Uji Simultanitas Dan Panel Terhadap Faktor Nilai Perusahaan Dan Harga Saham Pada Perusahaan Manufaktur Indonesia

  • Ratu Adinda Universitas Pembangunan Panca Budi

Abstract

ABSTRAK
Salah satu tujuan dari sebuah perusahaan adalah mendapatkan laba yang maksimal sehingga perusahaan mendapatkan persepsi dan penilaian yang baik bagi para investor. Untuk mencapai tujuan tersebut, diperlukan kinerja manajemen yang baik. Pengukuran tingkat efektifitas kinerja manajemen ditunjukkan oleh banyak faktor yang mempengaruhi permintaan dan penawaran yang merefleksikan penilaian masyarakat akan perusahaan tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis seberapa besar pengaruh nilai perusahaan dan harga saham melalui faktor tingkat profitabilitas, Keputusan investasi, keputusan pendanaan dan kebijakan deviden. Dalam penelitian ini, peneliti menggunakan metode simultan/2SLS (Two Stage Least Square) dan metode Regresi Panel. Yang bertujuan untuk menganalisis pengaruh variabel bebas terhadap variabel terikat baik secara terpisah maupun secara bersama-sama dan juga melihat pengaruh variabel bebas terhadap variabel terikat dalam jangka pendek maupun jangka menengah.


Keywords : Nilai Perusahaan, Harga saham, Tingkat Profitabilitas, keputusan investasi, keputusan pendanaan, kebijakan deviden, Simultan (2SLS) dan Regresi Panel.

Downloads

Download data is not yet available.

References

DAFTAR PUSTAKA



Abdul Halim. (2015). Manajemen Keuangan Konsep dan Aplikasinya Edisi I. Jakarta

: PT. Mitra Wacana Media.

Ahmad, R. (2019). Pengaruh Karakteristik Pekerjaan Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada Pt. Mitra Niaga Sejati Jaya-Langkat. Jumant, 11(2), 137146.

Ananda, G. C. (2019). Pengaruh Penilaian Prestasi Kerja Terhadap Promosi Pegawai Pada Perguruan Panca Budi Medan. Jurnal Abdi Ilmu, 12(1), 102-113.

Andika, R. (2019). Pengaruh Motivasi Kerja dan Persaingan Kerja Terhadap Produktivitas Kerja Melalui Kepuasan Kerja sebagai Variabel Intervening Pada Pegawai Universitas Pembangunan Panca Budi Medan. JUMANT, 11(1), 189206.

Andika, R. (2018). Pengaruh Kemampuan Berwirausaha dan Kepribadian Terhadap Pengembangan Karir Individu Pada Member PT. Ifaria Gemilang (IFA) Depot Sumatera Jaya Medan. JUMANT, 8(2), 103-110.

Aspan, H. (2017). “Good Corporate Governance Principles in the Management of Limited Liability Company. International Journal of Law Reconstruction, Volume 1 No. 1, pp. 87-100.


Dermawan, Sjahrial.(2012).Pengantar Manajemen Keuangan Edisi 4. Jakarta : Penerbit

Mitra Wacana Media.

Daulay, M. T., & Sanny, A. (2019). Analysis of Structural Equation Modeling Towards Productivity and Welfare of Farmer's Household in Sub-District Selesai of Langkat Regency. International Journal of Research and Review, 117-123.
Daulay, M.T., Setiawan, A., Rini, E. S., & Sadalia, I (2019). Analysis of Murabahah Financing Marketing Strategy at PT BPRS Amanah Insan Cita, Medan, North Sumatra, Indonesia. International Journal of Science and Business, 64-73.
Daulay, M.T., Vanesa, Y. Y., Matondang, R., Sadalia, I. (2019). The Influence Of Organizational Culture, Work Environment And Work Motivation On Employee Discipline In PT Jasa Marga (Persero) TBK, Medan Branch, North Sumatra, Indonesia. American International Journal of Business Management (AIJBM), 37-45.
Daulay, M.T.,Kesuma, M. A., Lubis, S., & Iskandarini (2019). The Influence Of Organizational Restructuring On Employee Performance In The Housing And Residential Areas, North Sumatra Province, Indonesia. American International Journal of Business Management (AIJBM), 32-36.
Daulay, M. T., Elfindri, Sjafrizal, & Sofyardi. (2018). An Empirical Investigation of Business Diversification and Economic Value on Poverty in Batubara Regency, North Sumatera, Indonesia. International Journal of Civil Engineering and Technology (IJCIET), 841-859.
Daulay, M. T., Sanny, A., Rini, E. S., & Sadalia, I. (2018). FACTORS THAT INFLUENCING THE SATISFACTION AND LOYALTY OF SILKAIR INTERNATIONAL FLIGHT SERVICE PASSENGERS AT KUALANAMU AIRPORT, DELI SERDANG, INDONESIA. International Journal of Civil Engineering and Technology (IJCIET) , 1-10.
Daulay, M. T. (2017). MODEL PENGENDALIAN KEMISKINAN DENGAN PENDEKATAN DIVERSIFIKASI USAHA, SUSTAINABLE DEVELOPMENT GOALDS (SDGS) DAN ECONOMIC VALUE (STUDI PADA DAERAH PEMEKARAN DI SUMATERA UTARA). QE Journal, 203-221.

Hamono.(2009).Manajemen Keuangan Berbasis Balance Scorecard.Jakarta: PT.

Bumi Aksara.

Harahap, R. (2018). Analisa Kepuasan Kerja Karyawan Di Cv. Rezeki Medan. Jumant, 8(2), 97-102.

