Rancang Bangun Aplikasi Penilaian Survey Kepuasan Masyarakat Menggunakan Metode Weighted Average Berbasis Web dan Android (Studi Kasus: Desa Sasaran)
Abstract
ABSTRAK SAIFUL SYAH DONGORAN Rancang Bangun Aplikasi Penilaian Survey Kepuasan Masyarakat Menggunakan Metode Weighted Average Berbasis Web dan Android (Studi Kasus: Desa Sasaran) 2020 Pemerintah Desa Sasaran merupakan instansi pemerintah yang berada di Kecamatan Natal Kabupaten Mandailing Natal. Pemerintahan Desa bertugas melayani publik dalam kegiatan kependudukan, pengurusan administrasi surat menyurat dan juga pengurusan akta-akta penting bagi masyarakat. Kepuasan masyarakat merupakan hal yang sangat penting bagi kesuksesan pelayanan dari suatu instansi. Masyarakat pastinya memiliki penilaian terhadap pelayanan yang diberikan. Informasi kepuasan masyarakat tentunya sangat penting, karena dapat digunakan untuk mengevaluasi apakah pelayanan yang diberikan sudah baik atau kurang. Pada penelitian ini, penulis merancang dan membangun aplikasi untuk penilaian survey indeks kepuasan masyarakat berbasis web dan android yang digunakan untuk mengetahui indeks kepuasan masyarakat terhadap pelayanan yang diberikan di Desa Sasaran. Aplikasi ini dibangun menggunakan metode perhitungan Nilai Rata-rata Tertimbang (Weighted Average) dalam mengolah unsur penilaian berdasarkan hasil survey. Aplikasi ini diharapkan dapat memudahkan kelurahan dalam mengetahui indeks kepuasan masyarakat terhadap pelayanan publik yang diberikan oleh Pemerintah Desa Sasaran. Kata Kunci: Survey Kepuasan Masyarakat, Pelayanan Publik, Weighted Average, Android, Web
Downloads
References
Anjasmoro, B., Suharyanto, Sangkawati, S. (2016). Analisis Prioritas
Pembangunan Embung Metode Cluster Analysis, AHP dan Weighted
Average. Jurnal Media Komunikasi Teknik Sipil. 3(5), 22. Hal101-112.
Batubara, S., Wahyuni, S., & Hariyanto, E. (2018, September). Penerapan Metode
Certainty Factor Pada Sistem Pakar Diagnosa Penyakit Dalam. In Seminar
Nasional Royal (SENAR) (Vol. 1, No. 1, pp. 81-86).
Damanik, W. A. (2019). Analisis Penentuan Pemberian Beasiswa Berprestasi
Menggunakan Metode Decision Tree dan SVM (Support Vector
Machine)(Studi Kasus: Universitas Pembangunan Pancabudi Medan). Jurnal
Teknik dan Informatika, 6(1), 65-67.
Hariyanto, E., & Rahim, R. (2016). Arnold’s cat map algorithm in digital image
encryption. International Journal of Science and Research (IJSR), 5(10),
1363-1365.
Harison, & Syarif, A.(2016). Sistem Informasi Geografis Sarana Pada Kabupaten
Pasaman Barat. Jurnal Teknologi Informasi. 4(2)
https://doi.org/10.12954/jti.v4i2.2629.
Hendini, A. (2016). Pemodelan UML Sistem Informasi Monitoring Penjualan dan
Stok Barang (Studi Kasus : Distro Zhezha Pontianak). Jurnal Khatulistiwa
Informatika, Hal 107-116. https://doi.org/10.31294/jki.v4i2.1262.
Hendrawan, J. (2018). Rancang Bangun Aplikasi Mobile Learning Tuntunan
Shalat. INTECOMS: Journal of Information Technology and Computer
Science, 1(1), 44-59.
Hendrawan, J., & Perwitasari, I. D. (2019). Aplikasi Pengenalan Pahlawan
Nasional dan Pahlawan Revolusi Berbasis Android. JurTI (Jurnal Teknologi
Informasi), 3(1), 34-40.
Keputusan Menteri Pemberdayaan Aparatur Negara No. 25 Tahun 2004
Khairul, K., Haryati, S., & Yusman, Y. (2018). Aplikasi Kamus Bahasa Jawa
Indonesia dengan Algoritma Raita Berbasis Android. Jurnal Teknologi
Informasi dan Pendidikan, 11(1), 1-6.
Kurniadi, D., Islami, A., F. (2018). Perancangan Aplikasi Survei Kepuasan
Mahasiswa Berbasis Kuesioner Online. Jurnal Algoritma Sekolah Tinggi
Teknologi Garut.
