Faktor- faktor Yang Mempengaruhi Profitabilitas Perbankan Di Bursa Efek Indonesia

  • Shinta Rodearni Sihotang

Abstract

ABSTRAK Salah satu tujuan dari sebuah perusahaan adalah untuk memperoleh laba yang maksimal. Dengan mengetahui rasio profitabilitas, perbankan dapat mengontrolperkembangan dari waktu ke waktu..Apabila profitabilitas suatu perusahaan tinggi maka perusahaan tersebut dapat terhindar dari tindakan manipulasi laba. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis seberapa besar biaya operasional dan pendapatan operasional(BOPO), Netinterest margin (NIM), Loan to deposite ratio (LDR), Capital adequacy ratio (CAR) dan Non performing loan (NPL) terhadap profitabilitas. Metode yang digunakan dalam peneliti ini dengan menggunakan analisis regresi berganda dengan uji hipotesis yaitu uji t dan uji F. Sebelum menggunakan analisis regresi berganda,dilakukan uji asumsi klasik terlebih dahulu. Keywords : Biaya operasional dan pendapatan operasional (BOPO), Net interest margin (NIM), Loan to deposite ratio(LDR), Capital adequacy ratio (CAR) , Non performing loan (NPL) dan Profitabilitas (ROA)

Downloads

Download data is not yet available.

References

DAFTAR PUSTAKA
Aini.(2013). Analisis laporan keuangan merupakan alat yang sangat penting untuk
memperoleh informasi berkala mengenai kondisi bank secara menyeluruh
termasuk bank itu sendiri.
Adil, E., Nasution, M. D. T. P., Samrin, S., & Rossanty, Y. (2017). Efforts to Prevent
the Conflict in the Succession of the Family Business Using the Strategic
Collaboration Model. Business and Management Horizons, 5(2), 49-59.
Aspan, H., I. M. Sipayung, A. P. Muharrami, and H. M. Ritonga. (2017). “The
Effect of Halal Label, Halal Awarness, Product Price, and Brand Image to
the Purchasing Decision on Cosmetic Products (Case Study on
Consumers of Sari Ayu Martha Tilaar in Binjai City)”. International
Journal of Global Sustainability, ISSN 1937-7924, Vol. 1, No. 1, pp. 55-66.
Adyani.2011. profitabilitas mempunyai arti yang lebih penting daripada laba karena
ukuran efisiensi kerja menunjukan kinerja perusahaan itu sendiri.
Delfri.(2012). Profitabilitas adalah kemampuan suatu perusahaan untuk
menghasilkan laba selama periode tertentu.
Daulay, M. T., & Sanny, A. Analysis of Structural Equation Modeling Towards
Productivity and Welfare of Farmer's Household in Sub-District Selesai of
Langkat Regency.
Daulay, M. T., & Sanny, A. Analysis of Structural Equation Modeling Towards
Productivity and Welfare of Farmer's Household in Sub-District Selesai of
Langkat Regency.
Darmawi.2011. Loan To Deposite Ratio (LDR) adalah salah satu ukuran liquid
konsep persediaan dalam bentuk rasio pinjaman terhadap deposite.
Fahmi. 2012. Return On Asset (ROA) merupakan rasio yang melihat sejauh mna
asset yang telah ditanamkan untuk memperoleh keuntungan.
Febrina, A. (2019). Motif orang tua mengunggah foto anak di instagram (Studi
Fenomenologi Terhadap Orang Tua di Jabodetabek). Jurnal Abdi
Ilmu, 12(1), 55-65.
Indrawan, M. I., & Widjanarko, B. (2020). Strategi meningkatkan kompetensi lulusan
Universitas Pembangunan Panca Budi Medan. JEpa, 5(2), 148-155.
Irawan.et.al.(2018). Financial Statement Analysis Tinjauan Research Dan Penilaian
Bisnis.Medan : Smartprint pubisher.
Indrawan, M. I., Nasution, M. D. T. P., Adil, E., & Rossanty, Y. (2016). A Business
Model Canvas: Traditional Restaurant “Melayu” in North Sumatra,
Indonesia. Bus. Manag. Strateg, 7(2), 102-120.
Kamsir. (2011). Profitabilitas merupakan rasio untuk menilai kemampuan
perusahaan dalam mencari keuntungan.
Kuronco.2011. capital adequacy ratio (car) adalah kecukupan modal bank dalam
mampertahankan modal yang mencukupi kemampuan manajemen bank dalam
mengontrol resiko terhadap besarnya modal bank.
Pandia.(2012). Rasio Profitabilitas adalah alat ukur yang digunakan mengukur
efektivitas perusahaan dalam memperoleh laba.
Pramono, C. (2018). Analisis faktor-faktor harga obligasi perusahaan keuangan di
bursa efek indonesia. Jurnal Akuntansi Bisnis dan Publik, 8(1), 62-78.
Pane, D. N. (2018). Analisis pengaruh bauran pemasaran jasa terhadap keputusan
pembelian teh botol sosro (studi kasus konsumen alfamart cabang
ayahanda). Jumant, 9(1), 13-25.
Rusiadi, K. F. F., Suwarno, B., Alamsyah, B., & Syaula, M. Indonesia Mining
Company Stock Stability Prediction (ARDL Panel Approach).
SudanaMade. 2011. Profitabilitas merupakan lemampuan perusahaan untuk
menghasilkan laba dengan menggunakan sumber – sumber yang dimiliki seperti
aktiva,moda. Atau penjualan perusahaan.
Setiawan, A., Hasibuan, H. A., Siahaan, A. P. U., Indrawan, M. I., Rusiadi, I. F.,
Wakhyuni, E., ... & Rahayu, S. (2018). Dimensions of Cultural Intelligence and
Technology Skills on Employee Performance. Int. J. Civ. Eng. Technology,
9(10), 50-60.
Sanny, A., & Yanti, E. D. Du Pont Analysis Integrative Approach to Ratio Analysis at
PT. Federal International Finance.
Surya, E. D., Rusiadi, K. F. F., Hsb, H. A., Indrawan, M. I., & Nst, M. F. The Power of
Brand Awareness, Perceived Value, Perceived Quality and Flagship of
Smartphone Purchasing Trust and Decisions in Medan.
Taswan. 2010. Net Interest Margin (NIM) adalah perbandingan antara pendapatan
bunga bersih terhadap rata – rata aktiva produktif.
Veithzal.2013. Rasio ini di gunakan untuk mengukur kemampuan manajemen bank baik
dalam memperoleh laba secara keseluruhan.
Bopo merupakan rasio rasio yang digunakan untuk mengukur tingkat efisiensi
dan kemampuan bank dalam melakukan operasinya.
Waruwu, A. A. (2018). Pengaruh Kepemimpinan, Stres Kerja dan Konflik Kerja
Terhadap Kepuasan Kerja Serta Dampaknya Kepada Kinerja Pegawai
Sekretariat DPRD Provinsi Sumatera Utara. Jumant, 10(2), 1-14.
Yanti, E. D., & Sanny, A. The Influence of Motivation, Organizational Commitment,
and Organizational Culture to the Performance of Employee Universitas
Pembangunan Panca Budi.
www.googlecendekia.co.id. Diakses pada November 2018
www.idx.co.id. Diakses pada Desember 2018
Published
2021-06-23