Pengaruh manfaat Alokasi Dana Desa, manfaat Dana Desa dan Kebijakan desa terhadap Kesejahteraan Masyarakat (di Desa Uteun Pulo Kecamatan Seunagan Timur Kabupaten Nagan Raya)

  • Herliani Herliani Universitas Pembangunan Panca Budi

Abstract

Tujuan dari penelitian ini menguji pengaruh manfaat alokasi dana desa, manfaat dana desa dan kebijakan desa terhadap kesejahteraan masyarakat. Hal ini juga dilakukan untuk mengetahui apakah manfaat alokasi dana desa, manfaat dana desa dan kebijakan desa sama-sama berpengaruh terhadap kesejahteraan masyarakat. Penelitian ini dilakukan di desa Uteun Pulo kecamatan Seunagan Timur kabupaten Nagan Raya.Responden terdiri dari 38 Kepala Keluarga dari berbagai latar pendidikan dan pekerjaan yang berbeda-beda.Semua data diolah dengan analisis regresi berganda dengan melihat uji validitas, reabilitas, dan pengujian hipotetis dengan uji F uji t dan uji determinasi. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa manfaat alokasi dana desa, manfaat dana desa berpengaruh terhadap kesejahteraan masyarakat sedangkan kebijakan desa tidak berpengaruh terhadap kesejahteraan masyarakat, dan manfaat alokasi dana desa, manfaat dana desa dan kebijakan desa sama-sama berpengaruh terhadap kesejahteraan masyarakat. Kata Kunci :Manfaat Alokasi Dana Desa(ADD), Manfaat Dana Desa (DD), Kebijakan Desa Dan Kesejahteraan Masyarakat. 

Downloads

Download data is not yet available.

References

DAFTAR PUSTAKA


Anggara, Sahya, 2014 Kebijakan Publik. Bandung : CV Pustaka.
Anwar, Suroyo. (2009). Angket/Kuisioner. Yogyakarta: Pustaka Pelajar
Arifin, Zainal 2012.Penelitian Pendidikan Metode Dan Paradigma Baru. Bandung : Remaja Rosda Karya.
Chozin, Sumardjo dan Susetiawan, (2010).Pembangunan Pedesaan Dalam Rangka Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat.Bogor : IPB Press. Fahruddin, 2012.Pengantar Kesejahteraan Sosial.Bandung : Refika Aditama Felda Andrian Riski. 2018. HubunganPengetahuan Penyapu Jalan Dengan Menggunakan APD (Alat Pelindung Diri). Skripsi.
Ghozali, Imam. 2011. Aplikasi Analisi Multivariate dengan Program IMB SPSS 19. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
Hafid Risma. 2016. Pemanfaatan Dana Desa Dalam Pembangunan Desa Mangilu Kecamatan Bungoro Kabupaten Pangkep.Skripsi. Hidayat, R. Rusiadi, dan M. Isa Indrawan. (2014) Teknik Proyeksi Bisnis. USU Press.

Hidayat, R., & Subiantoro, N. Rusiadi. (2013) Metode Penelitian. USU Press.

Indrawan, M. I., & SE, M. (2015). Pengaruh Promosi Jabatan dan Mutasi terhadap Prestasi Kerja Pegawai PT. Bank Mandiri (Persero) Cabang Ahmad Yani Medan. Jurnal ilmiah INTEGRITAS, 1(3).

Irawan, I., & Pramono, C. (2017). Determinan Faktor-Faktor Harga Obligasi Perusahaan Keuangan Di Bursa Efek Indonesia.

IRAWAN, S., & SI, M. (2019). Analisis manajemen persediaan, ukuran perusahaan, dan leverage terhadap manajemen laba pada perusahaan manufaktur di bei. Jurnal Manajemen, 11(1).

