PENILAIAN KEMAMPUAN KELOMPOK TANI DI KECAMATAN DOLOK SANGGUL KABUPATEN HUMBANG HASUNDUTAN

  • Masro C. F Purba

Abstract

ABSTRAK Tujuan dari penelitian ini adalah sebagai acuan dalam melaksanakan penilaian terhadap kemampuan kelompok tani sehingga diperoleh tingkat perkembangan dan klasifikasi kemampuan kelompok tani. Penelitian ini dilaksanakan pada kelompok – kelompok tani yang berlokasi di Kecamatan Doloksanggul Kabupaten Humbang Hasundutan. Metode penelitian yang digunakan ialah metode deskriptif dengan pengumpulan data melalui wawancara di bantu kuisoner kepada pengurus/anggota dari kelompok tani. Analisa data yang terkumpul nantinya akan diberikan untuk memperoleh peringkat dan pengelompokan kelas kelompok tani . Hasil yang didapatkan memiliki nilai tertinggi sebesar 570 pada kelompok tani Realita dari desa Saitnihuta sudah tergolong kelas Madya. Dari 26 kelompok pada 9 desa hanya ada 1 kelompok kelas madya, 6 kelompok kelas lanjut, dan 19 kelompok kelas pemula. Kata Kunci: Kelompok Tani, Madya, Lanjut, Pemula

Downloads

Download data is not yet available.

