Factor Factor Yang Mempengaruhi Keputusan Konsumen Dalam Membeli Produk Di Alfamart Gaperta Ujung Medan
Abstract
ABSTRAK
Penelitian ini membahas tentang Analisis Pengaruh Pelayanan, Kualitas produk dan Harga terhadap Keputusan Pembelian produk pada Alfamart Gaperta Ujung Medan. Adapun Pendekatan penelitian yang digunakan adalah deskriptif kuantitatif dengan mengambil sampel sebanyak 68 orang dari total populasi 208 orang yang berkunjung pada periode Desember minggu I. Hasil penelitian membuktikan bahwa pelayanan, kualitas produk dan harga berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian produk pada Alfamart Gaperta Ujung, hipotesis yang peneliti ajukan dapat diterima. Berdasarkan dari hasil pengujian Hipotesis secara parsial menunjukkan bahwa variabel Pelayanan memiliki nilai thitung 2,483 > ttabel 1,997 dan sig. 0,002 < 0,05. Dapat disimpulkan secara parsial terdapat pengaruh yang positif dan signifikan terhadap Keputusan Pembelian, selanjutnya berdasarkan dari hasil pengujian Hipotesis secara parsial menunjukkan bahwa variabel Kualitas Produk memiliki nilai thitung 3,874 > ttabel 1,997 dan sig. 0,000 < 0,05. Dapat disimpulkan secara parsial terdapat pengaruh yang positif dan signifikan terhadap Keputusan Pembelian. Lebih lanjut berdasarkan dari hasil pengujian Hipotesis secara parsial menunjukkan bahwa variabel Harga memiliki nilai thitung 3,980 > ttabel 1,997 dan sig. 0,000 < 0,05. Dapat disimpulkan tolak Ho (Terima H1) bahwa secara parsial terdapat pengaruh yang positif dan signifikan terhadap Keputusan Pembelian. Dengan adanya pengaruh Pelayanan, Kualitas Produk dan Harga terhadap Keputusan Pembelian dengan persentase 56,4%, berdasarkan nilai R square yakni 0,564 yang juga merupakan nilai determinan. Maka dengan ini menyatakan bahwa Pelayanan, Kualitas Produk dan Harga merupakan cara yang sangat baik dalam meningkatkan Keputusan Pembelian.
Kata Kunci : Pelayanan, kualitas produk, harga dan keputusan pembelian
Downloads
References
Aspan, H., Milanie, F., & Sari, A. K. The Effect of Public Participation, Transparency, and Accountability on the Efficiency of the Distribution of the School Operational Support Funds (BOS) in Tebing Tinggi City (Case Study of Taman Siswa College).
Assegaf, Mohammad. 2010. ”Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap KepuasanPelanngan “.EKOBIS, Vol. 10, No. 2, Juli, h 171-186.
Atmawati, R dan M, Wahyudin. 2010. Analisis Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Konsumen pada Matahari Departemen Store di Solo Grand Mall. Surakarta: Jurnal Daya Saing Program MM-UMS.
Dharmmesta, Basu Swastha & T . Hani Handoko 2016. Manajemen Pemasaran, Analisa Prilaku Konsumen, Yogyakarta: BPFE- Yogyakarta.
Dita Kurniasari, Nova. 2013. Analisis Pengaruh Harga, Kualitas Produk Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Keputusan Pembelian (Studi Kasus pada Konsumen Restoran Waroeng Steak & Shake Cabang Jl. Sriwijaya 11 Semarang). FE. Universitas Diponegoro. Semarang (httpeprints.undip.ac. id392001KURNIASARI.pdf).
Febrina, A. (2019). motif orang tua mengunggah foto anak di instagram (Studi Fenomenologi Terhadap Orang Tua di Jabodetabek). Jurnal Abdi Ilmu, 12(1), 55-65.
Freddy Rangkuti 2012 Studi Kelayakan Bisnis & Investasi. Jakarta: Gramedia pustaka utama.
Gunawan, Patar. 2010. Analisis Pengaruh Citra Toko Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Pada Supermarket Mandiri Simpang Bahagia Medan. FE. USU (Tidak dipublikasikan).
Khumaidi, Ahmad. 2013. Analisis Pengaruh Produk, Harga, Distribusi, Dan Promosi Terhadap Keputusan Pembelian Teh Celup Sariwangi. (Studi Kasus Pada Konsumen Rumah Tangga Di Kp. MUK Cengkareng). FE. Universitas Islam Negeri Sharif Hidayatullah. Jakarta (httprepository.uinjkt.ac.iddspacebitstream123456789238811Ahmad%20 Khumaidi%20208081000015.pdf
Indrawan, M. I., & Widjanarko, B. (2020). strategi meningkatkan kompetensi lulusan universitas pembangunan panca budi medan. JEpa, 5(2), 148-155.
