Analisis Debt to Equity Ratio, Earning per Share, dan Return on Assets terhadap Harga Saham Perusahaan Sektor Pertanian yang Tercatat di Bursa Efek Indonesia
Abstract
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mencari bagaimana pengaruh dari debt to equity ratio (X1), earning per share (X2), dan return on assets (X3) terhadap harga saham (Y) perusahaan sektor pertanian yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Populasi pada penelitian ini berjumlah 21 perusahaan pertanian dengan sampel yang digunakan sebanyak 18 perusahaan. Penelitian ini menggunakan data sekunder yang diambil dari idx.co.id dengan data yang digunakan dari tahun 2014-2018. Penelitian ini dilakukan dari bulan April 2020 sampai September 2020. Penelitian ini menggunakan data kuantitatif yang diolah dengan SPSS 24.0 dengan model regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa debt to equity ratio dan return on assets berpengaruh negatif dan signifikan terhadap harga saham, sedangkan earning per share berpengaruh positif dan signifikan terhadap harga saham. Debt to equity ratio, earning per share, dan return on assets secara simultan juga berpengaruh signifikan terhadap harga saham dan memberikan kontribusi sebesar 82,7% dalam terbentuknya harga saham, sedangkan sisanya 17,3% diperoleh dari faktor lain. Harga saham memiliki hubungan yang sangat erat terhadap debt to equity ratio, earning per share, dan return on assets.
Kata Kunci : Debt to Equity Ratio, Earning per Share, Return on Assets, Harga Saham, Perusahaan Pertanian.
Downloads
References
BUKU
Alwi, Z. I. (2013). Pasar Modal Teori dan Aplikasi. Jakarta: Nasinod Internusa. Brigham, E. F., & Houston, J. F. (2013). Manajemen Keuangan. Jakarta: Erlangga.
Darmadji, T., & Fakhruddin, H. M. (2015). Pasar Modal Di Indonesia: Pendekatan Tanya Jawab. Jakarta: Salemba Empat.
Ferdinand, A. (2014). Metode Penelitian Manajemen: Pedoman Penelitian untuk kripsi, Tesis dan Disertai Ilmu Manajemen. Semarang: Universitas Diponegoro.
Ghozali, I. (2015). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program IBM SPSS 19 (edisi kelima). Semarang: Universitas Diponegoro.
Gumantri, A. (2011). Analisis Pasar Saham. Jakarta: Salemba Empat.
Halim, A. (2017). Manajemen Keuangan Bisnis. Jakarta: Ghalia Indonesia.
Harahap, S. S. (2013). Analisis Kritis atas Laporan Keuangan. Jakarta: Rajawali.
Horne, V., & Wachowicz. (2015). Prinsip-prinsip Manajemen Keuangan. Jakarta: Salemba Empat.
Jogiyanto. (2013). Teori Portofolio dan Analisis Investasi. Yogyakarta: BPFE. Lubis, A. F., & Putra, A. S. (2012). Manajemen Keuangan sebagai Alat untuk Pengambilan Keputusan. Medan: USU.
Manullang, M., & Pakpahan, M. (2014). Metode Penelitian: Proses Penelitian Praktis. Bandung: Cipta Pustaka Media.
Mardiyanto, H. (2013). Intisari Manajemen Keuangan: Teori, Soal dan Jawaban. Jakarta: Grasindo
Martalena., & Malinda, M. (2011). Pengantar Pasar Modal, Edisi Pertama. Yogyakarta: Andi.
Rusdin. (2012). Pasar Modal, Cetakan Kedua. Bandung: Alfabeta.
Rusiadi., Subiantoro, N., & Hidayat, R. (2016). Metode Penelitian Manajemen, Akuntansi, dan Ekonomi Pembangunan, Konsep, Kasus dan Aplikasi SPSS, Eviews, Amos, Listrel. Medan: USU.
Sedarmayanti. (2011). Sumber Daya Manusia dan Produktivitas Kerja. Cetakan kedua. Bandung: CV. Mandar Maju.
Sitanggang, A. (2012). Manajemen Keuangan Perusahaan Dilengkapi Soal Dan Penyelesaiannya. Jakarta: Penerbit Mitra Wacana.
Sjahrial, D., & Djahotman, P. (2011). Analisis Laporan Keuangan. Jakarta: Mitra Wacana Media.
Sudana, I. M. (2011). Manajemen Keuangan Perusahaan Teori dan Praktik. Jakarta: Erlangga.
Sugiono, A., & Untung, E. (2014). Panduan Praktis Dasar Analisa Laporan Keuangan. Jakarta: Grasindo.
Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Manajemen. Bandung: Alfabeta
Sujarweni, W. (2016). Kupas Tuntas Penelitian Akuntansi dengan SPSS. Yogyakarta. Pustaka Baru.
Syahyunan. (2015). Manajemen Keuangan. Medan: USU.
Tandelilin, E. (2011). Portofolio dan Investasi Teori dan Aplikasi. Yogyakarta: Kanisius.
Widoatmodjo. (2016). Manajemen Keuangan. Jakarta: Rineka Cipta.
JURNAL
Adil, E., Nasution, M. D. T. P., Samrin, S., & Rossanty, Y. (2017). Efforts to Prevent the Conflict in the Succession of the Family Business Using the Strategic Collaboration Model. Business and Management Horizons, 5(2), 49-59
Andika, R. (2019). Pengaruh Motivasi Kerja dan Persaingan Kerja Terhadap Produktivitas Kerja Melalui Kepuasan Kerja sebagai Variabel Intervening Pada Pegawai Universitas Pembangunan Panca Budi Medan. JUMANT, 11(1), 189206.
