Analisis Struktur Modal dan Harga Saham Perusahaan Pertambangan di Indonesia (Pendekatan Path Analisis dan Panel Regression)
Abstract
ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis apakah profitabilitas dan struktur aset berpengaruh terhadap harga saham dengan struktur modal sebagai variabel intervening pada perusahaan pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2000-2016. Data dari penelitian ini diperoleh dari laporan keuangan perusahaan manufaktur yang diambil dari IDX. Populasi penelitian ini adalah perusahaan- perusahaan pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2000-2016 sebanyak 41 perusahaan dan sampel sebanyak 11 perusahaan. Penentuan sampel menggunakan metode purposive sampling. Jenis data yang digunakan adalah data sekunder dengan media berupa laporan keuangan perusahaan pertambangan yang telah diaudit. Hasil penelitian menunjukkan bahwa profitabilitas berpengaruh terhadap harga saham dengan struktur modal sebagai variabel intervening, sedangkan struktur aset tidak berpengaruh terhadap harga saham dengan struktur modal sebagai variabel intervening pada perusahaan pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Kata Kunci : Profitabilitas, Struktur Aset, Struktur Modal dan Harga Saham
Downloads
References
BUKU :
Asril. (2013). Pasar Modal (Penawaran Umum dan Permasalahannya), Citra Aditya
Bakti, Bandung.
Astuti, Dewi. (2013). Manajemen Keuangan Perusahaan, Ghalia Indonesia, Jakarta.
Brigham, Eugene F dan Joel F Houston, (2015). Manajemen Keuangan Buku 2.Edisi
Delapan, Gelora Aksara Pratama, Jakarta.
Erlina, (2013). Metodologi Penelitian Bisnis : untuk Akuntansi
danManajemen, Edisi Revisi, USU Press, Medan.
Halim, Abdul. (2015). Manajemen Keuangan Bisnis, Ghalia Indonesia, Jakarta.
Hidayat, R. Rusiadi, dan M. Isa Indrawan. 2014. Teknik Proyeksi Bisnis.USU Press.
Medan
Hidayat, R., & Subiantoro, N. Rusiadi.2013. Metode Penelitian.USU Press. Medan
Husnan, Suad, (2014). Manajemen Keuangan (Teori dan Penerapan Keputusan
Jangka Panjang), BPFE, Yogyakarta.
Jogiyanto, (2014). Teori Portofolio dan Analisis Investasi, BPFE, Yogyakarta.
Lubis, Ade, Fatwa. (2013). Pasar Modal, Lembaga Penerbit Fakultas Ekonomi
Universitas Indonesia, Jakarta.
Martono dan Agus Harjito, (2013). Manajemen Keuangan, EKONESIA, Yogyakarta.
Rusiadi, et al (2014), Metode Penelitian Manajemen, Akuntansi dan Ekonomi
Pembangunan, Konsep, Kasus dan Aplikasi SPSS, Eviews, Amos dan Lisrel.
Cetakan Pertama. Medan : USU Press.
Sartono, R. Agus, (2014). Manajemen Keuangan Teori dan Aplikasi, Edisi
Keempat, Cetakan Pertama, BPFE, Yogyakarta.
Sugiyono, (2014). Metode Penelitian Pendidikan (Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif
dan R&D). Penerbit Alfabeta.Bandung.
Thausyah, Nudzunul Fiara. (2015). Pengaruh Pertumbuhan Penjualan, Struktur
Aktiva Dan Profitabilitas Terhadap Struktur Modal.
Wijaya, Putu Andre Sucita. (2014). Pengaruh Profitabilitas, Struktur Aset, Dan
Pertumbuhan Penjualan Terhadap Struktur Modal Serta Harga Saham.
JURNAL :
Adil, E., Nasution, M. D. T. P., Samrin, S., & Rossanty, Y. (2017). Efforts to Prevent
the Conflict in the Succession of the Family Business Using the Strategic
Collaboration Model. Business and Management Horizons, 5(2), 49-59
Andika, R. (2019). Pengaruh Motivasi Kerja dan Persaingan Kerja Terhadap
Produktivitas Kerja Melalui Kepuasan Kerja sebagai Variabel Intervening Pada
Pegawai Universitas Pembangunan Panca Budi Medan. JUMANT, 11(1), 189-
206.
Ardian, N. (2019). Pengaruh Insentif Berbasis Kinerja, Motivasi Kerja, Dan
Kemampuan Kerja Terhadap Prestasi Kerja Pegawai UNPAB. JEpa, 4(2), 119-
132.
Aspan, H., Fadlan, dan E.A. Chikita. (2019). “Perjanjian Pengangkutan Barang Loose
Cargo Pada Perusahaan Kapal Bongkar Muat”. Jurnal Soumatera Law Review,
Volume 2 No. 2, pp. 322-334.
Barton, Sidney L., Ned C. Hill dan Sirinivasan Sundaran, (2013). An Empirical Test of
Stakeholder Theory Predictions of Capital Structure. Journal of the Financial
Management Association, Spring.
