IMPLEMENTASI METODE TOPSIS DALAM SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENDISTRIBUSIAN ZAKAT PADA BADAN AMIL ZAKAT DI LINGKUNGAN V TANAH MERAH BINJAI SELATAN

  • Suci Wulandari Universitas Pembangunan Panca Budi

Abstract

ABSTRAK
SUCI WULANDARI Implementasi Metode Topsis Dalam Sistem Pendukung Keputusan Pendistribusian Zakat Pada Badan Amil Zakat Di Lingkungan V Tanah Merah Binjai Selatan 2020

Zakat adalah salah satu dari rukun islam yang merupakan harta yang dikeluarkan setiap muslim yang telah memenuhi syarat dan wajib diberikan kepada golongan tertentu untuk menerimanya atau mustahik. Zakat termasuk ibadah seperti halnya shalat, puasa dan lainnya. Selain itu, zakat juga merupakan amal sosial karena membantu yang lainnya bagi yang membutuhkan. Masalah yang terjadi pada Lk. V Tanah Merah Binjai Selatan ialah banyaknya penduduk yang menetap membuat badan amil zakat sering bekerja ekstra untuk mendata siapa yang berhak dan tidak berhak menerima zakat karena seringkali cepatnya pertumbuhan dan perubahan penduduk membuat data dari tahun ke tahun menjadi berubah, yang dulunya berstatus fakir sekarang tidak fakir (mapan), yang dulunya fisabilillah sekarang sudah tidak menetap lagi dan yang dulunya tidak muslim menjadi muallaf. Dengan menggunakan metode TOPSIS dan sistem teknologi web, penulis akan membantu Lk. V Tanah Merah Binjai Selatan dalam proses pendistribusian zakat.

Kata Kunci : Lk. V Tanah Merah Binjai Selatan, TOPSIS, Zakat.

Downloads

Download data is not yet available.

References

DAFTAR PUSTAKA


Abdulloh, R. (2017). Sistem Informasi Penjualan Berbasis Web Pada Cv . Bambu Jaya Jakarta. Speed.Web.Id, 9(3), 34–39.

Aryza, S., Irwanto, M., Lubis, Z., Siahaan, A. P. U., Rahim, R., & Furqan, M. (2018). A Novelty Design Of Minimization Of Electrical Losses In A Vector Controlled Induction Machine Drive. In IOP Conference Series: Materials Science And Engineering (Vol. 300, No. 1, P. 012067). IOP Publishing.

Asminar. (2017). Pengaruh Pemahaman, Transparansi Dan Peran Pemerintah Terhadap Motivasi Dan Keputusan Membayar Zakat Pada Baznas Kota Binjai. At-Tawassuth, 3(3), 260–281.

Batubara, Supina. "Analisis perbandingan metode fuzzy mamdani dan fuzzy sugeno untuk penentuan kualitas cor beton instan." IT Journal Research and Development 2.1 (2017): 1-11. Dian, S., & Permana, H. (2015). Kejuruan Teknik Komputer Dan Jaringan Yang Terfavorit Dengan Menggunakan Multi- Criteria Decision Making. 2(1), 11–19.

Fitriani, W., Rahim, R., Oktaviana, B., & Siahaan, A. P. U. (2017). Vernam Encypted Text in End of File Hiding Steganography Technique. Int. J. Recent Trends Eng. Res, 3(7), 214-219.

Hamdani, H., Tharo, Z., & Anisah, S. (2019, May). Perbandingan Performansi Pembangkit Listrik Tenaga Surya Antara Daerah Pegunungan Dengan Daerah Pesisir. In Seminar Nasional Teknik (Semnastek) Uisu (Vol. 2, No. 1, Pp. 190195). Harison, & Syarif, A. (2016). Sistem Informasi Geografis Sarana Pada Kabupaten Pasaman Barat. Jurnal Teknoif, 4(2), 40–50.

Hariyanto, E., Lubis, S. A., & Sitorus, Z. (2017). Perancangan prototipe helm pengukur kualitas udara. KOMIK (Konferensi Nasional Teknologi Informasi dan Komputer), 1(1). Hendini, A. (2016). Pemodelan Uml Sistem Informasi Monitoring Penjualan Dan Stok Barang Barang (Studi Kasus: Distro Zhezha Pontianak). Jurnal Khatulistiwa Informatika, Iv(2), 107–116.

Isa, I. G. T., & Hartawan, G. P. (2017). Perancangan Aplikasi Koperasi Simpan Pinjam Berbasis Web (Studi. Jurnal Ilmiah Ilmu Ekonomi, 5(10), 139–151. Iswara, R. A., Santoso, E., & Rahayudi, B. (2018). Sistem Pendukung Keputusan Untuk Penentuan Mustahik (Penerima Zakat) Menggunakan Metode Fuzzy Ahp (F-Ahp). Jurnal Pengembangan Teknologi Informasi Dan Ilmu Komputer (Jptiik) Universitas Brawijaya, 2(3), 1306–1312.



Iqbal, M., Siahaan, A. P. U., Purba, N. E., & Purwanto, D. (2017). Prim's Algorithm for Optimizing Fiber Optic Trajectory Planning. Int. J. Sci. Res. Sci. Technol, 3(6), 504-509. Mallu, S. (2015). Sistem Pendukung Keputusan Penentuan Karyawan Kontrak Menjadi Karyawan Tetap Menggunakan Metode Topsis. Jurnal Ilmiah Teknologi Dan Informasi Terapan, 1(2), 36–42.

