Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Nasabah Terhadap Keputusan Menabung Di Bank Mualamat KC Medan Balai Kota Medan
Abstract
ABSTRAK PT Bank Muamalat Indonesia Tbk (Bank Muamalat Indonesia) memulai perjalanan bisnisnya sebagai bank syariah pertama di Indonesia. Bank Muamalat Indonesia terus berinovasi dan mengeluarkan produk-produk keuangan seperti Asuransi Syariah (Asuransi Takaful), Dana Pensiun Lembaga Keuangan Muamalat (DPLK Muamalat) dan MultifinanceSyariah (Al-IjarahIndonesia Finance) yang seluruhnya menjadi terobosan di Indonesia Permasalahan yang mendasari penelitian ini faktor sosial, budaya, dan psikologi serta bagi hasil mempengaruhi nasabah terhadap keputusan menabung di Bank Muamalat KC Medan Balai Kota Medan. Adapun teknik pengumpulan data dalam penelitian ini dilakukan dengan kuesioner dengan membagikan daftar pertanyaan kepada responden sebanyak 100 responden. Hasil uji F menghasilkan nilai Fhitung sebesar 2477,613 dengan tingkat signifikan 0,00. Karena Fhitung 2477,613 > Ftabel 2.47 dan probabilitas signifikan jauh lebih kecil dari 0,05 yaitu 0,00 < 0,05, maka model regresi dapat dikatakan bahwa Faktor Budaya, Faktor Sosial, Faktor Psikologis, Bagi Hasil secara serempak dan signifikan berpengaruh terhadap Keputusan Menabung. Hasil uji t variabel Faktor Budaya nilai thitung 7,129 > ttabel 1.661 dengan signifikan 0,000 < 0,05, artinya secara parsial terdapat pengaruh yang positif dan signifikan dari Faktor Budaya Terhadap Keputusan Menabung. Hasil uji t variabel variabel Faktor Sosial nilai thitung 2,435 > ttabel 1.661 dengan signifikan 0,017 > 0,05, artinya secara parsial terdapat pengaruh yang positif dan signifikan dari Faktor Sosial Terhadap Keputusan Menabung. Hasil uji t variabel variabel Faktor Psikologi nilai thitung 22,441 > ttabel 1.661 dengan signifikan 0,000 < 0,05, artinya secara parsial terdapat pengaruh yang positif dan signifikan dari Faktor Psikologi Terhadap Keputusan Menabung. Hasil uji t variabel variabel Bagi Hasil nilai thitung 0.064 < ttabel 1.661 dengan signifikan 0,949 > 0,05, artinya secara parsial tidak berpengaruh dan signifikan dari Bagi Hasil Terhadap Keputusan Menabung. Sedangkan besarnya adjusted R square sebesar 0,990 hal ini berarti 99,0% variasi Keputusan Menabung yang bisa dijelaskan dengan variabel independen Faktor Budaya, Faktor Sosial, Faktor Psikologis, Bagi Hasil, sedangkan sisanya (100% - 99,0% = 1,0%) dapat dijelaskan dengan variabel independen lainnya Kata Kunci : Faktor Sosial, Budaya, Psikologi, Bagi Hasil Dan Keputusan Menabung
Downloads
References
BUKU:
Dharmesta, (2010). Azas-Azas Marketing, Yogyakarta, Penerbit : Liberty
Yogyakarta
Dharmesta dan Handoko, (2010). Manajemen Pemasaran Modern, Edisi
Kedua, Yogyakarta : Liberty
Engel, (2014). Perilaku Konsumen. Jakarta : Binarupa Aksara
Herbert A. Simon, (2010). Manajemen Pemasaran. Edisi Bahasa Indonesia.
Jakarta : Pearson Education Asia Pte. Ltd. Dan PT Prenhallindo
Khairiyah, (2012). Bank Syariah_Analisis Kekuatan, Kelemahan, Peluang dan
Ancaman.Yogyakarta : Ekonisia.
Kasiram, (2011). Metodologi Penelitian. Malang: UIN-Malang Pers
Loudon dan Dellabitta, (2014). Analisis Jalur dalam Riset Pemasaran,
Bandung : Universitas Pasundan
Mufraini, M. Arief, (2010). Akuntansi dan Manajemen Zakat:
Mengkomunikasikan Kesadaran dan Membangun Jaringan, Kencana
Prenada Media Group, Jakarta
Peter dan Olson, (2010). Pengambilan Keputusandan strategi pemasaran,
Edisi keempat (terjemahan). Jakarta : Erlangga.
Hurriyati, Ratih. (2013), Bauran Pemasaran dan Loyalitas Konsumen.
Bandung: ALFABETHA.
Sciffman & Kannuk, (2011), Consumer Behavior. Fifth Edition, Prentice-Hall Inc.