Febrina, A. (2019). Motif Orang Tua Mengunggah Foto Anak Di Instagram (Studi
Fenomenologi Terhadap Orang Tua di Jabodetabek). Jurnal Abdi Ilmu, 12(1),
55-65.
Hatta, Atika J, (2013). Faktor-faktor yang Mempengaruhi Kebijakan Dividen
Investifasi Pengaruh Teori Stakeholder Pertumbuhan Penjualan, JAAL
Vol.6.No.2.Desember.
Hidayat, R. (2018). Kemampuan Panel Auto Regressiv Distributed Lag Dalam
Memprediksi Fluktuasi Saham Property And Real Estate Indonesia. JEpa, 3(2),
133-149.
Indrawan, M. I., Alamsyah, B., Fatmawati, I., Indira, S. S., Nita, S., Siregar, M., ... &
Tarigan, A. S. P. (2019, March). UNPAB Lecturer Assessment and Performance
Model based on Indonesia Science and Technology Index. In Journal of Physics:
Conference Series (Vol. 1175, No. 1, p. 012268). IOP Publishing.
Jensen, M.C dan W.H Meckling, (2014). Theory of the Firm : Manajerial
Behavior Agency Cost and ownership Structure. Journal of Financial Economics.
Vol.3, October, pp 305-360.
Joni dan Lina, (2015). Faktor-faktor yang Mempengaruhi Struktur Modal. Stie
Trisakti. Jurnal Bisnis dan Akuntansi Vol.12 No.2 Agustus.
Kesuma, Ali, (2013). Analisis Faktor yang Mempengaruhi Struktur Modal Serta
Pengaruhnya Terhadap Harga Saham Perusahaan Real Estate yang Go Public
di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Manajemen dan Kewirausahaan. Vol.11.No.1.
h:38-45.
Mahapsari, Nunky R. dan Taman, Abdullah, (2013). Analisis Profitabilitas, Struktur
Aset dan Pertumbuhan Penjualatan Terhadap Harga Saham Dengan Struktur
Modal Sebagai Variabel Intervening Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar
Di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Nominal. Vol.1.No.2.
Malikhah, I. (2019). Pengaruh Mutu Pelayanan, Pemahaman Sistem Operasional
Prosedur Dan Sarana Pendukung Terhadap Kepuasan Mahasiswa Universitas
Pembangunan Panca Budi. Jumant, 11(1), 67-80.
Mardiansyah, Tommy. (2015). Pengaruh Profitabilitas dan Operating Leverage
Terhadap Struktur Modal Pada Perusahaan Makanan Dan Minuman Yang
Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (BEI) Tahun 2008-2011. Volume 6, Nomor
10. Universitas Negeri Padang.
Nasution, A. P. (2019). Implementasi e–budgeting sebagai upaya peningkatan
tranparansi dan akuntabilitas Pemerintah daerah kota binjai. Jurnal akuntansi
bisnis dan publik, 9(2), 1-13.
Nasution, M. D. T. P., & Rossanty, Y. (2018). Country of origin as a moderator of
halal label and purchase behaviour. Journal of Business and Retail Management
Research, 12(2).
Pattinasarani, Stefany Christianingsih. (2016). Pengaruh Profitabilitas, Pertumbuhan
Penjualan, Ukuran Perusahaan Dan Kepemilikan Manajerial Terhadap Struktur
Modal. Jurnal Ilmu dan Riset Akuntansi : Volume 5, Nomor 6, Juni 2016. Sekolah
Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia (STIESIA) Surabaya.
Pramono, C. (2018). Analisis Faktor-Faktor Harga Obligasi Perusahaan Keuangan Di
Bursa Efek Indonesia. Jurnal Akuntansi Bisnis dan Publik, 8(1), 62-78.
Purba, R. B. (2018). Pengaruh penerapan sistem akuntansi keuangan daerah,
transparansi publikdan aktivitas Pengendalian terhadap akuntabilitas keuangan
pada badan keuangan daerah kabupaten tanah datar. Jurnal Akuntansi Bisnis dan
Publik, 8(1), 99-111.
Ritonga, H. M., Hasibuan, H. A., & Siahaan, A. P. U. (2017). Credit Assessment in
Determining The Feasibility of Debtors Using Profile Matching. International
Journal of Business and Management Invention, 6(1), 73079.
Siregar, N. (2018). Pengaruh Pencitraan, Kualitas Produk dan Harga terhadap
Loyalitas Pelanggan pada Rumah Makan Kampoeng Deli
Medan. JUMANT, 8(2), 87-96.
Sudaryono, (2011). Aplikasi Analisis (Path Analysis) Berdasarkan Urutan Penempatan
Variabel Dalam Penelitian. Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan, Vol. 17, Nomor
4, Juli 2011.
Yanti, E. D., & Sanny, A. The Influence of Motivation, Organizational Commitment,
and Organizational Culture to the Performance of Employee Universitas
Pembangunan Panca Budi.