Kurnia, D., Dafitri, H., & Siahaan, A. P. U. (2017). RSA 32-bit Implementation
Technique. Int. J. Recent Trends Eng. Res, 3(7), 279-284.
Kurniawan., R., A., Setiyawati, N. (2017). Perancangan Sistem Informasi Analisa
Indeks Kepuasan Masyarakat Pada Pelayanan Publik Berbasis Web
Menggunakan Framework Laravel (Studi Kasus: Kelurahan Blotongan).
Artikel Ilmiah Fakultas Teknologi Informasi, Universitas Kristen Satya
Wacana. Maret 2017.
89
Mariance, U. C. (2018). Analisa dan Perancangan Media Promosi dan Pemasaran
Berbasis Web Menggunakan Work System Framework (Studi Kasus di Toko
Mandiri Prabot Kota Medan). Jurnal Ilmiah Core IT: Community Research
Information Technology, 6(1).
Masrur, M. (2015). Pemrograman Web Dinamis Menggunakan Java Server Pages
dengan Database Relasional MYSQL. Yogyakarta: C.V Andi Offset.
Naisanu, T., Latuperissa, R., Papilaya, F., S. (2014). Perancangan Sistem Informasi
Indeks Kepuasan Masyarakat Berbasis Web (Studi Kasus: Kantor Pertanahan
Kota Salatiga). Artikel Ilmiah Fakultas Teknologi Informasi, Universitas
Kristen Satya Wacana, Salatiga. Oktober 2014.
Novelan, M. S. (2019). Perancangan Alat Simulasi Sistem Kendali Lampu Rumah
Menggunakan Aplikasi Android. ALGORITMA: JURNAL ILMU
KOMPUTER DAN INFORMATIKA, 3(2), 1.
Kementerian Pendayagunaan Aparatur dan Reformasi Birokrasi (MENPAN-RB),
(2017). Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur dan Reformasi Birokrasi
(MENPAN-RB) Tentang Pedoman Survey Kepuasan Masyarakat. Nomor 14
Tahun 2017.
Putri, N. A. (2018). Sistem Pakar untuk Mengidentifikasi Kepribadian Siswa
Menggunakan Metode Certainty Factor dalam Mendukung Pendekatan
Guru. INTECOMS: Journal of Information Technology and Computer
Science, 1(1), 78-90.
Rahim, R., Aryza, S., Wibowo, P., Harahap, A. K. Z., Suleman, A. R., Sihombing,
E. E., ... & Agustina, I. (2018). Prototype file transfer protocol application for
LAN and Wi-Fi communication. Int. J. Eng. Technol., 7(2.13), 345-347.
Ruwaida, D., & Kurnia, D. (2018). Rancang Bangun File Transfer Protocol (FTP)
dengan Pengamanan Open SSL pada Jaringan VPN Mikrotik di SMK
Dwiwarna. CESS (Journal of Computer Engineering, System and Science),
3(1), 45-49.
Saputra, S., T., Wijaya, A., F. (2014). Implementasi Sistem Informasi Persediaan
Menggunakan Metode Weighted Average. Prosiding-Seminar Nasional Ilmu
Komputer, 3(5), 22. Hal10-18.
Sarif, M. I. (2017). Penemuan Aturan yang Berkaitan dengan Pola dalam Deret
Berkala (Time Series).
Sugiyono. (2012). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung:
Alfabeta.
Sulianta, F. (2017). Teknik Perancangan Arsitektur Sistem Informasi. Penerbit
Andi. Yogyakarta.
Tasril, V., Khairul, K., & Wibowo, F. (2019). Aplikasi Sistem Informasi untuk
Menentukan Kualitas Beras Berbasis Android pada Kelompok Tani Jaya
Makmur Desa Benyumas. Informatika, 7(3), 133-142.
Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 25 Tahun 2000 tentang Program
Pembangunan Nasional (PROPENAS).
89
Warouw, R., P., Sinsuw, A., A., E. & Najoan., X., B., N. (2014). Perancangan
Aplikasi Voter Berbasis Android Studi Kasus Pemilihan Ketua Himpunan
Mahasiswa Teknik Elektro Universitas Sam Ratulangi Manadio. E-Journal
Teknik Elektro dan Komputer, 3(5), 22. Hal10-18.
Wijaya, R. F., Utomo, R. B., Niska, D. Y., & Khairul, K. (2019). Aplikasi Petani
Pintar Dalam Monitoring Dan Pembelajaran Budidaya Padi Berbasis
Android. Rang Teknik Journal, 2(1).