Analisis Perceived Value, Kepercayaan Pelanggan Dan Switching Barriers Terhadap Loyalitas Pelanggan Kosmetik Inez (Studi Kasus Pada Toko Kosmetik Aurel Di Kota Stabat)

  • Veni Ardiyanti Universitas Pembangunan Panca Budi

Abstract

ABSTRAK


Toko Kosmetik Aurel beroperasi dalam penjualan kosmetik di Kota Stabat. Masalah di dalam penelitian ini adalah gaya hidup pelanggan yang life style sesuai dengan perkembangan zaman yang semakin modern, akan berdampak pada loyalitas pelanggan. Kelas sosial masyarakat yang tidak dapat dikendalikan oleh pemasar, akan berdampak pada loyalitas pelanggan. Data diperoleh dengan menyebarkan angkat pada 69 sampel responden. Teknik analisis data yang digunakan adalah metode kuantitatif dengan bantuan program SPSS versi 16.0. Penelitian ini menggunakan Analisis Regresi Linier Berganda. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 69 responden. Pengambilan data primer menggunakan kuesioner. Hasil menunjukkan bahwa Perceived value, kepercayaan pelanggan dan switching barriers secara simultan dan parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas pelanggan Toko Kosmetik Aurel di Kota Stabat. Nilai adjusted R Square 0,750 yang dapat disebut koefisien determinasi yang dalam hal ini berarti 75,0% loyalitas pelanggan dapat diperoleh dan dijelaskan oleh perceived value, kepercayaan pelanggan dan switching barriers. Kata Kunci : Perceived Value, Kepercayaan Pelanggan, Switching Barriers dan Loyalitas Pelanggan

Downloads

Download data is not yet available.