Ardian, N. (2019). Pengaruh Insentif Berbasis Kinerja, Motivasi Kerja, Dan Kemampuan Kerja Terhadap Prestasi Kerja Pegawai UNPAB. JEpa, 4(2), 119132.
Aspan, H., Fadlan, dan E.A. Chikita. (2019). “Perjanjian Pengangkutan Barang Loose Cargo Pada Perusahaan Kapal Bongkar Muat”. Jurnal Soumatera Law Review, Volume 2 No. 2, pp. 322-334.
Badruzaman, J. (2017). Pengaruh Earning Per Share Terhadap Harga Saham. Jurnal Akuntansi Vol 12, Nomor 1, Januari – Juni 2017
Daulay, M. T. (2019). Effect of Diversification of Business and Economic Value on Poverty in Batubara Regency. KnE Social Sciences, 388-401.
Febrina, A. (2019). Motif Orang Tua Mengunggah Foto Anak Di Instagram (Studi Fenomenologi Terhadap Orang Tua di Jabodetabek). Jurnal Abdi Ilmu, 12(1), 55-65.
Hidayat, R. (2018). Kemampuan Panel Auto Regressiv Distributed Lag Dalam Memprediksi Fluktuasi Saham Property And Real Estate Indonesia. JEpa, 3(2), 133-149.
Indrawan, M. I., Alamsyah, B., Fatmawati, I., Indira, S. S., Nita, S., Siregar, M., ... & Tarigan, A. S. P. (2019, March). UNPAB Lecturer Assessment and Performance Model based on Indonesia Science and Technology Index. In Journal of Physics: Conference Series (Vol. 1175, No. 1, p. 012268). IOP Publishing.
Malikhah, I. (2019). Pengaruh Mutu Pelayanan, Pemahaman Sistem Operasional Prosedur Dan Sarana Pendukung Terhadap Kepuasan Mahasiswa Universitas Pembangunan Panca Budi. Jumant, 11(1), 67-80.
Mujati, Y., & Dzulqodah, M. (2016). Pengaruh Earning Per Share dan Price Earning Ratio Terhadap Debt To Equity Ratio dan Harga Saham pada Perusahaan Sektor Makanan dan Minuman di Bursa Efek Indonesia. EKSIS Vol XI No 1, 2016.
Mussalamah, A. D. M., & Isa, M. (2015). Pengaruh Earning Per Share (EPS), Debt To Equity Ratio (DER) Dan Return On Equity (ROE) Terhadap Harga Saham (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2007-2011). BENEFIT Jurnal Managemen dan Bisnis Volume 19, Nomor 2, Desember 2015: 189-195.
Nasution, M. D. T. P., & Rossanty, Y. (2018). Country of origin as a moderator of halal label and purchase behaviour. Journal of Business and Retail Management Research, 12(2).
Nurhayati, I. (2016). Pengaruh Earning Per Share Terhadap Harga Saham Studi Kasus Pada PT. Charoen Pokphan Indonesia. Jurnal Ilmiah Inovator, Edisi Maret 2016.
Pramono, C. (2018). Analisis Faktor-Faktor Harga Obligasi Perusahaan Keuangan Di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Akuntansi Bisnis dan Publik, 8(1), 62-78.
Ritonga, H. M., Hasibuan, H. A., & Siahaan, A. P. U. (2017). Credit Assessment in Determining The Feasibility of Debtors Using Profile Matching. International Journal of Business and Management Invention, 6(1), 73079.
Sari, M. M. (2019). Faktor-Faktor Profitabilitas Di Sektor Perusahaan Industri Manufaktur Indonesia (Studi Kasus: Sub Sektor Rokok). Jumant, 11(2), 61-68.
Siregar, N. (2018). Pengaruh Pencitraan, Kualitas Produk dan Harga terhadap Loyalitas Pelanggan pada Rumah Makan Kampoeng Deli Medan. JUMANT, 8(2), 87-96.
Yanti, E. D., & Sanny, A. The Influence of Motivation, Organizational Commitment, and Organizational Culture to the Performance of Employee Universitas Pembangunan Panca Budi.
Yuliani, Y., & Supriadi, Y. (2014). Pengaruh Earning Per Share Dan Dividend Per Share Terhadap Harga Saham Perusahaan Yang Go Public. Jurnal Ilmiah Manajemen Kesatuan Vol. 2 No. 2, 2014.
SKRIPSI
Buchari, S. S. (2015). Pengaruh ROA, ROE, Dan EPS Terhadap Harga Saham PT. Unilever Indonesia Tbk (Periode 2007-2014). Makassar: UIN Alauddin Makassar
Ghonio, M. G. (2017). Pengaruh Return On Asset (ROA) Dan Return On Equity (ROE) Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Asean Periode 2013-2015. Yogyakarta: Universitas Negeri Yogyakarta.
Marpaung, O. A. (2014). Pengaruh Debt To Equity Ratio, Return On Investment Dan Earning Per Share Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Sektor Farmasi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. Medan: USU
Seda, A. F. (2017). Pengaruh Return On Assets, Economic Value Added, Debt Equity Ratio, Dan Earning Per Share Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Sektor Manufaktur. Medan: USU
Sitepu, A. A. (2014). Analisis Pengaruh Debt Equity Ratio, Earning Per Share,Return On Assets Dan Status Penanaman Modal Terhadap Harga Saham Perusahaan Retail Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. Medan: USU.
INTERNET
https://www.idx.co.id/data-pasar/laporan-statistik/ringkasan-performa-perusahaan -tercatat/ diakses pada tanggal 3 Januari 2020