Indrawan, M. I. (2019). Pengaruh Etika Kerja, Pengalaman Kerja Dan Budaya Kerja Terhadap Prestasi Kerja Pegawai Kecamatan Binjai Selatan. Jurnal Abdi Ilmu, 10(2), 1851-1857.
Juliana Endang. 2017. Efektifitas Pemanfaatan Dana Desa Dalam Menunjang Pembangunan Desa. Skripsi.
Keputusan Bupati No. 126-55 / K / 2013 tentang Penetapan Besaran Alokasi Dana Desa.
Komalasari.(2011). Angket/Kuisioner.Bandung. PT. Indeks. Konsultan Statistik.


Misno, (2015).Manfaat Alokasi Dana Desa Bagi Masyarakat Desa Blankahan Kecamatan Kuala Kabupaten Langkat.Skripsi.Medan.Universitas Medan Area.
Mulyadi, Dedy, 2015, Studi Kebijakan Publik dan Pelayanan Publik. Bndung ‘; Alfabeta.

Notoadmodjo (2010).Metodelogi Penelitian Kesehatan Edisi Revisi. Jakarta : Rineka Cipta.
Peraturan Bupati Nagan Raya No. 15 Tahun 2013 Tentang Mekanisme Penyaluran Alokasi Dana Desa.
Peraturan Menteri Dalam Negeri No 21 Tahun 2011 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah.
Peraturan Menteri Dalam Negeri No.113 Tahun 2014 tentang Pengelolaan Keuangan Desa.
Peraturan Pemerintah Nomor 43 Tahun 2014 Tentang Peraturan Pelaksanaan Undang-Undang Desa.


Rusiadi, A., & Ade Novalina, S. E. (2017). Keakuratan Metode Capital Asset Pricing Model (Camp) Dan Arbitrage Pricing Theory (Apt) Dalam Memprediksi Return Saham Pada Bank Persero (Bumn) Di Indonesia. Jurnal, 10.

Sanusi, A. (2018). PENGARUH RETURN ON EQUITY, NET PROFIT MARGIN DAN DEBT TO EQUITY RATIO TERHADAP HUTANG PADA PERUSAHAAN PT. ASAM JAWA MEDAN. JUMANT, 6(1), 11-19.

Yusuf, M., & Rangkuty, D. M. (2019). Analisis Neraca Perdagangan IndonesiaIndia Periode 2013-2018. Jurnal Penelitian Medan Agama, 10(1).

Yusuf, M., & Ichsan, R. N. (2019). Analisis Efektifitas Penggunaan Cadangan Devisa, Utang Luar Negeri dan Ekspor Terhadap Stabilitas Nilai Tukar. Jurnal Penelitian Pendidikan Sosial Humaniora, 4(2), 544-561.
68

Peraturan Pemerintah Nomor. 60 Tahun 2014 tentang Dana Desa Yang Bersumber Dari APBN.
Peraturan Pemerintah Nomor 72 Tahun 2003 tentang Desa.

Rusiadi dkk.(2014). Metode Penelitian: Managemen, Akuntansi, dan Ekonomi Pembangunan. Medan: USU Press.
Sugiyono. 2010. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta
Soetomo. 2014. Kesejahteraan dan Upaya Mewujudkannya dalam Perspektif Masyarakat Lokal.Yogyakarta : pustaka pelajar.
Sugiyono.2013. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung : Alfabeta.

Sugiyono.2018. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung : Alfabeta.

Sujadi Firman dkk. 2014. Pedoman Umum Penyelenggaraan Pemerintah Desa. Cibubur: Bee Media Pustaka.
Tahir Erni. 2018. Pengaruh Alokasi Dana Desa Terhadap Pemberdayaan dan Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat. Skripsi.
Tumangger Arifianto Teguh Sahat. 2016. Pengaruh Kebijakan dan Alokasi Dana Desa Terhadap Kesejahteraan Masyarakat Desa Sanggaberu. Skripsi. Undang-Undang Nomor 06 Tahun 2014 Tentang Dana Desa.

Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2009 Tentang Kesejahteraan Masyarakat.
Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 Tentang Pemerintahan Daerah.
Published
2021-05-06