New Jersey
Simamora, (2014). Perilaku konsumen, konsep dan implikasi untuk strategi
dan penelitian pemasaran. Jakarta: Gramedia
Siswanto, (2012). Prinsip-prinsip Pemasaran. Jilid Kedua, Edisi Ketujuh.
Jakarta: Erlangga
85
Solomon, (2010). Consumer Behavior, Buying, Having and Being. Sixth edition.
New Jersey: Prentice Hall.
Simamora, (2012). Panduan Riset Perilaku Konsumen. Cetakan Kedua. Jakarta:
PT. Gramedia Pustaka Umum
Sugiyono, (2013). Metode Penelitian Bisnis. Bandung: Alfabeta
Suharsini, Arikunto. (2012), Statistika Untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta
JURNAL :
Andika, R. (2019). Pengaruh Motivasi Kerja dan Persaingan Kerja Terhadap
Produktivitas Kerja Melalui Kepuasan Kerja sebagai Variabel Intervening
Pada Pegawai Universitas Pembangunan Panca Budi
Medan. JUMANT, 11(1), 189-206.
Andika, R. (2018). Pengaruh Kemampuan Berwirausaha dan Kepribadian Terhadap
Pengembangan Karir Individu Pada Member PT. Ifaria Gemilang (IFA)
Depot Sumatera Jaya Medan. JUMANT, 8(2), 103-110.
Andika, R. (2018). PENGARUH KOMITMEN ORGANISASI DAN
PENGAWASAN TERHADAP DISIPLIN KERJA KARYAWAN PADA
PT ARTHA GITA SEJAHTERA MEDAN. JUMANT, 9(1), 95-103.
Ardian, N. (2019). Pengaruh Insentif Berbasis Kinerja, Motivasi Kerja, Dan
Kemampuan Kerja Terhadap Prestasi Kerja Pegawai UNPAB. JEpa, 4(2),
119-132.
Harahap, R. (2018). Pengaruh Kualitas produk Terhadap Kepuasan Pelanggan di
Restoran Cepat saji Kfc Cabang Asia Mega Mas Medan. JUMANT, 7(1),
77-84.
Harahap, R. (2018). ANALISA KEPUASAN KERJA KARYAWAN DI CV.
REZEKI MEDAN. JUMANT, 8(2), 97-102.
Mesra, B. (2019). IBU RUMAH TANGGA DAN KONTRIBUSINYA DALAM
MEMBANTU PEREKONOMIAN KELUARGA DI KECAMATAN
HAMPARAN PERAK KABUPATEN DELI SERDANG. JUMANT,
11(1), 139-150.
Nasution, M. D. T. P., & Rossanty, Y. (2018). Country of origin as a moderator of
halal label and purchase behaviour. Journal of Business and Retail
Management Research, 12(2).
Nasution, M. D. T. P., Rossanty, Y., Achmad Daengs, G. S., Sahat, S., Rosmawati,
R., Kurniasih, N., ... & Rahim, R. (2018). Decision support rating system
86
with Analytical Hierarchy Process method. Int. J. Eng. Technol, 7(2.3),
105-108.
Setiawan, N., Nasution, M. D. T. P., Rossanty, Y., Tambunan, A. R. S., Girsang,
M., Agus, R. T. A., ... & Nisa, K. (2018). Simple additive weighting as
decision support system for determining employees salary. Int. J. Eng.
Technol, 7(2.14), 309-313.
Setiawan, N. (2018). PERANAN PERSAINGAN DALAM MENINGKATKAN
KUALITAS PELAYANAN (Resistensi Terhadap Transformasi
Organisasional). JUMANT, 6(1), 57-63.
Siregar, M. Y. (2019). PENGARUH KEPEMIMPINAN DAN REMUNERASI
TERHADAP PRESTASI KERJA MELALUI ETOS KERJA PEGAWAI
DI LINGKUNGAN UNIVERSITAS NEGERI. JUMANT, 11(1), 151-
164.
Siregar, N. (2018). Pengaruh Pencitraan, Kualitas Produk dan Harga terhadap
Loyalitas Pelanggan pada Rumah Makan Kampoeng Deli
Medan. JUMANT, 8(2), 87-96.
Siregar, N. (2018). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Minat Beli
Konsumen Dalam Menggunakan Indihome Sebagai Penyedia Jasa Internet
Di Kota Medan (Studi Kasus Kantor Plaza Telkomcabang Iskandar Muda
No. 35 Medan Baru). JUMANT, 7(1), 65-76.
Siregar, N. (2018). ANALISIS PRODUK DAN CITRA KOPERASI TERHADAP
WIRAUSAHA KOPERASI DALAM MENINGKATKAN INDUSTRI
RUMAH TANGGA PADA MASYARAKAT DESA LUBUK SABAN
PANTAI CERMIN KABUPATEN DELI SERDANG. JUMANT, 9(1),
79-93.