RANCANG BANGUN ALAT PEMANTAU DAN PENGENDALI DAYA LISTRIK BERBASIS INTERNET OF THING

  • Biduan Dendi Manurung Universitas Pembangunan Panca Budi

Abstract

Penggunaan energi listrik secara tidak teratur dan bahkan secara berlebihan dapat
menyebabkan pemborosan pada sumber energi dan kerusakan pada perangkat sumber
tenaga listrik. Tujuan dari penelitian ini adalah merancang sebuah sistem yang dapat
mengurangi keborosan pemakaian arus listrik dengan adanya pamantauan dan
pengendali yang sudah dapat dikendalikan dari internet of thing. Data masuk dari
sensor arus yang mempunyai konstanta 71 dan di kirim ke Mikrokontroler untuk
memproses data input menjadi output, Kemudian data akan di tampilkan ke layar
LCD dan bluetooth. Pada rancangan ini node mcu akan mengatur proses pengiriman
data ke jaringan internet. Untuk merealisasikan sistem monitoring berbasis internet of
things dengan bantuan aplikasi Blynk.
Kata Kunci : Penggunaan energi listrik, Sensor arus ACS712, Internet of things.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Alex Candra,dkk 2015 Tesla, Vol.17, no. 2 Jurnal Sistem Penimbangan Berat Barang
Berbasis Komputer PC. Oktober 2018.
Bahri, s. (2019). Optimasi cluster k-means dengan modifikasi metode elbow untuk
menganalisis disrupsi pendidikan tinggi.
Deny setyo Utomo, 2018 Jurnal Product Price Display Using Wemos.
Diantoro, m., maftuha, d., suprayogi, t., iqbal, m. R., mufti, n., taufiq, a., ... & hidayat, r.
(2019). Performance of pterocarpus indicus willd leaf extract as natural dye tio2-
dye/ito dssc. Materials today: proceedings, 17, 1268-1276.
Hamdani, h., tharo, z., & anisah, s. (2019, may). Perbandingan performansi pembangkit
listrik tenaga surya antara daerah pegunungan dengan daerah pesisir. In seminar
nasional teknik (semnastek) uisu (vol. 2, no. 1, pp. 190-195).
Hariyanto, e., iqbal, m., siahaan, a. P. U., saragih, k. S., & batubara, s. (2019, march).
Comparative study of tiger identification using template matching approach based on
edge patterns. In journal of physics: conference series (vol. 1196, no. 1, p. 012025).
Iop publishing.
Josen Efrans S. 2018 Alat Pemantau Dan Pengendali Daya Listrik Berbasis Android.
Lilik Heri Santoso,dkk 2017 Jurnal TrendTech Vol 2, No. 3 Perancangan Dan
Pembuatan Temperatur Transmitter Tenggunakan Operasional Amplifier (OpAmp) IC LM741. 2017-03.
Lubis, a., & batubara, s. (2019, december). Sistem informasi suluk berbasis cloud
computing untuk meningkatkan efisiensi kinerja dewan mursyidin tarekat
naqsyabandiyah al kholidiyah jalaliyah. In prosiding simantap: seminar nasional
matematika dan terapan (vol. 1, pp. 717-723).
Morio,dkk 2018 PRISMA FISIKA Vol VI, No. 1 Rancang Bangun Sistem Proteksi Dan
Monitoring Penggunaan Daya Listrik Pada Beban Skala Rumah Tangga Berbasis
Mikrokontroler ATMega328P. ISSN 2337-8204 2018 Hal. 26-33.Putra, randi rian, et al. "decision support system in selecting additional employees using
multi-factor evaluation process method." (2019).
Putra, randi rian. "sistem informasi web pariwisata hutan mangrove di kelurahan belawan
sicanang kecamatan medan belawan sebagai media promosi." jurnal ilmiah core it:
community research information technology 7.2 (2019).
Rahmaniar, r. (2019). Model flash-nr pada analisis sistem tenaga listrik (doctoral
dissertation, universitas negeri padang).
Ruri Ashari Dalimunte 2018 Seminar Nasional Royal 2018 Pemantau Arus Listrik
Berbasis Alarm Dengan Sensor Arus Menggunakan Mikrokontroller Arduino
Uno, Sepetember 2018 ISSN 2622-2610 (online).
Sidik, a. P., efendi, s., & suherman, s. (2019, june). Improving one-time pad algorithm on
shamir’s three-pass protocol scheme by using rsa and elgamal algorithms. In journal
of physics: conference series (vol. 1235, no. 1, p. 012007). Iop publishing.
Sulistianingsih, i., suherman, s., & pane, e. (2019). Aplikasi peringatan dini cuaca
menggunakan running text berbasis android. It journal research and development,
3(2), 76-83.
Tasdik Darmana 2017 SUTET, Vol 7, No. 1 Jurnal Rancang Rangkaian Anti Bouncing
Untuk Rangkaian Digital, Mei 2017 ISSN 2356-1505.
Tasril, v., wijaya, r. F., & widya, r. (2019). Aplikasi pintar belajar bimbingan dan
konseling untuk siswa sma berbasis macromedia flash. Jurnal informasi komputer
logika, 1(3).
Toibah Umi Kalsum, dkk 2018 Jurnal MEDIA INFOTAMA, Alat Penghapus
Whiteboard Otomatis Mengunakan Motor Stepper.
Tri Rujianto,dkk 2019 Jurnal Vol 8, No. 01 Rancang Bangun Sistem Bonitoring Daya
Listrik Pada Kamar Kos Berbasis Internet Of Thing. 2019 hal. 91-99.
Trisiani Dewi Hendrawati,dkk 2018 Jurnal JTERA Vol.3, no.2 Sistem
Kontrol Monitoring Daya Perangakat Elektronika Desember 2018. e-ISSN 2548-
8678 hal 177-184.
Wijaya, rian farta, et al. "aplikasi petani pintar dalam monitoring dan pembelajaran
budidaya padi berbasis android." rang teknik journal 2.1 (2019).
Published
2021-06-09