Pelaksanaan Kegiatan Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL) Berdasarkan Peraturan Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional Nomor 6 Tahun 2018 di Kantor Petanahan Kota Sibolga

  • Afriani Yunita Sinaga

Abstract

ABSTRAK Pendaftaran hak atas tanah adalah hal yang penting untuk menjadi kepastian hukum jika kelak tanah yang yang dimiliki terjadi sengketa, berhubung masih banyak tanah yang belum didaftarkan maka Menteri Agraria dalam hal ini menerbitkan Peraturan nomor 6 Tahun 2018 Tentang Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap dengan tujuan untuk memberi kepastian hukum terhadap hak-hak atas tanah yang dimiliki masyarakat Jenis penelitian skripsi ini menggunakan penelitian empiris, dengan memakai tipe penelitian yuridis empiris. Sumber data dalam penelitian ini adalah data primer dan sekunder. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah studi kepustakaan. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis kualitatif, yang terfokus pada pembahasan tentang; 1). Bagaimana Pengaturan pendaftaran tanah sistematis lengkap? 2). Bagaimana pelaksanaan pendaftaran tanah sistematis lengkap? 3). Bagaimana kendala dan hambatan serta upaya pendaftaran tanah sistematis lengkap? Berdasarkan hasil penelitian dari skripsi ini, dapat disimpulkan 1). Bahwa pengaturan mengenai PTSL terdapat di Permen No 6 Tahun 2018 yang sudah sangat jelas terstruktur dari pasal ke pasal. 2) Bahwa pelaksanaan PTSL di Kota Sibolga sudah direncanakan dan dilakukan secara teratur dengan tahapan-tahapan yang sesuai dengan Permen No 6 Tahun 2018. 3) Bahwa kendala dan hambatan pada pelaksanaan PTSL di Kota Sibolga ada pada kendala teknis terkait dengan sumberdaya manusia yang kurang serta kemampuan pemahaman masyarakat tentang PTSL masih sangat kurang dan Kendala Hukum terkait dengan hak atas tanah hasil warisan yang masih dipersengketakan, upaya untuk menganggulangi kendala dan hambatan yang dapat dilakukan adalah dengan cara memberikan penyuluhan tentang PTSL dengan seksama dan dengan materi yang mudah dipahami oleh masyarakat Kota Sibolga. Kata Kunci : Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap, Hak Atas Tanah, Permen No 6 Tahun 2018

Downloads

Download data is not yet available.