Hasibuan, H. A., Purba, R. B., & Siahaan, A. P. U. (2016). Productivity assessment (performance, motivation, and job training) using profile matching. SSRG Int. J. Econ. andManagement Stud, 3(6).

Hidayat, R. (2018). Kemampuan Panel Auto Regressiv Distributed Lag Dalam Memprediksi Fluktuasi Saham Property And Real Estate Indonesia. JEpa, 3(2), 133-149.
Hidayat, R. Rusiadi, dan M. Isa Indrawan. 2014.Teknik Proyeksi Bisnis.USU.Press

Hidayat, R., & Subiantoro, N. Rusiadi.2013. Metode Penelitian.USU Press.


Irawan.et.al.(2018). Financial Statement Analysis Tinjauan Research Dan Penilaian

Bisnis.Medan : SMARTPRINT PUBISHER.

Indrawan, M. I., & SE, M. (2015). Pengaruh Promosi Jabatan dan Mutasi terhadap Prestasi Kerja Pegawai PT. Bank Mandiri (Persero) Cabang Ahmad Yani Medan. Jurnal ilmiah INTEGRITAS, 1(3).

Indrawan, M. I. (2019). Pengaruh Etika Kerja, Pengalaman Kerja Dan Budaya Kerja Terhadap Prestasi Kerja Pegawai Kecamatan Binjai Selatan. Jurnal Abdi Ilmu, 10(2), 1851-1857.


Johan Ruth Prapaska.(2012).Analisis Pengaruh Tingkat Profitabilitas, Keputusan
Investasi, Keputusan Pendanaan, Dan Kebijakan Deviden Terhadap Nilai
Perusahaan Pada Perusahaan Manufaktur Di Bei Tahun 2009-2010.
Universitas Diponegoro
Jhon,D,Martin, dan J., William, Petty, David, F.Scoot,Jr.(1999). Dasar Dasar Manajemen
Keuangan . (terj.Practice Hall,inc. Bekerja sama dengan Haris munandar). Jakarta :
PT. Raja Grafindo Persada.

J, Fred, Weston.(1995).Manajemen Keuangan Edisi ke 9. Jakarta: Penerbit Binarupa Aksara.


Luh Putu Novita Sartini.(2013). Pengaruh Keputusan Investasi, Kebijakan Dividen,
Serta Keputusan Pendanaan Terhadap Nilai Perusahaan Manufaktur Di Bursa
Efek Indonesia. Universitas Udayana Bali.
Malikhah, I. (2019). Pengaruh Mutu Pelayanan, Pemahaman Sistem Operasional Prosedur Dan Sarana Pendukung Terhadap Kepuasan Mahasiswa Universitas Pembangunan Panca Budi. Jumant, 11(1), 67-80.

Pramono, C. (2018). Analisis Faktor-Faktor Harga Obligasi Perusahaan Keuangan Di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Akuntansi Bisnis dan Publik, 8(1), 62-78.

Pratama, S. (2019). Analisa Pengaruh Sumberdaya Manusia, Prasarana Dan Lingkungan Kerja
Terhadap Kinerja Studi Pada Pegawai Universitas Pembangunan Panca Budi
Medan. Jumant, 11(1), 235-250.
Pratama, S. (2019). Effect of Organizational Communication and Job Satisfaction on
Employee Achievement at Central Bureau of Statistics (BPS) Binjai City.
Rusiadi.et.al.(2013). Metode Penelitian Manajemen, Akuntansi, dan Ekonomi Pembangunan
Konsep,Kasus dan aplikasi SPSS, Eviews, Amos,dan Lisrel.Cetakan Pertama :USU
Press.

Ramadhani Syahfitri.(2018). Model Simultanitas Profitabilitas Dan Manajemen Laba
Pada Perusahaan Wholesale Durable & Non-Durable Goods. Universitas
Pembangunan Panca Budi Medan.
Reineka Chairun Nisa .(2016). Pengaruh Keputusan Investasi, Keputusan
Pendanaan, Dan Kebijakan Dividen Terhadap Nilai Perusahaan. Universitas
Negeri Yogyakarta.
Rizky, M. C., & Ardian, N. (2019). Enhance Employee Performance For Increase
Work Motivation On Universitas Pembangunan Panca Budi Medan. Journal
Homepage: Http://Ijmr. Net. In, 7(08).
Setiawan, A. & Pratama, S.(2019). Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Komunikasi
Efektif Dan Pengambilan Keputusan Terhadap Kinerja Karyawan Pada Cv.
Bintang Anugerah Sejahtera. Jumant, 11(1), 19-34.
Wakhyuni, E. (2018, October). An Empirical Investigation ofthe Effect of Workload
and SOPs on Employees Work Morale. In International Conference of ASEAN
Prespective and Policy (ICAP) (Vol. 1, No. 1, pp. 251-257).
Wakhyuni, E. (2019). Analisis Kemampuan, Komunikasi Dan Konflik Kerja Terhadap
Kepuasan Kerja Karyawan Pada Pt. Mitha Sarana Niaga. Jumant, 11(1), 271
278.
Yanti, E. D., & Sanny, A. (2018). The Influence of Motivation, Organizational
Commitment, and Organizational Culture to the Performance of Employee
Universitas Pembangunan Panca Budi.
Yangs Analisa.(2010).Pengaruh Ukuran Perusahaan,Leverage, Profitabilitas Dan
Kebijakan Dividen Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Pada Perusahaan
Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2006-2008).
Universitas Diponegoro.

www.googlecendekia.co.id. Diakses pada November 2018
www.idx.co.id. Diakses pada Desember 2018
Published
2019-11-13