PERANCANGAN LAMPU LALU LINTAS BERBASIS INTERNET OF THING
Abstract
Perkereta apian sudah mengalami banyak kemajuan dari segi keamanan perlintasan
serta layanan yang diberikan. Tetapi tetap saja ada permasalahan yang masih belum
bisa teratasi dengan baik, misalnya terjadi penumpukan kendaraan di bagan jalan yang
dilintasi oleh kereta api. Sehingga untuk mengoptimalkan fungsi dari lampu lalu lintas,
maka dirancanglah sebuah sistem pengaturan lampu lalu lintas berbasis internet of
thing. Sistem ini menggunakan Arduino uno sebagai kontroler, dan menggunakan
RFID sebagai sensor. Cara kerja sistem ini apabila ada ambulan dan pemadam
kebakaran, RFID akan memberi sinyal kepada kontroler, lalu sistem akan bekerja dan
akan memanipulasi lampu lalu lintas agar mengubah menjadi hijau.
Kata kunci : Arduino Uno, RFID, Wemos D1, ESP 8266
Downloads
References
menggunakan arduino (yogyakarta). 22 okteber.
Arafat, s.kom, m.kom, (2016). Sistem pengamanan pintu rumah berbasis internet of
things (iot) dengan esp8266.
Bahri, s. (2019). Optimasi cluster k-means dengan modifikasi metode elbow untuk
menganalisis disrupsi pendidikan tinggi.
Diantoro, m., maftuha, d., suprayogi, t., iqbal, m. R., mufti, n., taufiq, a., ... & hidayat, r.
(2019). Performance of pterocarpus indicus willd leaf extract as natural dye tio2-
dye/ito dssc. Materials today: proceedings, 17, 1268-1276.
Eka mulyana, (2014). Perancangan alat peringatan dini bahaya banjir dengan
mikrokontroler arduino uno r3.
Hamdani, h., tharo, z., & anisah, s. (2019, may). Perbandingan performansi pembangkit
listrik tenaga surya antara daerah pegunungan dengan daerah pesisir. In seminar
nasional teknik (semnastek) uisu (vol. 2, no. 1, pp. 190-195).
Hariyanto, e., iqbal, m., siahaan, a. P. U., saragih, k. S., & batubara, s. (2019, march).
Comparative study of tiger identification using template matching approach based on
edge patterns. In journal of physics: conference series (vol. 1196, no. 1, p. 012025).
Iop publishing.
Isfarizky, z., & mufti, a. (2017). Rancang bangun sistem kontrol pemakaian listrik
secara multi channel berbasis arduino ( studi kasus kantor lbh banda aceh ). 2(2),
30–35.
Lubis, a., & batubara, s. (2019, december). Sistem informasi suluk berbasis cloud
computing untuk meningkatkan efisiensi kinerja dewan mursyidin tarekat
naqsyabandiyah al kholidiyah jalaliyah. In prosiding simantap: seminar nasional
matematika dan terapan (vol. 1, pp. 717-723).
Putra, randi rian, et al. "decision support system in selecting additional employees using
multi-factor evaluation process method." (2019).Putra, randi rian. "sistem informasi web pariwisata hutan mangrove di kelurahan belawan
sicanang kecamatan medan belawan sebagai media promosi." jurnal ilmiah core it:
community research information technology 7.2 (2019).
Putri, d. M. (2017). Mengenal wemos d1 dalam dunia iot.
Rahmaniar, r. (2019). Model flash-nr pada analisis sistem tenaga listrik (doctoral
dissertation, universitas negeri padang).
Rduino, u. S. A., no, u. R., hield, e. T. S., ndroid, w. A., & nterface, a. I. (2018).
S istem k endali a lat e lektronika m enggunakan m ikrokontroler a rduino uno r3 dan e
thernet s hield dengan a ntarmuka b erbasis a ndroid. 14(2), 92–103.
Sidik, a. P., efendi, s., & suherman, s. (2019, june). Improving one-time pad algorithm on
shamir’s three-pass protocol scheme by using rsa and elgamal algorithms. In journal of
physics: conference series (vol. 1235, no. 1, p. 012007). Iop publishing.
Sulistianingsih, i., suherman, s., & pane, e. (2019). Aplikasi peringatan dini cuaca
menggunakan running text berbasis android. It journal research and development, 3(2),
76-83.
Tan, r., kartawihardja, d. S., & christian, i. (2017). Penerapan teknologi rfid untuk
purwarupa pencatatan presensi mahasiswa di laboratorium komputer. 3(2), 122–
128.
Tasril, v., wijaya, r. F., & widya, r. (2019). Aplikasi pintar belajar bimbingan dan
konseling untuk siswa sma berbasis macromedia flash. Jurnal informasi komputer
logika, 1(3).
Wijaya, rian farta, et al. "aplikasi petani pintar dalam monitoring dan pembelajaran
budidaya padi berbasis android." rang teknik journal 2.1 (2019).
Wirdasari, d. (2010). Membuat program dengan menggunakan bahasa “c”. 8(1), 394-409