Analisis Kompetensi, Lingkungan Kerja Fisik, dan Lingkungan Kerja Non Fisik Terhadap Kinerja Karyawan PT Pelayaran Nasional Indonesia (Persero) Cabang Medan.
Abstract
ABSTRAK
Judul penelitian ini adalah Analisis Kompetensi, Lingkungan Kerja Fisik, dan Lingkungan Kerja Non Fisik Terhadap Kinerja Karyawan PT Pelayaran Nasional Indonesia (Persero) Cabang Medan. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk menganalisis dan mengetahui dengan jelas berapa besar pengaruh kompetensi, lingkungan kerja fisik dan lingkungan kerja non fisik. Hasil pengujian ini menunjukkan bahwa kompetensi, lingkungan kerja fisik dan lingkungan kerja non fisik berpengaruh positif dan signifikan secara simultan terhadap kinerja karyawan PT Pelayaran Nasional Indonesia (Persero) Cabang Medan. Penelitian menggunakan metode kuatitatif dan data primer. Variabel kompetensi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan terlihat dari signifikan (0,000) lebih kecil dari 0,05 dan t-hitung (12,388) lebih besar dibandingkan t-tabel (1,998). Variabel lingkungan kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan terlihat dari siginfikan (0,002) lebih kecil dari 0,05 dan t-hitung (3,291) lebih besar dibandingkan t-tabel (1,998). Variabel lingkungan kerja non fisik berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan terlihat dari signifikan (0,004) lebih dari 0,05 dan t-hitung (2,957) lebih besar dibandingkan t-tabel (1,998). Berdasarkan perhitungan koefisien determinan (R2) menunjukkan Nilai Adjusted R Square 0,855 berarti 85,5% kinerja karyawan dapat dijelaskan oleh pendelegasian kompetensi, lingkungan kerja fisik, lingkungan kerja non fisik sedangkan sisanya 14,5% dapat dijelaskan oleh faktor – faktor lainnya yang tidak diteliti dalam penelitian ini. Kata Kunci: Kompetensi, Lingkungan Kerja Fisik, Lingkungan Kerja Non Fisik dan Kinerja Karyawan
Downloads
References
BUKU:
Abdullah, M. (2014). Manajemen dan Evaluasi Kinerja Karyawan. Yogyakarta:
Aswaja Pressindo.
Arikunto, S. (2010). Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta:
Rineka Cipta.
Duane P. Schultz, S. E. (2010). Psychology and Work Today, 10th Edition.
London: Routledge.
George W. Bohlander, S. S. (2010). Managing Human Resources. United States:
Cengage Learning.
Handoko, T. H. (2011). Manajemen Personalia dan Sumberdaya Manusia.
Yogyakarta: BPFE.
Ignatius, W. (2010). Dasar-Dasar Ilmu Organisasi. Yogyakarta: Andi.
Kasmir. (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia (Teori dan Praktik). Jakarta:
Rajawali Pers.
Mangkunegara, A. A. (2010). Evaluasi Kinerja SDM. Bandung: Refika Aditama.
Marwansyah. (2010). Manajemen Sumber Daya Manusia (Edisi 2). Bandung:
Alfabeta.
Moeheriono. (2012). Pengukuran Kinerja Berbasis Kompetensi (Edisi Revisi).
Jakarta: Rajawali Pers.
Nitisemito, A. S. (2014). Manajemen personalia: Manajemen Sumber Daya
Manusia. Jakarta: Ghalia Indonesia.
Priansa, D. J. (2014). Perencanaan dan Pengembangan SDM. Bandung: Alfabeta.
Rusiadi, N. S. (2014). Metode Penelitian - Manajemen, Akuntansi dan Ekonomi
Pembangunan. Medan: USU Press.
Samsudin, S. (2010). Manajemen Sumber Daya Manusia. Bandung: Pustaka
Setia.
Siagian, S. P. (2014). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Bumi Aksara.
Sugiyono. (2012). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R & D. Bandung:
Alfabeta.
Sutrisno, E. (2015). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Kencana
Prenada Media.
Sedarmayanti, H. (2014). Manajemen Sumber Daya Manusia, Reformasi
Birokrasi, Dan Manajemen Negeri Sipil. Bandung: Refika Aditama.
