Analisa Pendapatan Produksi Ikan Asin Di Desa Pahlawan Kecamatan Tanjung Tiram Kabupaten Batu Bara
Abstract
ABSTRAK Memanfaatkan hasil tangkap dari melaut, masyarakat menjadikan bahan olahan untuk membuat ikan asin. Pengelolaan ikan asin sangat berperan dalam mempengaruhi sumber pendapatan untuk meningkatkan penghasilan rumah tangga dan memenuhi kebutuhan hidupnya. Penelitian ini menggunakan metode strutural equation modeling yang digunakan untuk menganalisis hubungan antara sumber daya ikan, keterlibatan angoota rumah tangga, penerimaan dan kentungan, dan kualitas produk terhadap pendapatan produksi ikan asin dan kesejahteraan masyarakat di Desa Pahlawan Kecamatan Tanjung Tiram. Menggunakan metode SEM dengan pendekatan penelitian deskriptif dan kuantitatif dengan bantuan AMOS 22. Sampel dari kuisioner yang akan dipertanyakan adalah sebanyak 218 KK masyarakat Desa Pahlawan Kecamatan Tanjung Tiram Kabupaten Batu Bara,. Maka hasil penelitian ini adalah variabel sumber daya ikan, penerimaan dan keuntungan, dan kualitas produk, berpengaruh signifikan terhadap pendapatan produksi ikan asin, variabel pendapatan produksi ikan asin berpengaruh signifikan terhadap kesejahteraan masyarakat. Sedangkan variabel sumber daya ikan tidak berpengaruh signifikan terhadap kesejahteraan masyarakat karena keterbatasan modal untuk mengembangkan diri untuk menyalurkan keahliannya. keterlibatan anggota rumah tangga tidak berpengaruh signifikan terhadap kesejahteraan masyarakat karena kurang nya pengetahuan anggota rumah tangga dalam membantu proses produksi ikan asin, penerimaan dan keuntungan tidak signifikan terhadap kesejahteraan masyarakat karena keuntungan hasil produksi digunakan masyarakat untuk membayar hutang kepada rentenir, dan kualitas produk tidak berpengaruh signifikan terhadap kesejahteraan masyarakat karena tempat usaha produksi masih belum strategis serta kondisi cuaca yang tidak stabil. Ketika pada saat musim hujan ikan yang di jemur tidak kering bahkan bisa jadi busuk sehingga kualitas ikan asin tidak baik. Sebaiknya pemerintah setempat harus menyediakan bantuan berupa dana untuk membantu masyarakat yang mengolah ikan asin. agar masyarakat yang kekurangan modal tidak meminjam uang kepada rentenir sehingga keuntungan yang diperoleh dalam pengolahan ikan asin bisa dimanfaatkan untuk mengembangkan usahanya. Kata kunci: Sumber Daya Ikan, Keterlibatan Anggota Rumah Tangga, Penerimaan dan Keuntungan, Kualitas Produk, Pendapatan Produksi Ikan Asin, Kesejahteraan Masyarakat.
Downloads
References
Adawyah, Rabiatul. 2007. Pengolahan dan pengawetan ikan. Jakatra : PT Bumi
Aksara
Ainur Rofiq Rizki. 2015. Pengaruh kualitas produk dan harga terhadap
keputusan pembelian.Skripsi. Fakultas Ekonomo dan Bisnis, Universitas
Muhammadiyah Surakarta.
Andika, R. (2018). Pengaruh Kemampuan Berwirausaha dan Kepribadian Terhadap
Pengembangan Karir Individu Pada Member PT. Ifaria Gemilang (IFA)
Depot Sumatera Jaya Medan. JUMANT, 8(2), 103-110.
Andika, R. (2018). PENGARUH KOMITMEN ORGANISASI DAN
PENGAWASAN TERHADAP DISIPLIN KERJA KARYAWAN PADA
PT ARTHA GITA SEJAHTERA MEDAN. JUMANT, 9(1), 95-103.
Arikunto S, 2006. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik.Ed. Revisi VI,
Penerbit PT Rineka Cipta, Jakarta.
Arikunto, Suharsimi. (2012). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik.
Jakarta: PT Rineka cipta.