References

DAFTAR PUSTAKA
Andrew J, Dubrin. 2006. The Complete Idiot’s Guides to Leadership 2nd Edition.
Jakarta(ID): Prenanda.
Anantanyu. (2009). Partisipasi petani dalam meningkatkan kapasitas kelembagaan
kelompok petani. (Disertasi). Bogor: Sekolah Pascasarjana Institut
Pertanian Bogor.
Bachtiar, R. (2018, October). ANALYSIS A POLICIES AND PRAXIS OF LAND
ACQUISITION, USE, AND DEVELOPMENT IN NORTH SUMATERA.
In International Conference of ASEAN Prespective and Policy (ICAP) (Vol.
1, No. 1, pp. 344-352).
BPPSDMP. 2015. Kebijakan Penyuluhan dalam Mendukung UPSUS PAJALE.
Badan PPSDMP Kementerian Pertanian, Jakarta.
Fatchiya A. 2010. Pola Pengembangan Kapasitas Pembudidaya Ikan Kolam Air
Tawar di Provinsi Jawa Barat. (Disertasi). (Internet). (Diunduh 2018).
Ginting, R. B., & Ritonga, M. Z. (2018). Studi Manajemen Produksi Usaha
Peternakan Kambing Di Desa Deli Tua Kecamatan Namorambe Kabupaten
Deli Serdang Sumatera Utara. Agroveteriner, 6, 93-104.
Ginting, T. Y. (2017). Daya Predasi dan Respon Fungsional Curinus coeruleus
Mulsant (Coleoptera; Coccinelide) Terhadap Kutu Putih Paracoccus
marginatus Williams and Granara De Willink (Hemiptera: Pseudococcidae)
di Rumah Kaca.
Hermanto dan Swastika.2011. Penguatan Kelompok Tani : Langkah Awal
Peningkatan Kesejahteraan Petani.Analisis Kebijakan Pertanian, Volume 9
No.4, Desember 2011: 371-390.
Hessel NS, Tangkilisan. 2007. Manajemen Publik. Jakarta(ID): PT Grasindo.
https://humbahaskab.go.id diakses pada tanggal 03 april 2019
Lestari, K. (2018). Improving students’ achievement in writing narrative text through
field trip method in ten grade class of man 4 Medan (Doctoral dissertation,
Universitas Islam Negeri Sumatera Utara).
Lubis, A. R., Sembiring, M., & Outhor, C. (2019). The effect of the combination
of palm oil waste factory (lpks) and cattle waste (lts) in solid-liquid and
liquid-solid of sweet corn plants (Zea mays Saccharata L). Int. J. Educ.
Res, 7(6), 237-246.
Mardikanto. 1993. Penyuluhan Pembangunan Pertanian. Sebelas Maret University
Press. Surakarta.
Mulyadi D, Rivai V. 2012. Kepemimpinan dan Perilaku Organisasi. Jakarta(ID):
Rajawali Press.
Peraturan Menteri Pertanian Nomor 82/Permentan/OT.140/8/2013 tentang
Pedoman Pembinaan Kelompoktani dan Gabungan Kelompoktani.
Permentan, 2007. Peraturan Menteri Pertanian no.273/KPTS/OT.160/4/2007.
Pedoman Pembinaan Kelembagaan Petani.
Pratama C. 2013. Faktor-faktor yang Mempengaruhi Keberhasilan Pemberdayaan
Perempuan Desa Joho di Lereng Gunung Wilis. Jurnal Kebijakan dan
Manajemen Publik. (Internet). (Diunduh 2019 feb 7);Vol 1(01): FISIP
Universitas Airlangga Surabaya(ID). Tersedia pada: http://journal.unair.
ac.id/article-4586-media138-category138.html
Putra, K. E. (2018, March). The effect of residential choice on the travel distance and
the implications for sustainable development. In IOP Conference Series:
Earth and Environmental Science (Vol. 126, No. 1, p. 012170). IOP
Publishing.
Pusat Penyuluh Pertanian, 2011, Petunjuk Pelaksanaan Penilaian Kemampuan
Kelompok Tani.
Ramdhani, Hafid,dkk. Peningkatan Kesejahteraan Petani Dengan Penguatan
Kelompok Tani . Prosiding KS:RISET & PKM. ISSN 2442-4480,2(2). 1-
404
Rahmadhani, F. (2018). Tempat Pembuangan Akhir (TPA) sebai Ruang Terbuka
Hijau (RTH). Prosiding semnastek Inovasi teknologi Berkelanjutan UISU.
Setiawan, A. (2018). PENGARUH PROMOSI JABATAN DAN LINGKUNGAN
KERJA TERHADAP SEMANGAT KERJA PEGAWAI DI LINGKUNGAN
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN PANCA BUDI MEDAN. Jurnal
Akuntansi Bisnis dan Publik, 8(2), 191-203.
Setiana L. 2005. Teknik Penyuluhan dan Pemberdayaan masyarakat. Bogor(ID):
Ghalia Indonesia.
Sulardi, T., & Sany, A. M. (2018). Uji pemberian limbah padat pabrik kopi dan urin
kambing terhadap pertumbuhan dan produksi tanaman tomat (Lycopersicum
esculatum). Journal of Animal Science and Agronomy panca budi, 3(2).
Sumardjo.(2014). Peran Kepemimpinan Kelompok Tani Dan Efektivitas
Pemberdayaan Petani. Sosiologi Pedesaan. Volume 2 No. 3, Desember
2014:2302-7517.
Sumiati. (2011). Analisis kelayakan finansial dan faktor-faktor yang memotivasi
petani dalam kegiatan agroforestry: kasus pada proyek pengembangan
hutan kemasyarakatan SFDF-PPHK di Kabupaten Sanggau, Provinsi
Kalimantan Barat. (Tesis). Bogor: Sekolah Pascasarjana, Institut Pertanian
Bogor.
Suprayitno, A. R., Sumardjo, Gani, D. S., & Sugihen, B. G. (2012). Motivasi dan
partisipasi petani dalam pengelolaan hutan kemiri di Kabupaten Maros
Provinsi Sulawesi Selatan. Jurnal Penyuluhan, 8 (2), 188-199.
Syahyuti. 2007. Strategi dan tantangan dalam Pengembangan Gabungan
Kelompok Tani (GAPOKTAN) sebagai Kelembagaan Ekonomi di
Pedesaan Pusat Analisis Sosial Ekonomi dan kebijakan pertanian. Bogor.
Tarigan, R. R. A., & Ismail, D. (2018). The Utilization of Yard With Longan
Planting in Klambir Lima Kebun Village. Journal of Saintech Transfer, 1(1),
69-74.
Undang-undang No. 16 Tahun 2006 tentang Sistem Penyuluhan Pertanian,
Perikanan dan Kehutanan (SP3K).
Warisman, A. P., Setyaningrum, S., & Siregar, D. J. S. Efektivitas Campuran
Ekstrak Daun Ruku-Ruku, Daun Serai dan Daun Jeruk Purut terhadap
Kualitas Interior Telur Puyuh. PROSIDING, 51.
Zendrato, D. P., Ginting, R., Siregar, D. J. S., Putra, A., Sembiring, I., Ginting, J., &
Henuk, Y. L. (2019, May). Growth performance of weaner rabbits fed dried
Moringa oleifera leaf meal. In IOP Conference Series: Earth and
Environmental Science (Vol. 260, No. 1, p. 012058). IOP Publishing
Published
2019-06-22