Munawar. (2018). Analisis Perancangan Sistem Berorientasi Objek Dengan Uml. Informatika Bandung

Mustahal, A., & Kelib, A. (2017). Study Tentang Pemungutan Zakat Penghasilan Pegawai Pada Unit Pengumpul Zakat Kantor Kementerian Agama Kota Salatiga. Jurnal Hukum Khaira Ummah, 12(1), 27–38

Muttaqin, Muhammad. "Analisa Pemanfaatan Sistem Informasi E-Office Pada Universitas Pembangunan Panca Budi Medan Dengan Menggunakan Metode Utaut." Jurnal Teknik dan Informatika 5.1 (2018): 40-43.

Palit, R. V, Rindengan, Y. D. Y., & Lumenta, A. S. M. (2015). Rancangan Sistem Informasi Keuangan Gereja Berbasis Web Di Jemaat Gmim Bukit Moria Malalayang. E-Journal Teknik Elektro Dan Komputer, 4(7), 1–7.

Putri, R. A., Islam, U., Sumatera, N., Medan, U., Islam, U., Sumatera, N., & Medan, U. (2018). Pada Sma Al Washliyah Tanjung Morawa. 6341(April), 40–46

Rahim, R., Aryza, S., Wibowo, P., Harahap, A. K. Z., Suleman, A. R., Sihombing, E. E., ... & Agustina, I. (2018). Prototype File Transfer Protocol Application For LAN And Wi-Fi Communication. Int. J. Eng. Technol., 7(2.13), 345-347.

Rahmaniar, R. (2019). Model flash-nr Pada Analisis Sistem Tenaga Listrik (Doctoral Dissertation, Universitas Negeri Padang).

Ramadhan, D. F., Noertjahjono, S., & Irawan, J. D. (2019). Penerapan Chatbot Auto Reply Pada Whatsapp Sebagai Pusat Informasi Praktikum Menggunakan Artificial Intelligence Markup Language. 1–8

Riyanto, E. A., & Haryanti, T. (2017). Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Teller Pooling Terbaik Pada Pt . Bca Tbk .Dengan Metode Saw ( Simple Additive Weighting ). 13(1), 128–135

Rossanty, Y., Aryza, S., Nasution, M. D. T. P., & Siahaan, A. P. U. (2018). Design Service Of QFC And SPC Methods In The Process Performance Potential Gain And Customers Value In A Company. Int. J. Civ. Eng. Technol, 9(6), 820-829. Rozaq, A., Lestari, K. F., & Handayani, S. (2015). Sistem Informasi Produk Dan Data Calon Jamaah Haji Dan Umroh Pada Pt.T. Jurnal Positif, (1), 1–13.

Siagian, P., & Fahreza, F. (2020, February). Rekayasa Penanggulangan Fluktuasi Daya Pembangkit Listrik Tenaga Angin Dengan Vehicle To Grid (V2G). In Seminar Nasional Teknologi Komputer & Sains (SAINTEKS) (Vol. 1, No. 1, Pp. 356-361).


Siagian, P., Syafruddin, H. S., & Tharo, Z. (2020, September). Pengaruh Tekanan Terhadap Inception Partial Discharge Pada Bahan Dielektrik Komposit Dan Non-Komposit. In Seminar Nasional Teknik (SEMNASTEK) UISU (Vol. 3, No. 1, Pp. 134-141).

Siahaan, A. P. U., Ikhwan, A., & Aryza, S. (2018). A Novelty Of Data Mining For Promoting Education Based On FP-Growth Algorithm

Sriani, & Putri, R. A. (2018). Analisa Sistem Pendukung Keputusan Menggunakan Metode Topsis Untuk Sistem Penerimaan Pegawai Pada Sma Al Washliyah Tanjung Morawa. Jurnal Ilmu Komputer Dan Informatika, 02(April), 40–46

Tarigan, A. D., & Pulungan, R. (2018). Pengaruh Pemakaian Beban Tidak Seimbang Terhadap Umur Peralatan Listrik. RELE (Rekayasa Elektrikal Dan Energi): Jurnal Teknik Elektro, 1(1), 10-15.

Wibowo, P., Lubis, S. A., & Hamdani, Z. T. (2017). Smart Home Security System Design Sensor Based On Pir And Microcontroller. International Journal Of Global Sustainability, 1(1), 67-73.


INTERNET :

Destiningrum, M., & Adrian, Q. J. (2017). Sistem Informasi Penjadwalan Dokter Berbassis Web Dengan Menggunakan Framework Codeigniter (Studi Kasus: Rumah Sakit Yukum Medical Centre). Jurnal Teknoinfo, 11(2), 30. Https://Doi.Org/10.33365/Jti.V11i2.24

Muzakkir, I. (2017). Penerapan Metode Topsis Untuk Sistem Pendukung Keputusan Penentuan Keluarga Miskin Pada Desa Panca Karsa Ii. Ilkom Jurnal Ilmiah, 9(3), 274. Https://Doi.Org/10.33096/Ilkom.V9i3.156.274-281

Safitri, R. (2018). Simple Crud Buku Tamu Perpustakaan Berbasis Php Dan Mysql :Langkah-Langkah Pembuatan. Tibanndaru : Jurnal Ilmu Perpustakaan Dan Informasi, 2(2), 40. Https://Doi.Org/10.30742/Tb.V2i2.553

Santiary, P. A. W., Ciptayani, P. I., Saptarini, N. G. A. P. H., & Swardika, I. K. (2018). Jurnal Pengertian Topsis. 5(5), 621–628. Https://Doi.Org/10. 25126/Jtiik2018551120
Published
2021-06-25