Veithzal Rivai, E. J. (2014). Manajemen Sumber Daya Manusia untuk
Perusahaan: Dari Teori ke Praktik (Edisi 3). Jakarta: Rajawali Pers.
Wibowo. (2010). Manajemen Kinerja. Jakarta: Rajawali Press.
JURNAL:
Andika, R. (2018). Pengaruh Kemampuan Berwirausaha dan Kepribadian Terhadap
Pengembangan Karir Individu Pada Member PT. Ifaria Gemilang (IFA)
Depot Sumatera Jaya Medan. JUMANT, 8(2), 103-110.
Chrisna, H. (2018). ANALISIS MANAJEMEN PERSEDIAAN DALAM
MEMAKSIMALKAN PENGENDALIAN INTERNAL PERSEDIAAN
PADA PABRIK SEPATU FERRADINI MEDAN. Jurnal Akuntansi Bisnis
dan Publik, 8(2), 82-92.
Hasibuan, H. A., Purba, R. B., & Siahaan, A. P. U. (2016). Productivity assessment
(performance, motivation, and job training) using profile matching. SSRG
Int. J. Econ. andManagement Stud, 3(6).
Hidayat, R. (2018). KEMAMPUAN PANEL AUTO REGRESSIV DISTRIBUTED
LAG DALAM MEMPREDIKSI FLUKTUASI SAHAM PROPERTY AND REAL
ESTATE INDONESIA. JEpa, 3(2), 133-149.
Nasution, D. A. D. (2018). Analisis pengaruh pengelolaan keuangan daerah,
akuntabilitas dan transparansi terhadap kinerja keuangan
pemerintah. Jurnal Studi Akuntansi & Keuangan, 2(3), 149-162.
Purba, R. B. (2018). PENGARUH PENERAPAN SISTEM AKUNTANSI
KEUANGAN DAERAH, TRANSPARANSI PUBLIKDAN AKTIVITAS
PENGENDALIAN TERHADAP AKUNTABILITAS KEUANGAN
PADA BADAN KEUANGAN DAERAH KABUPATEN TANAH
DATAR. Jurnal Akuntansi Bisnis dan Publik, 8(1), 99-111.
Ritonga, M. (2018). FAKTOR MANAJEMEN BIAYA DAN MANAJEMEN
PEMASARAN TERHADAP PENDAPATAN MELALUI INTENSITAS
PRODUKSI PADA UKM INDUSTRI RUMAHAN DI KOTA
BINJAI. JUMANT, 8(2), 68-78.
Rioni, Y. S. (2018). ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI
TINGKAT KEPATUHAN WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI DI
LINGKUNGAN KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA MEDAN
BARAT. Jurnal Akuntansi Bisnis dan Publik, 9(1), 160-176.
Ruhana, I. (2014). Pengaruh Lingkungan Kerja Fisik dan Non Fisik Terhadap
Kinerja Karyawan (Studi Pada Karyawan PT. Telkomsel Area III JawaBali Nusra di Surabaya). Jurnal Administrasi Bisnis (JAB) .
Sari, P. B., & Dwilita, H. (2018). Prospek Financial Technology (Fintech) Di
Sumatera Utara Dilihat Dari Sisi Literasi Keuangan,
Inklusi Keuangan Dan Kemiskinan. Kajian Akuntansi, 19(1), 09-18.
Yunus, R. N. (2018). ANALISIS PENGARUH BAHASA MEREK TERHADAP
KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA MAHASISWA UNIVERSITAS
PEMBANGUNAN PANCA BUDI JURUSAN AKUNTANSI. Jurnal
Akuntansi Bisnis dan Publik, 9(1), 13-20.
SKRIPSI:
Amri, J. (2017). Pengaruh Lingkungan dan Budaya Kerja Serta Etos Kerja
Karyawan Terhadap Kinerja Karyawan PT Tirta Investama Medan.
Universitas Pembangunan Pancabudi Medan.
Dewi, A. H. (2017). Analisis Pengaruh Lingkungan Kkerja Non Fisik Dan
Kompensasi Terhadap Tingkat Kinerja Karyawan PT. TELKOM
INDONESIA WITEL SOLO, Tbk. Universitas Muhammadiyah Surakata.
