ANALISIS PENGEMBANGAN KARIR,BUDAYA ORGANISASI DAN DISIPLIN TERHADAP KINERJA PEGAWAIPADA BADAN PENDA:PATAN DAEIRA恵 KABUPATEN LANGKAT

  • Muhammad Afriyanda Syara Universitas Pembangunan Panca Budi

Abstract

Pegawai merupakan salah satu sumber daya yang penting bagi organisasi karena memiliki bakat, tenaga, dan kreatifitas yang sangat dibutuhkan oleh organisasi untuk mencapai tujuannya. Pegawai diharapkan memiliki kinerja yang optimal sehingga dapat memajukan organisasi. Dalam meningkatkan kinerja pegawai, perusahaan harus dapat mengetahui faktor-faktor yang dapat mempengaruhi kinerja yaitu pengembangan karir, budaya organisasi dan disiplin. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah pengembangan karier, budaya organisasi dan disiplin secara parsial dan simultan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai pada Badan Pendapatan Daerah Kabupaten Langkat. Teknik analisis data yang digunakan adalah metode kuantitatif dengan bantuan program SPSS versi 16.0. Penelitian ini menggunakan uji asumsi klasik, analisis regresi linier berganda, uji parsial, uji simultan dan uji determinasi. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh pegawai Badan Pendapatan Daerah Kabupaten Langkat, dan sampel sebanyak 51 responden. Pengambilan data primer menggunakan kuesioner. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengembangan karier, budaya organisasi dan disiplin secara parsial dan simultan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai pada Badan Pendapatan Daerah Kabupaten Langkat. Nilai R2 sebesar 0,756 menunjukan terdapat hubungan yang erat antara pengembangan karier, budaya organisasi dan disiplin terhadap kinerja pegawai Badan Pendapatan Daerah Kabupaten Langkat. Kata Kunci : Pengembangan Karier, Budaya Organisasi, Disiplin dan Kinerja Pegawai

Downloads

Download data is not yet available.