References

DAFTAR PUSTAKA
A. Buku
Amiruddin dan Zainal Asikin, 2014, Pengantar Metode Penelitian Hukum, Jakarta,
Rajawali Pers.
Aspan, h., sipayung, i. M., muharrami, a. P., & ritonga, h. M. (2017). The effect of halal
label, halal awarness, product price, and brand image to the purchasing decision
on cosmetic products (case study on consumers of sari ayu martha tilaar in binjai
city). International journal of global sustainability, 1(1), 55-66.
Aspan, h. (2017). “good corporate governance principles in the management of limited
liability company. International journal of law reconstruction, volume 1 no. 1,
pp. 87-100.
Aspan, h. (2017). “peranan polri dalam penegakan hukum ditinjau dari sudut pandang
sosiologi hukum”. Prosiding seminar nasional menata legislasi demi
pembangunan hukum nasional, isbn 9786027480360, pp. 71-82.
Aspan, h. (2014). “konstruksi hukum prinsip good governance dalam mewujudkan tata
kelola perusahaan yang baik”. Jurnal dialogia iuridica universitas maranatha
bandung, volume 2 no. 2, pp. 57-64.
Aspan, h., i. M. Sipayung, a. P. Muharrami, and h. M. Ritonga. (2017). “the effect of
halal label, halal awarness, product price, and brand image to the purchasing
decision on cosmetic products (case study on consumers of sari ayu martha
tilaar in binjai city)”. International journal of global sustainability, issn
1937-7924, vol. 1, no. 1, pp. 55-66.
Aspan, h., f. Milanie, and m. Khaddafi. (2015). “swot analysis of the regional
development strategy city field services for clean water needs”. International
journal of academic research in business and social sciences, vol. 5, no. 12, pp.
385-397
Handoko, Widhi, 2014, Kebijakan Hukum Pertanahan Sebuah Refleksi Keadilan
Hukum Progresif, Yogyakarta, Thafa Media.
Harsono, Boedi, 2008, Hukum Agraria Indonesia: Sejarah Pembentukan Undangundang Pokok Agraria, Isi dan Pelaksanaannya, Jakarta, Djambatan.
Ishaq, 2008, Dasar-Dasar Ilmu Hukum, Cet. I, Jakarta, Sinar Grafika.
Ismaya, Samun, 2013, Hukum Administrasi Pertanahan, Yogyakarta, Graha Ilmu
Ketaren, a. H. S. (2018). Analisis yuridis tindak pidana cybercrime dalam perbuatan
pidana pencemaran nama baik ditinjau dari undang-undang no. 8 tahun 2011
tentang informasi transaksi dan elektronik dan hukum pidanaKolopaking,
Anita Dewi Anggraeni, 2013, Penyelundupan Hukum Kepemilikan Hak Milik Atas
Tanah di Indonesia, Bandung, PT. Alumni.
Fikri, r. A. (2018). Analisis yuridis terhadap tindak pidana pembunuhan berencana
yang dilakukan oleh anak dibawah umur menurut undang-undang nomor 11
tahun 2012 tentang sistem peradilan anak. Jurnal abdi ilmu, 11(1), 158-168
Lubis, Muhammad Yamin & Abdul Rahim Lubis, 2012, Hukum Pendaftaran Tanah,
Edisi Revisi, Bandung, Mandar Maju.
Marzuki, Peter Mahmud, 2005, Penelitian Hukum, Jakarta, Kencana.
Medaline, o. (2018). The development of “waqf” on the “ulayat” lands in west sumatera,
indonesia. Journal of social science studies, microthink institute, issn, 2329-9150
Mudjiono, 1992, Hukum Agraria, Yogyakarta, LIBERTY.
Parlindungan, A.P., 2009, Pendaftaran Tanah di Indonesia, Bandung, Mandar Maju.
Rafianti, f. (2018). Adopsi dalam persfektif hukum islam. Jurnal doktrin, 3(6)
Ramadhani, Rahmat, 2018, Hukum Agraria (Suatu Pengantar), Medan, Umsu Press.
Santoso, Urip, 2011. Pendaftaran dan Peralihan Hak Atas Tanah, Jakarta, Kencana
Prenada Media Group.
Saptomo, Ade, 2009, Hukum & Kearifan Lokal, Jakarta, Grasindo.
Saragih, y. M., & medaline, o. (2018, march). Elements of the corruption crime
(element analysis of authority abuse and self-enrich and corporations in
indonesia). In iop conference series: earth and environmental science (vol.
126, no. 1, p. 012108). Iop publishing
Sihombing, B.F., 2005, Evolusi Kebijakan pertanahan dalam Hukum Tanah
Indonesia, Jakarta, PT Toko Gunung Agung.
Pukul
Siregar, a. R. M. (2018). Kewenangan mahkamah konstitusi dalam pengujian undangundang terhadap undang-undang dasar tahun 1945. Jurnal hukum responsif, 5(5),
100-108
Siti, n. (2018). Rekonstruksi politik hukum dalam pelaksanaan putusan pengadilan
hubungan industrial berdasarkan hukum progresif (doctoral dissertation,
universitas andalas)
Soejono dan Abdurrahman, 1995, Prosedur Pendaftaran Tanah tentang Hak milik,
Hak sewa Guna, dan Hak Guna Bangunan, Jakarta, Penerbit Rineka Cipta.
Soekanto, Soerjono, 2004, Faktor-faktor yang Mempengaruhi Penegakan Hukum,
Jakarta, Raja Grafindo Persada.
Soeroso, R., 2014. Pengantar Ilmu Hukum, Cet. VII, Jakarta, Sinar Grafika.
Subagyo, P. Joko, 2011, Metode Penelitian Dalam Teori & Praktik, Jakarta, PT.
Rineka Cipta.
Supriadi, 2010, Hukum Agraria, Jakarta, Sinar Grafika.
Suryabrata, Sumadi, 2006, Metodologi Penelitian, Jakarta, Rajawali Pers.
Tanjung, a. S. (2018). Pertanggungjawaban pidana yang mengakibatkan meninggalnya
orang dalam lingkup rumah tangga (studi kasus putusan pengadilan negeri tebing
tinggi deli nomor 486/pid. B/2014/pn. Tbt.). Jurnal hukum responsif, 5(5), 1-12.
Sendy, b. (2019). Hak yang diperoleh anak dari perkawinan tidak dicatat. Jurnal
hukum responsif, 7(7), 1-10
Tanjung, i. U. (2018). Studi komparative pendirian negara khilafah di indonesia. Jurnal
penelitian medan agama
B. Peraturan perundang-undangan
Undang-undang Nomor 5 Tahun 1960 Tentang Peraturan Dasar Pokok-Pokok
Agraria
Peraturan Pemerintah Nomor 24 Tahun 1997 Tentang Pendaftaran Tanah
Peraturan Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional
Nomor 6 Tahun 2018 Tentang Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap.
C. Internet
Atrbpn, “Strategi Penyelesaian Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap” Melalui
https://www.atrbpn.go.id, diakses Selasa 23 April 2019 Pukul 14.00 WIB.
Berita Kantor Pertanahan, “Percepatan Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap”
Melalui http://kepri.atrbpn.go.id, diakses Selasa 23 April 2019 Pukul 15.20
WIB.
https://kbbi.web.id/kendala, diakses Sabtu 27 April 2019 Pukul 10.16 WIB.
http://www.ensikloblogia.com/2016/03/pengertian-perbuatan-hukum.html, diakses
Sabtu 27 April 2019 Pukul 20.46 WIB
Profil Kesehatan Kota Sibolga 2016 dalam http://www. depkes.go.id /resources
/download /profil/PROFIL_KAB_KOTA_2016/, diakses Sabtu, 27 April 2019
Pukul 00.30WIB.
Researchgate, “Potensi Permasalahan Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap”
Melalui https://www.researchgate.net, diakses Selasa 23 April 2019
13.00 WIB
Sibolga Dalam Angka 2018 dalam https://sibolgakota.bps.go.id/publication, diakses
Sabtu, 27 April 2019 Pukul 00.45WIB.
Published
2020-06-23