Hadinata, H. C. (2017). Pengaruh Lingkungan Kerja dan Kompensasi Terhadap
Kepuasan Kerja Karyawan Pabrik Genteng Massokka Kebumen Jawa
Tengah. Universitas Negeri Yogyakarta.
Jailani, A. K. (2017). Analisis Pengaruh Budaya Kerja, Lingkungan Kerja dan Etos
Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT Grahawita Santika (Hotel
Santika Premiere Dyandra Medan). Universitas Pembangunan Pancabudi
Medan.
Kasmawati. (2014). Pengaruh Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan
Pada PT Semarni Steel Makassar. Universitas Islam Negeri Alauddin
Makassar.
Khusna, N. (2015). Pengaruh Kompensasi Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja
Karyawan CV. Sunteak Alliance. Universitas Islam Negeri Walisongo
Semarang.
Nanda, A. S. (2017). Pengaruh Kepemimpinan, Disiplin Kerja dan Motivasi
Terhadap Kinerja Karyawan Mannayo Resto & Cafe Purwokerto.
Universitas Muhammadiyah Purwokerto.
Nurjannah, S. (2016). Pengaruh Kompetensi dan Insentif Terhadap Prestasi Kerja
Karyawan Pada Kantor Pelayanan Wilayah III Perusahaan Air
Minuman Daerah (PDAM) Kota Makassar. Universitas Islam Negeri
Alauddin.
Pangesti, R. (2017). Pengaruh Kompetensi, Kompensasi, Iklim Organisasi, dan
Penempatan Pegawai Terhadap Kinerja Pegawai Dinas kesehatan
Kabupaten Banjarnegara. Universitas Muhammadiyah Purwokerto.
Pratama, A. (2017). Pengaruh Lingkungan Kerjadan Motivasi Kerja Terhadap
Kinerja Pegawai Pada Kantor BAPEDDA Kota Kendari. Universitas
Halu Oleo Kendari.
Riyanda, M. (2017). Pengaruh Kompetensi dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja
Pegawai Pada Dinas Perizinan Kota Yogyakarta. Universitas Negeri
Yogyakarta.
Saputra, R. D. (2017). Pengaruh Kompetensi Karyawan dan Lingkungan Kerja
Terhadap Kinerja Karyawan PT PLN (Persero). Universitas Lampung.
Untari, S. (2014). Pengaruh Kompetensi dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja
Karyawan CV. Buana Mas Jaya Surabaya. Sekolah Tinggi Ilmu
Ekonomi Indonesia (STIESIA) Surabaya.
TESIS:
Pereira, B. D. (2013). Pengaruh Kompetensi dan Kompensasi Perawat Terhadap
Kinerja Perawat di Hospital Nacional Guido Valadares Timor Leste.
Universitas Padjajaran Bandung.
WEBSITE:
https://media.neliti.com/media/publications/72199-ID-pengaruh-kompetensisumber-daya-manusia.pdf diakses tanggal 6 Juni 2018 pukul 20:33 WIB.
http://eprints.uny.ac.id/54152/1/MuhammadRiyanda_10408141033.pdf diakses
tanggal 6 Juni 2018 pukul 21:01 WIB.
http://sitedi.uho.ac.id/uploads_sitedi/B1B113141_sitedi_NITA%20INDRAWATI
%20(B1B113104).pdf diakses tanggal 7 Juni 2018 pukul 19:42 WIB.
https://repository.widyatama.ac.id/xmlui/bitstream/handle/123456789/6788/Bab%
202.pdf diakses tanggal 7 Juni 2018 2018 pukul 22:00 WIB.
http://repository.umy.ac.id/bitstream/handle/123456789/10498/f.%20BAB%20II.
pdf?sequence=6&isAllowed=y diakses tanggal 14 Juni 2018 pukul 13:28
WIB.
http://repository.umy.ac.id/bitstream/handle/123456789/10498/f.%20BAB%20II.
pdf?sequence=6&isAllowed=y diakses tanggal 14 Juni 2018 pukul 15:30
WIB.
https://repository.widyatama.ac.id/xmlui/bitstream/handle/123456789/6524/Bab%
202.pdf?sequence=9 diakses tanggal 14 Juni 2018 pukul 16:08 WIB.
http://repository.unpas.ac.id/30712/5/10.BAB%20II.pdf diakses pada tanggal 26
Januari 2019 pukul 01.11 WIB.