.13. No.1. ISSN : 1963-6590 (Cetak)
Muttaqin, Muhammad. "Analisa Pemanfaatan Sistem Informasi E-Office Pada
Universitas Pembangunan Panca Budi Medan Dengan Menggunakan Metode
Utaut." Jurnal Teknik Dan Informatika 5.1 (2018): 40-43.
Nadya Sabrina, et. al. (2016). Perancangan dan Realisasi Antena Mikrostrip InsetFed Pada Frekuensi 2,4 GHz Untuk Aplikasi Wifi. Jurnal e-Proceeding of
Engineering. Vol.3. No.3. ISSN : 2355-9365.
Nila F. Puspitasari. (2014). Analisis RSSI (Receive Signal Stregth Indicator)
Terhadap Ketinggian Perangkat Wi-Fi di Lingkungan Indoor. Jurnal Ilmiah
Dasi. Vol.15. No.4. ISSN : 1411-3201
Permana, A. I., and Z. Tulus. "Combination of One Time Pad Cryptography Algorithm
with Generate Random Keys and Vigenere Cipher with EM2B KEY." (2020).
Permana, Aminuddin Indra. "Kombinasi Algoritma Kriptografi One Time Pad dengan
Generate Random Keys dan Vigenere Cipher dengan Kunci EM2B." (2019).
Prastise Titahningsih, Rakhmadhany Primananda dan Sabriansyah R. Akbar. (2018).
Perancangan Penempatan Access Point Untuk Jaringan Wifi Pada Kereta Api
Penumpang. Jurnal Pengembangan Teknologi Informasi dan Ilmu Komputer.
Vol.2. No.5. e-ISSN : 2548-964X
Puspita, Khairani, and Purwa Hasan Putra. "Penerapan Metode Simple Additive
Weighting (SAW) Dalam Menentukan Pendirian Lokasi Gramedia Di Sumatera
Utara." Seminar Nasional Teknologi Informasi Dan Multimedia, ISSN. 2015.
Putera, A., Siahaan, U., & Rahim, R. (2016). Dynamic key matrix of hill cipher using
genetic algorithm. Int. J. Secur. Its Appl, 10(8), 173-180.
Randy Mentang, et. al. (2015). Perancangan dan Analisis Keamanan Jaringan
Nirkabel Menggunakan Wireless Intrusion Detection System. e-Jurnal Teknik
Elektro dan Komputer. Vol.5. No.7. ISSN : 2301-8402
Rizal, Chairul. "Pengaruh Varietas dan Pupuk Petroganik Terhadap Pertumbuhan,
Produksi dan Viabilitas Benih Jagung (Zea mays L.)." ETD Unsyiah (2013).
Slamet Triyadi, Dedy Suryadi dan Neilcy Tjahjamooniarsih. (2017). “Rancang
Bangun Antena Yagi Modifikasi Dengan Frekuensi 2,4 GHz Untuk
Meningkatkan Daya Terima Wireless USB Adapter Terhadap Sinyal Wifi”
Jurusan Teknik Elektro, Fakultas Teknik, Universitas Tanjungpura.
Steven Andy Pascal. (2010). Tip & Trik Office 2010. Jakarta: PT. Elex Media
Komputindo.
Syahputra, Rizki, And Hafni Hafni. "Analisis Kinerja Jaringan Switching Clos Tanpa
Buffer." Journal Of Science And Social Research 1.2 (2018): 109-115.
Vyctoria. (2014). Tips & Trik Jaringan Wireless. Jakarta: PT. Elex Media
Komputindo.
Wahana Komputer. (2010). Cara Mudah Membangun Jaringan Komputer & Internet.
Jakarta Selatan: Media Kita.
Wahyuni, Sri. "Implementasi Rapidminer Dalam Menganalisa Data Mahasiswa Drop
Out." Jurnal Abdi Ilmu 10.2 (2018): 1899-1902.
Zawiyah Saharuna dan Rini Nur. (2016). Desain Jaringan WLAN Berdasarkan
Cakupan Area dan Kapasitas. Jurnal Infotel. Vol.8. No.2. ISSN : 2085-3688