Lovelock, Crishtoper, dkk. 2010. Manajemen Pemasaran Jasa. Jakarta: Indeks.
Lupiyodi, Rahmat. 2013. Manajemen Pemasaran Jasa. Jakarta: Salemba Empat.
Nitisusastro, Mulyadi 2012. Prilaku konsumen Dalam Perspektif Kewirausahaan. Bandung : Alfabeta.
2 Nizamuddin, N. N. (2021). Penyuluhan Budaya Pribadi Berintegritas dalam mencegah virus Korupsi pada Kariyawan/ti PT. Boga Amanda Wilyah Sumatera Utara. International Journal of Public Devotion, 3(2), 51-58
Pane, D. N. (2018). Analisis Pengaruh Bauran Pemasaran Jasa Terhadap Keputusan Pembelian Teh Botol Sosro (Studi Kasus Konsumen Alfamart Cabang Ayahanda). jumant, 9(1), 13-25
Peter, J. Paul & Jerry C. Olson. 2013. Consumer Behvior :Prilaku Konsumen dan Strategi Pemasaran Jilid II. Jakarta : Erlangga, Edisi Keempat.
Philip Kotler & Kevin Lane Keller 2011. dalam buku Manajemen Pemasaran Jasa. 2005 Cetakan pertama. Jakarta: Indeks.
Pramono, C. (2018). ANALISIS FAKTOR-FAKTOR HARGA OBLIGASI PERUSAHAAN KEUANGAN DI BURSA EFEK INDONESIA. Jurnal Akuntansi Bisnis dan Publik, 8(1), 62-78
Rofiq Rizki, Ainur. 2015. Analisis Pengaruh Kualitas Produk Dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Iphone (Studi Kasus Pada Universitas Muhammadiyah Surakarta). FE. Universitas Muhammadiyah Surakarta (httpeprints.ums.ac.id 35322102.%20NASKAH%20PUBLIKASI.pdf).
Rusiadi, K. F. F., Suwarno, B., Alamsyah, B., & Syaula, M. Indonesia Mining Company Stock Stability Prediction (ARDL Panel Approach).
Sangaji, E.M & Sopiah 2013. Prilaku Konsumen. Yogyakarta
Schiffman, Leon dan Kanuk, Leslie Lazar. 2010. Prilaku Konsumen . Edisi kedua. Jakarta: Indeks Gramedia.
Setiawan, A. (2019). ANALISIS PENGUKURAN NILAI OVERALL EQUIPMENT EFFECTIVENESS (OEE) PADA MESIN PRESS BATU BATA (Studi Kasus pada Unit Usaha Mesin Press Muhammad Kuwat) (Doctoral dissertation, Universitas Muhammadiyah Palembang).
Sugiharto, A. 2010. Faktor-faktor Resiko Hipertensi Grade II pada Masyarakat. Tesis Semarang: Universitas Diponegoro.
Sugiono, 2010. Stratistik Untuk Penelitian. Bandung : Penerbit CV. Alfabeta
Suharno & Yudi Sutarso2010. Marketing in Practice. Graha Ilmu, Yogyakarta.
Situmorang, S.H. 2010. Data Penelitian: Menggunakan Program SPSS. Medan: USU Press.
Sunyoto. Danang. 2012. Prilaku Konsumen. Yogyakarta. CAPS (Center of Academy Publishing Service).
Syamsir T, 2012. Metode Riset Struktur & Perilaku Organisasi. Cetakan Ke-1. Alfabeta. Bandung.
Tjiptono, Fandy. 2011: 174 Manajemen Pemasaran Strategi. Yogyakarta: Andi.
3
Waruwu, A. A. (2018). Pengaruh Kepemimpinan, Stres Kerja dan Konflik Kerja
Terhadap Kepuasan Kerja Serta Dampaknya Kepada Kinerja Pegawai
Sekretariat DPRD Provinsi Sumatera Utara. JUMANT, 10(2), 1-14.
Wulandari, D. Y. (2020). Analisis segmentating, targeting, dan positioning pada strategi pemasaran gerabah di sentra kerajinan keramik kelompok makmur jaya kelurahan kebun lada kecamatan hinai kab. Langkat. Jumant, 12(1), 38-48.
Yamin, Sofyan dan Kurniawan Heri. 2010. SPSS Complete: Tekhnik Analisis
Statistik terlengkap dengan Software SPSS. Jakarta: Salemba Infotek.
Yamit Zulian , 2010, Manajemen Kwalitas Produk dan Jasa, edisi kedua, Cetakan Keempat, Penerbit Ekonisia, Kampus Fakultas Ekonomi UII Yogyakarta.
Yanti, E. D., & Sanny, A. The Influence of Motivation, Organizational Commitment, and Organizational Culture to the Performance of Employee Universitas Pembangunan Panca Budi.