Pengaruh Kebijakan Hutang Dan Profitabilitas Terhadap Kebijakan Dividen Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia BEI Periode 2014-2019

  • RISKA HARYANI Universitas Pembangunan Panca Budi

Abstract

Dalam penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Kebijakan Hutang dan Profitabilitas terhadap Kebijakan Dividen pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di BEI. Pendekatan penelitian dalam penelitian ini menggunakan pendekatan Asosiatif. Kriteria pengambilan sampel dengan menggunakan metode Purposive Sampling, sesuai dengan kriteria yang ditentukan maka diperoleh 11 sampel yang dijadikan penelitian. Penelitian ini diperoleh dari Data Sekunder yang diperoleh dari laporan keuangan yang dipublikasikan oleh Bursa Efek Indonesia. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Analisis Data Panel. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Kebijakan Hutang berpengaruh secara parsial terhadap Kebijakan Dividen, Profitabilitas berpengaruh secara parsial terhadap Kebijakan Dividen, Kebijakan Hutang dan Profitabilitas berpengaruh secara simultan terhadap Kebijakan Dividen.

Kata Kunci :Kebijakan Hutang, Profitabilitas dan Kebijakan Dividen

Downloads

Download data is not yet available.

References

DAFTAR PUSTAKA



Akbar, F., & Fahmi, I. (2020). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas Dan Likuiditas Terhadap Kebijakan Dividen Dan Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Ekonomi Manajemen, 5(1), 62-81.

Bahri, S. (2017). Faktor-faktor yang mempengaruhi Kebijakan Dividen. JRAK: Jurnal Riset Akuntansi dan Komputerisasi Akuntansi, 8(1), 63-84.

Dewi, I. A. P. P., & Sedana, I. B. P. (2018). Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kebijakan Dividen pada Perusahaan Manufaktur di Bursa Efek Indonesia. E-Jurnal Manajemen Universitas Udayana, 7(7).

Efendi, B. (2019). Efektivitas Kebijakan Makroprudensial Terhadap Stabilitas Sistem Keuangan Di Indonesia. JEpa, 4(2), 72-78.

Hidayat, R. (2018). Kemampuan Panel Auto Regressiv Distributed Lag Dalam Memprediksi Fluktuasi Saham Property And Real Estate Indonesia. JEpa, 3(2), 133-149.

Hidayat, R. Rusiadi, dan M. Isa Indrawan. 2014.Teknik Proyeksi Bisnis.USU.Press

Hidayat, R., & Subiantoro, N. Rusiadi.2013. Metode Penelitian.USU Press.

Halim, A., & Hastuti, R. T. (2019). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kebijakan Dividen Pada Perusahaan Manufaktur Periode 2015-2017. Jurnal Paradigma Akuntansi, 1(2), 263-272.

Hardi, S., & Andestiana, R. (2019). Pengaruh Profitabilitas, Kebijakan Hutang Dan Pertumbuhan Aset (Pada Perusahaan Food And Beverage Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2013-2017). Jurnal Dinamika UMT, 2(2), 44-58.

Lopolusi, I. (2013). Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kebijakan Dividen Sektor Manufaktur yang Terdaftar di PT Bursa Efek Indonesia Periode 2007-2011. Calyptra, 2(1), 1-18.

Melita, W., & Rokhmawati, A. (2017). Pengaruh Kepemilikan Manajerial, Kepemilikan Institusional, Kepemilikan Asing, Kepemilikan Individu , Kebijakan Hutang dan Dividen Tahun Sebelumnya Berpengaruh Terhadap Kebijakan Dividen. Jurnal Tepak Manajemen Bisnis, 9(2), 215-232.

Nur Afni, Y., & Nova, F. (2016). Pengaruh Kebijakan Hutang, Earning Per Share, Net Profit Margin Dan Profitabilitas Terhadap Dividend Payout Ratio Pada Perusahaan Yang Terdaftar Di LQ45 Periode 2010-2014. Jurnal Akuntansi Dan Keuangan (JAK), 4(1), 129-146. Novalina, A. (2018). analisis prediksi pelemahan ekonomi indonesia rezim depresiasi kurs. JEpa, 1(1), 1-11.