References

DAFTAR PUSTAKA
Buku:
Darmawan, Didit. (2013). Prinsip-prinsip Perilaku Organisasi. Penerbit PT. Jepe Press
Media Utama.Surabaya.
Handoko. (2015). Manajemen Sumber Daya Manusia, Cetakan
Pertama. Bandung: Pustaka Setia, Bandung.
Hasibuan, Malayu S.P, 2015. Manajemen Dasar, Pengertian, dan Masalah,Edisi Revisi,
Bumi Aksara:Jakarta.
Mangkunegara, A.A. Anwar Prabu. 2013. Manajemen Sumber Daya Manusia
Perusahaan. Cetakan Kelima, Bandung : Remaja Rosdakarya.
Mondy, Wayne R. 2016. SDM Manajemen Sumber Daya Manusia Edisi Kesepuluh
Penerbit : Erlangga, Jakarta.
Nawawi, Hadari H, 2013. Manajemen Sumber Daya Manusia Untuk Bisnis Yang
Kompetitif, Gadjah Mada University Press, Yogyakarta.
Panggabean, Mutiara S. 2015. Manajemen Sumber Daya Manusia. Bogor: Ghalia
Indonesia.
Rivai, Veithzal. 2014. Manajemen Sumber Daya Manusia untuk Perusahaan dari Teori
ke Praktek. Cetakan Pertama. Jakarta: Murai Kencana.
Rusiadi, et al (2014), Metode Penelitian Manajemen, Akuntansi dan Ekonomi
Pembangunan, Konsep, Kasus dan Aplikasi SPSS, Eviews, Amos dan Lisrel.
Cetakan Pertama. Medan : USU Press.
Siagian, Sondang, 2014. Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi 1, Cetakan II,
Penerbit PT. Bumi Aksara. Jakarta.
Simanjuntak, Payaman J. 2014. Manajemen dan Evaluasi Kerja. Jakarta:
Lembaga Penerbit FEUI.
Sofyandi. 2014. Manajemen Sumber Daya Manusia Edisi 1. Yogyakarta: Graha Ilmu.
Sugiyono, 2016. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D, Alfabeta,
Bandung.
Sutrisno, Edy, 2015. Manajemen Sumber Daya Manusia. Kencana, Jakarta.Jurnal:
Adil, E., Nasution, M. D. T. P., Samrin, S., & Rossanty, Y. (2017). Efforts to Prevent
the Conflict in the Succession of the Family Business Using the Strategic
Collaboration Model. Business and Management Horizons, 5(2), 49-59
Afandi, Pandi. (2016). The Influence of Competence, Organization Culture and Work
Environment to Teacher’s Performance As Well As Its Implication on Grad
Competence of State Senior Islam Schools on Padang City.
Andika, R. (2019). Pengaruh Motivasi Kerja dan Persaingan Kerja Terhadap
Produktivitas Kerja Melalui Kepuasan Kerja sebagai Variabel Intervening Pada
Pegawai Universitas Pembangunan Panca Budi Medan. JUMANT, 11(1), 189-
206.
Ardian, N. (2019). Pengaruh Insentif Berbasis Kinerja, Motivasi Kerja, Dan
Kemampuan Kerja Terhadap Prestasi Kerja Pegawai UNPAB. JEpa, 4(2), 119-
132.
Aspan, H., Fadlan, dan E.A. Chikita. (2019). “Perjanjian Pengangkutan Barang Loose
Cargo Pada Perusahaan Kapal Bongkar Muat”. Jurnal Soumatera Law Review,
Volume 2 No. 2, pp. 322-334.
Daulay, M. T. (2019). Effect of Diversification of Business and Economic Value on
Poverty in Batubara Regency. KnE Social Sciences, 388-401.
Febrina, A. (2019). Motif Orang Tua Mengunggah Foto Anak Di Instagram (Studi
Fenomenologi Terhadap Orang Tua di Jabodetabek). Jurnal Abdi Ilmu, 12(1),
55-65.
Hajrina., Rima Alhalimah. (2016). Pengaruh Disiplin Kerja Terhadap Kinerja
Karyawan Bagian Marketing Pada Hotel Millennium Sirih, Jakarta
Hidayat, R. (2018). Kemampuan Panel Auto Regressiv Distributed Lag Dalam
Memprediksi Fluktuasi Saham Property And Real Estate Indonesia. JEpa, 3(2),
133-149.
Husain., Bachtiar Arifudin. (2018). Pengaruh Disiplin Kerja Terhadap Kinerja
Karyawan (Pada PT. Bank Danamon Tbk Cabang Bintaro).
Idris, Muhammad. (2018). The Impact of Education and Training, Work Discipline and
Organizational Culture on Employee’s Performance: The Study of Disaster
Management and Fire Department in Palembang City, Indonesia.
Indrawan, M. I., Alamsyah, B., Fatmawati, I., Indira, S. S., Nita, S., Siregar, M., ... &
Tarigan, A. S. P. (2019, March). UNPAB Lecturer Assessment and Performance
Model based on Indonesia Science and Technology Index. In Journal of Physics:
Conference Series (Vol. 1175, No. 1, p. 012268). IOP Publishing.Malikhah, I. (2019). Pengaruh Mutu Pelayanan, Pemahaman Sistem Operasional
Prosedur Dan Sarana Pendukung Terhadap Kepuasan Mahasiswa Universitas
Pembangunan Panca Budi. Jumant, 11(1), 67-80.
Meilany., Prastika. (2015). Pengaruh Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan
(Kasus Bagian Operasional PT. Indah Logistik Cargo Cabang Pekanbaru).
Nasution, M. D. T. P., & Rossanty, Y. (2018). Country of origin as a moderator of
halal label and purchase behaviour. Journal of Business and Retail
Management Research, 12(2).
Nuryasman. (2018). The Influence of Organizational Culture and Work Motivation
Toward Employee Performance (Case Study On Employees of PT Inoac
Polytechno Indonesia).
Paruru., Julita. (2016). Pengaruh Disiplin Kerja Dan Kemampuan Kerja Terhadap
Kinerja Karyawan PT. Air Manado.
Pramono, C. (2018). Analisis Faktor-Faktor Harga Obligasi Perusahaan Keuangan Di
Bursa Efek Indonesia. Jurnal Akuntansi Bisnis dan Publik, 8(1), 62-78.
Ritonga, H. M., Hasibuan, H. A., & Siahaan, A. P. U. (2017). Credit Assessment in
Determining The Feasibility of Debtors Using Profile Matching. International
Journal of Business and Management Invention, 6(1), 73079.
Sari, M. M. (2019). Faktor-Faktor Profitabilitas Di Sektor Perusahaan Industri
Manufaktur Indonesia (Studi Kasus: Sub Sektor Rokok). Jumant, 11(2), 61-68.
Sari, Novitri Nilam. (2016). Pengaruh Pengembangan Karir Terhadap Kinerja
Karyawan Pt Pln (Persero) Wilayah Kalimantan Utara Sektor Pembangkit
Mahakam Samarinda
Simanjuntak., Betaria. (2016). Pengaruh Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pegawai pada
PT. Bank BNI 1946 (Persero) Tbk. Kantor Cabang Asia Afrika Bandung.
Siregar, N. (2018). Pengaruh Pencitraan, Kualitas Produk dan Harga terhadap
Loyalitas Pelanggan pada Rumah Makan Kampoeng Deli
Medan. JUMANT, 8(2), 87-96.
Wardani, Rodiathul Kusuma. (2016). Pengaruh Budaya Organisasi Terhadap Kinerja
Karyawan (Studi Pada Karyawan PT Karya Indah Buana Surabaya).
Yanti, E. D., & Sanny, A. The Influence of Motivation, Organizational Commitment,
and Organizational Culture to the Performance of Employee Universitas
Pembangunan Panca Budi
Published
2021-05-10