Asih, S. (2018). PENGARUH KONTRIBUSI PAJAK DAERAH, PENDAPATAN
ASLI DAERAH, RETRIBUSI DAERAH DAN BAGI HASIL PAJAK
TERHADAP BELANJA DAERAH DENGAN PERTUMBUHAN
EKONOMI SEBAGAI VARIABEL MODERATING PEMERINTAH
KABUPATEN DAN KOTA. Jurnal Akuntansi Bisnis dan Publik, 9(1), 177-
191.
Dewantara, Ki Hadjar.2016. Pemikiran, Konsepsi, Keteladanan, Sikap Merdeka-I.
Pendidikan. Yogyakarta, Majelis Taman Siswa
Ghozali, Imam. 2005. Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program SPSS.
Edisi Ketiga. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
Hair J.F. et.al (1995), “Multivariate Data Analysis With Reading”, Fourth Edition,
Prentice Hall. New Jersey
Handayani, M. Th dan Ni Wayan Putu Artini. 2009. Kontribusi Pendapatan Ibu
Rumah Tangga Pembuat Makanan Olahan Terhadap Pendapatan Keluarga.
Vol V No. 1 Juli 2009
Hansen dan Mowen, Akuntansi Manajerial Buku 1 Edisi 8, Salemba Empat,
Jakarta, 2012
Jhon J. Wild. 2003. Analisis Laporan Keuangan. Jakarta: Salemba Empat. Himawan
Arif sutanto. 2014. Tingkat Efisiensi Produksi dan Pendapatan Pada
Usaha Pengolahan Ikan Asin Skala Kecil.Skripsi
Husein Umar. 2007, Metode Penelitian Untuk Skripsi Dan Tesis Bisnis,Jakarta: PT.
Raja Grafindo Persada
Husein, Umar. 2008. Metode Penelitian Untuk Skripsi dan Tesis Bisnis.
Jakarta. PT Rajagrafindo Persada
Koeshendrajana, S., T. Apriliani dan M. Fidaus. 2012. Peningkatan Efektifitas dan
Efisiensi Usaha Perikanan Tangkap Laut Skala Kecil Melalui Fasilitasi Peta
Perkiraan “Fishing Ground”. Jurnal Kebijakan Sosial Ekonomi Kelautan
dan Perikanan Vol.2 No.1. Jakarta.
Kasmir, 2011, “Analisis Laporan Keuangan”, Raja Grafindo Persada: Jakarta.
Kholik, K. (2017). THE EFFECT OF OCCUPATIONAL SAFETY AND HEALTH
ON WORK PRODUCTIVITY OF EMPLOYEES AND ITS IMPACT ON
EMPLOYEE PERFORMANCE AT PT. ALFO CITRA ABADI MEDAN.
Kholik, K. (2018, October). Effect of Self-Eficacy and Locus of Control on Small
and Medium Entertainment Small Scale. In International Conference of
ASEAN Prespective and Policy (ICAP) (Vol. 1, No. 1, pp. 214-225).
Kotler, Philip. & Gary Armstrong. 2014. Principle Of Marketing, 15th edition.
New Jersey: Pearson Prentice Hall.
Kotler, Philip. dan Keller, Kevin Lane. (2016). A Frame Work For Marketing
Manejement Sixth Edition, England: Pearson Global Edition (Pearson
Education Limited)
Kuswadi. 2005, Analisis Laporan Keuangan. Jakarta: Rajawali
Lupiyoadi, Hamdani. 2008. Manajemen Pemasaran Jasa. Edisi Kedua. Jakarta:
Salemba Empat
M. Agam A, Zuzy Anna, Ayi Yustiati. 2012. “Analisis pendapatan dan pola
pengeluaran rumah tangga nelayan di wilayah pesisir kampak kabupaten
bangka barat”. Skripsi.Fakultas Perikanan dan Ilmu
Kelautan.UNPAD:Indonesia.
Mankiw N. Gregory. 2000. Teori Makro ekonomi. Jakarta: Penerbit Erlangga.
Mahreda, E.S., 2008. Analisis Pemasaran Perikanan Laut (Kasus di
Kalimantan Selatan). Unlam Press, Banjarbaru.
Mesra, B. (2018). Factors That Influencing Households Income And Its Contribution
On Family Income In Hamparan Perak Sub-District, Deli Serdang Regency,
North. Int. J. Civ. Eng. Technol, 9(10), 461-469.
Mosher. 1987. Menggerakkan dan Membangun Pertanian. Yasguna.Jakarta.
Nafarin,M.2007. Penganggaran Perusahaan. Jakarta:Salemba Empat.