References

DAFTAR PUSTAKA
Buku:
Amir, Taufik M .2011. Dinamika Pemasaran. Jkt : PT Rajagrafindo Persada
Assauri, Sofian, 2010. Manajemen Pemasaran: Dasar, Konsep & Strategi,
Rajagrafindo Persada, Jakarta
Ferrinadewi, Erna, 2012. Merek dan Psikologi Konsumen, Graha Ilmu,
Yogyakarta.
Kuncoro, Mudrajad, 2012. Metode Riset untuk Bisnis dan Ekonomi, Edisi 3.
Jakarta: Erlangga.
Kotler, Philip and Kevin Keller, 2011. Manajemen Pemasaran, Jilid dan Jilid 2,
Edisi Ke-13, PT Indeks, Jakarta.
Laksana, Fajar, 2010. Manajemen Pemasaran: Pendekatan Praktis, Edisi 1.
Yogyakarta : Graha Ilmu.
Manullang, M dan Pakpahan, M. (2014). Metodologi Penelitian. Proses Penelitian
Praktis. Citapustaka Media : Bandung.
Mowen, John C dan Michael Minor. 2012. Perilaku Konsumen. Jilid 1edisi
kelima. Alih Bahasa Lina Salim. Jakarta : Erlangga
Pakpahan, M. (2016). Manajemen Pemasaran, Dalam Kompetensi Global. Proses
Penelitian Praktis. Citapustaka Media : Bandung.
Purwadi, B. 2010. Riset Pemasaran Implementasi Dalam Bauran Pemasaran.
Penerbit PT. Grafindo, Jakarta.
Supriyanto, S., &Ernawaty. 2010, Pemasaran Industri Jasa Kesehatan, Sidoarjo:
Masmedia Buana Pustaka.
Situmorang, Syafrizal Helmi dan Muslich Lufti, 2014. Analisis Data untuk Riset
Manajemen dan Bisnis. Medan: Usu Press.
Sugiyono, 2011. Metode Penelitian Bisnis. Bandung: Alfabeta.
Sumarwan.2010. Perilaku Konsumen Teori dan Penerapannya dalam
Pemaasaran. Bogor:Penerbit Ghalia Indonesia.
Supranto, J, 2010. Pengukuran Tingkat Kepuasan Pelanggan untuk Menaikkan
Pangsa Pasar, PT.Asdi Mahasatya, Jakarta.
Tjiptono, Fandy. 2012. Service Management: Mewujudkan Layanan Prima.
Yogyakarta, Andi Offset.
Jurnal:
Gantara, Gery. (2013). Analisis Pengaruh Kualitas Layanan Dan Perceived Value
Terhadap Kepuasan Pelanggan Dan Loyalitas Pelanggan (Studi Empiris
pada Mahasiswa Universitas Brawijaya Malang Pengguna Kartu Seluler
IM3).
Hidayat, Deddy Rakhmad. (2014). Analisis Pengaruh Kualitas Layanan, Harga,
Kepercayaan, Citra Perusahaan, Dan Kepuasan Pelanggan Terhadap
Loyalitas Pelanggan : (Studi Pada Pelanggan Telkom Speedy Di Palangka
Raya).
Lestario, F. (2018). DAMPAK PERTUMBUHAN BISNIS FRANCHISE
WARALABA MINIMARKET TERHADAP PERKEMBANGAN KEDAI
TRADISIONAL DI KOTA BINJAI. JUMANT, 7(1), 29-36.
Mesra, B. (2018). Factors That Influencing Households Income And Its Contribution
On Family Income In Hamparan Perak Sub-District, Deli Serdang Regency,
North. Int. J. Civ. Eng. Technol, 9(10), 461-469.
Pane, D. N. (2018). ANALISIS PENGARUH BAURAN PEMASARAN JASA
TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN TEH BOTOL SOSRO (STUDI
KASUS KONSUMEN ALFAMART CABANG
AYAHANDA). JUMANT, 9(1), 13-25.
Pramono, C. (2018). ANALISIS FAKTOR-FAKTOR HARGA OBLIGASI
PERUSAHAAN KEUANGAN DI BURSA EFEK INDONESIA. Jurnal
Akuntansi Bisnis dan Publik, 8(1), 62-78.
Ritonga, H. M., Setiawan, N., El Fikri, M., Pramono, C., Ritonga, M., Hakim, T., &
Nasution, M. D. T. P. (2018). Rural Tourism Marketing Strategy And Swot
Analysis: A Case Study Of Bandar PasirMandoge Sub-District In North
Sumatera. International Journal of Civil Engineering and Technology, 9(9).
Rubiyanti, Nurafni. (2011). Pengaruh Perceived Value, Trust dan Perceived
Switching Cost Terhadap Loyalitas Pelanggan.
Saputro, Danang Adi. (2017). Pengaruh Kepuasan Pelanggan, Kepercayaan
Pelanggan Dan Switching Barriers Terhadap Loyalitas Pelanggan (Studi
Kasus Pada Toko Ogan Malang).
Sari, I. (2018). Motivasi belajar mahasiswa program studi manajemen dalam
penguasaan keterampilan berbicara (speaking) bahasa
Inggris. JUMANT, 9(1), 41-52.
Setiawan, A., Hasibuan, H. A., Siahaan, A. P. U., Indrawan, M. I., Rusiadi, I. F.,
Wakhyuni, E., ... & Rahayu, S. (2018). Dimensions of Cultural Intelligence
and Technology Skills on Employee Performance. Int. J. Civ. Eng.
Technology, 9(10), 50-60.
Setiawan, N., Nasution, M. D. T. P., Rossanty, Y., Tambunan, A. R. S., Girsang,
M., Agus, R. T. A., ... & Nisa, K. (2018). Simple additive weighting as
decision support system for determining employees salary. Int. J. Eng.
Technol, 7(2.14), 309-313.
Subagio, Hartono. (2012). Pengaruh Perceived Service Quality, Perceived Value,
Satisfaction Dan Image Terhadap Customer Loyalty (Studi Kasus Garuda
Indonesia).
Wakhyuni, E. (2018). KEMAMPUAN MASYARAKAT DAN BUDAYA ASING
DALAM MEMPERTAHANKAN BUDAYA LOKAL DI KECAMATAN
DATUK BANDAR. Jurnal Abdi Ilmu, 11(1), 25-31.
Waruwu, A. A. (2018). Pengaruh Kepemimpinan, Stres Kerja dan Konflik Kerja
Terhadap Kepuasan Kerja Serta Dampaknya Kepada Kinerja Pegawai
Sekretariat DPRD Provinsi Sumatera Utara. JUMANT, 10(2), 1-14.
Published
2019-06-24