RANCANG BANGUN PENGGERAK OTOMATIS PANEL SURYA BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA 16
Abstract
Pemanfaatan energi matahari dapat dilakukan salah satunya dengan
menggunakan panel surya . Panel surya mampu mengubah energi matahari menjadi
energi listrik, semakin besar cahaya yang mengenai permukaan dari panel surya maka
energi listrik yang didapat akan semaki besar. Namun pada saat ini kebanyakan dari
pemasangan panel surya masih di letakkan hanya menghadap ke satu arah, ini
mengakibatkan proses penyerapan energi yang dilakukan oleh panel surya hanya
berlangsung saat matahari tepat berada di posisi panel surya diletakkan. Agar
pemanfaatan dari panel surya dapat dimaksimalkan, maka dibuatlah sebuah sistem
yang mampu untuk mendapatkan energi matahari secara penuh, yaitu dengan
membuat panel surya dapat terus menghadap kearah matahari. Penelitian ini
bertujuan merancang sebuah sistem penggerak otomatis panel surya dari arah timur
ke barat. Dimana sistem ini menggunakan mikrokontroler sebagai pengendali dan
motor servo sebagai penggerak dari panel surya.Berdasarkan hasil penelitian dapat di
simpulkan bahwa sistem penggerak panel surya bekerja dengan baik sesuai dengan
yang di harapkan, yaitu dapat bergerak dari timur kebarat.
Kata Kunci: Penggerak Panel Surya, Mikrokontroler,relay dan Motor Servo
Downloads
References
Tahun 2017, ISSN 225-231
Agus Raikhani,2015 Jurnal @Trisula LP2M Undar edisi 1 Vol. 1/2015 ISSN. 2442-
3238
Arif Johar Taufiq,dkk 2014 Techno, ISSN 1410 - 8607 Volume 15 No. 2 Oktober 2014
Hal. 23 – 29
Armansyah,2018 Jurnal Ilmu Komputer dan Informatika Volume: 02, Number : 01,
April 2018 ISSN 2598-6341 (online)
Bahri, s. (2019). Optimasi cluster k-means dengan modifikasi metode elbow untuk
menganalisis disrupsi pendidikan tinggi.
Bambang Hari Purwoto,dkk 2014 Jurnal Emitor Vol.18 No. Juli 2014. 01 ISSN 1411-
8890
Diantoro, m., maftuha, d., suprayogi, t., iqbal, m. R., mufti, n., taufiq, a., ... & hidayat, r.
(2019). Performance of pterocarpus indicus willd leaf extract as natural dye tio2-
dye/ito dssc. Materials today: proceedings, 17, 1268-1276.
Eka Permana,dkk 2018 Jurnal Teknologi Informasi dan Komunikasi ISSN: 2252-4517
STMIK Subang, April 2018
Hamdani, h., tharo, z., & anisah, s. (2019, may). Perbandingan performansi pembangkit
listrik tenaga surya antara daerah pegunungan dengan daerah pesisir. In seminar
nasional teknik (semnastek) uisu (vol. 2, no. 1, pp. 190-195).
Hariyanto, e., iqbal, m., siahaan, a. P. U., saragih, k. S., & batubara, s. (2019, march).
Comparative study of tiger identification using template matching approach based on
edge patterns. In journal of physics: conference series (vol. 1196, no. 1, p. 012025).
Iop publishing.
Hari Sutrisno, 2014 Prosiding Seminar Nasional Penelitian, Pendidikan dan
Penerapan MIPA, Fakultas MIPA, Universitas Negeri Yogyakarta, 15 Mei 2014Lubis, a., & batubara, s. (2019, december). Sistem informasi suluk berbasis cloud
computing untuk meningkatkan efisiensi kinerja dewan mursyidin tarekat
naqsyabandiyah al kholidiyah jalaliyah. In prosiding simantap: seminar nasional
matematika dan terapan (vol. 1, pp. 717-723).
Lulu Fikriyah,dkk 2018 Jurnal Informatika SIMANTIK Vol. 3 No. 1 Maret 2018 ISSN:
2541-3244
Nalaprana Nugroho,dkk 2015 Mikrotiga, Vol 2, No. 1 Januari 2015 ISSN : 2355 – 0457
Purwadi,dkk 2015 Jurnal SAINTIKOM Vol.14, No. 2, Mei 2015 ISSN : 1978-6603
Putra, randi rian, et al. "decision support system in selecting additional employees using
multi-factor evaluation process method." (2019).
Putra, randi rian. "sistem informasi web pariwisata hutan mangrove di kelurahan belawan
sicanang kecamatan medan belawan sebagai media promosi." jurnal ilmiah core it:
community research information technology 7.2 (2019).
Rahmaniar, r. (2019). Model flash-nr pada analisis sistem tenaga listrik (doctoral
dissertation, universitas negeri padang).
Sidik, a. P., efendi, s., & suherman, s. (2019, june). Improving one-time pad algorithm on
shamir’s three-pass protocol scheme by using rsa and elgamal algorithms. In journal of
physics: conference series (vol. 1235, no. 1, p. 012007). Iop publishing.
Solly Aryza,dkk 2017 IT Journal Research and Development Vol.2, No.1, Agustus 2017
e-ISSN: 2528-4053
Sulistianingsih, i., suherman, s., & pane, e. (2019). Aplikasi peringatan dini cuaca
menggunakan running text berbasis android. It journal research and development, 3(2),
76-83.
Tasril, v., wijaya, r. F., & widya, r. (2019). Aplikasi pintar belajar bimbingan dan
konseling untuk siswa sma berbasis macromedia flash. Jurnal informasi komputer
logika, 1(3).
Tri Watiningsih,2015 Techno, ISSN 1410 – 8607 Volume 16 No. 1, April 2015 Hal. 01–
09Vina Eriyani,dkk 2018 Jurnal Coding Sistem Komputer Untan Volume 06 , No 03
(2018), hal 66-74 ISSN 2338-493X
Wijaya, rian farta, et al. "aplikasi petani pintar dalam monitoring dan pembelajaran
budidaya padi berbasis android." rang teknik journal 2.1 (2019).
Zulkarnain Lubis,dkk 2017 Journal of Electrical Technology, Vol. 2, No. 3, Oktober
2017 ISSN : 2598 – 1099 (Online) ISSN : 2502 – 3624 (Cetak)