Nasution, M. D. T. P., & Rossanty, Y. (2018). Country of origin as a moderator of
halal label and purchase behaviour. Journal of Business and Retail
Management Research, 12(2).
Nurfaisah. 2014. Faktor yang mempengaruhi minat konsumen terhadap
pendapatan.skripsi Universitas Negeri Makassar
Nurhayati Q.2013. Peningkatan kesejahteraan masyarakat pesisir.Batam
Pakpahan, M. (2018). STRATEGI MEINGKATKAN MINAT BELI ULANG
APTEK TERHADAP PRODUK OBAT PT NOVELL
PHARMACEUTICAL LABS MEDAN. JUMANT, 6(1), 49-56.
Pratama, P. F. 2008. Keterkaitan antara Karakteristik dengan Kesejahteraan
Rumah Tangga di wilayah Pembangunan Bogor Timur Kabupaten Bogor.
Skripsi. Program StudiEkonomi Pertanian dan Sumberdaya. Fakultas
Pertanian, Institut Pertanian Bogor.
Rahayu, S. (2018). Pengaruh Motivasi dan Disiplin Terhadap Prestasi Kerja
Karyawan di PT. Langkat Nusantara Kepong Kabupaten Langkat.
JUMANT, 9(1), 115-132.
Robain, W. (2012). Pengaruh pendapatan, bagi hasil, tanggungan keluarga dan religi
terhadap pola konsumsi tenaga kependidikan di perguruan Islam al Ulum
Terpadu Medan (Doctoral dissertation, Pascasarjana UIN Sumatera Utara).
Rossanty, Y., & PUTRA NASUTION, M. D. T. (2018). INFORMATION SEARCH
AND INTENTIONS TO PURCHASE: THE ROLE OF COUNTRY OF
ORIGIN IMAGE, PRODUCT KNOWLEDGE, AND PRODUCT
INVOLVEMENT. Journal of Theoretical & Applied Information
Technology, 96(10).
Rossanty, Y., Hasibuan, D., Napitupulu, J., Nasution, M. D. T. P., & Rahim, R.
(2018). Composite performance index as decision support method for multi
case problem. Int. J. Eng. Technol, 7(2.29), 33-36.
Rossanty, Y., Nasution, M. D. T. P., & Ario, F. (2018). Consumer Behaviour In Era
Millennial. Lembaga Penelitian dan Penulisan Ilmiah AQLI.
Santoso, Singgih. 2007. Statistik Deskriptif: Konsep dan Aplikasi dengan
Microsoft Exel dan SPSS. Yogyakarta: ANDI
Setiawan, N. (2018). PERANAN PERSAINGAN DALAM MENINGKATKAN
KUALITAS PELAYANAN (Resistensi Terhadap Transformasi
Organisasional). JUMANT, 6(1), 57-63.
Siregar, N. (2018). Pengaruh Pencitraan, Kualitas Produk dan Harga terhadap
Loyalitas Pelanggan pada Rumah Makan Kampoeng Deli
Medan. JUMANT, 8(2), 87-96.
Sugiyono. 2003. Metode Penelitian Bisnis. Edisi 1, Bandung: Alfabeta.
Sugiyono. 2013. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif,
dan R&D. Bandung: Alfabeta
Sukanto Reksohadiprodjo. 2000. Manajemen Produksi. Yogyakarta
Sukirno,Sadono, 2006, Ekonomi Pembangunan, Jakarta:Kencana.
Sukirno, Sadono.2000. Makro Ekonomi Teori Pengantar.Jakarta: Raja Grafindo
Perkasa.
Suparmoko, M. .2000. Pengantar Ekonomi Makro, BPFE, Jakarta.
Suroto.2000. Strategi pembangunan dan Perencanaan Perencanaan Kesempatan
Kerja.
Undang-Undang No 11 Tahun 2009 Tentang Kesejahteraan Sosial
Undang-Undang RI No 31 Tahun 2004 Tentang Perikanan
Undang-Undang No. 13 Tahun 2003 Tentang Ketenagakerjaan
Wild,Jhon J,2003. Finansial Accounting: Information for Decisions.EdisiKedua.
Diterjemah kan oleh Yanivi S. Bachtiar. Jakarta: Salemba Empat Yogyakarta:
Gajah Mada Univercity.
Yamin, Sofyan & Heri Kurniawan, 2009. SPSS Complete, Jakarta: Salemba
Empat.