Novalina, A. (2018). Kemampuan BI 7-Day Repo Rate (BI7DRR) Dalam Menjaga Stabilitas Ekonomi Indonesia (Pendekatan Transmisi Moneter Jangka Panjang). Jurnal Abdi Ilmu, 10(2), 1874-1885.


Pangestuti, D. C. (2019). Analisis Faktor–Faktor Yang Mempengaruhi Kebijakan Dividen. Jurnal Mitra Manajemen, 3(11), 1055-1072.

Purwanto, S. P. (2019). Pengaruh Kepemilikan Manajerial, Kebijakan Hutang, Likuiditas dan Profitabilitas Terhadap Kebijakan Dividen p ada Perusahaan LQ-45 (Doctoral dissertation, STIE Perbanas Surabaya).


Putri, C. A. (2017). Pengaruh Profitabilitas, Leverage, Growth, Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Kebijakan Dividen Pada Perusahaan Food And Beverages Di Bursa Efek Indonesia (Doctoral dissertation, STIE Perbanas Surabaya).

Rusiadi, A., & Ade Novalina, S. E. (2017). Keakuratan Metode Capital Asset Pricing Model (Camp) Dan Arbitrage Pricing Theory (Apt) Dalam Memprediksi Return Saham Pada Bank Persero (Bumn) Di Indonesia. Jurnal, 10.

Rahayuningtyas, S. (2014). Pengaruh Rasio-Rasio Keuangan Terhadap Dividend Payout Ratio (DPR) (Studi Pada Perusahaan Yang Listing Di BEI Tahun 2009–2011). Jurnal Administrasi Bisnis, 7(2).

Santoso, R. A., & Handayani, A. (2019). Pengaruh Debt To Equity Ratio Terhadap Dividend Payout Ratio Melalui Return On Asset. Manajerial, 6(2), 53-67.

Sari, I. P., & Masdupi, E. (2019). Profil Kebijakan Dividen Perusahaan Manufaktur dan Determinannya. Jurnal Kajian Manajemen dan Wirausaha, 1(2).

Sari, N., Ayu, K., & Sudjarni, L. K. (2015). Pengaruh likuiditas, leverage, pertumbuhan perusahaan, dan profitabilitas terhadap kebijakan dividen pada perusahaan manufaktur di BEI. E-Jurnal Manajemen Universitas Udayana, 4(10). Saraswati, D. (2019). Pengaruh Pendapatan Asli Daerah, Ukuran Pemerintah Daerah, Leverage, Terhadap Kinerja Keuangan Pemerintah Daerah. Jurnal Akuntansi Bisnis dan Publik, 9(2), 110-120.

Setiawati, L. W., & Yesisca, L. (2016). Analisis Pengaruh Pertumbuhan Perusahaan, Kebijakan Utang, Collateralizable Assets, dan Ukuran Perusahaan terhadap Kebijakan Dividen pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2012-2014. Jurnal Akuntansi, 10(1), 52-82.

Thunggalia, A., Rakhman, A., & Bunfa, L. (2018). Pengaruh Likuiditas Dan Profitabilitas Terhadap Kebijakan Dividen Dengan Kebijakan Hutang Sebagai Variabel Intervening Pada Perusahaan Non Keuangan. Jurnal Manajemen, 7(2).

Wulandari, B. G. A., Latfillah, N. Q., & Muninghar, M. (2019). Pengaruh Kebijakan Hutang Terhadap Kinerja Keuangan Melalui Kebijakan Dividen
Perusahaan Food And Beverage Tbk Di BEI Tahun 2012-2016. Jurnal Manajerial Bisnis, 2(02), 98-111.



Welas, W., & Nugroho, S. Y. (2019). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kebijakan Dividen. AKURASI: Jurnal Riset Akuntansi dan Keuangan, 1(1), 43-54.

Yusuf, M., & Rangkuty, D. M. (2019). Analisis Neraca Perdagangan IndonesiaIndia Periode 2013-2018. Jurnal Penelitian Medan Agama, 10(1).

Yusuf, M., & Ichsan, R. N. (2019). Analisis Efektifitas Penggunaan Cadangan Devisa, Utang Luar Negeri dan Ekspor Terhadap Stabilitas Nilai Tukar. Jurnal Penelitian Pendidikan Sosial Humaniora, 4(2), 544-561.
Published
2021-05-07