Analisis Budaya Organisasi Dan Lingkungan Kerja karyawan Pada PT. PLN (Persero) UIP II Medan
Abstract
ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis, menguji, dan mengetahui pengaruh variabel budaya organisasi dan lingkungan kerja secara parsial dan simultan terhadap kinerja karyawan di kantor PT PLN (Persero) UIP II Medan. Penelitian ini menggunakan metode kuantiatif dengan sampel 65 karyawan. Instrument penelitian yang digunakan adalah kuisioner, observasi, dan dokumentasi. Analisis data menggunakan Regresi Linier Berganda. Dari hasil analisis terlihat bahwa thitung dari variabel budaya organisasi sebesar 7,037 > 1,669 dan tingkat signifikan sebesar 0,000 < 0,05 sehingga H2 diterima dan H0 ditolak, artinya budaya organisasi signifikan mempengaruhi kinerja karyawan PT PLN (Persero) UIP II Medan. Nilai thitung dari variabel lingkungan kerja sebesar 1,704 > 1,669 dan signifikan sebesar 0,093 sehingga thitung 1,704 > ttabel 1,669 dan signifikan sebesar 0,66 > 0,05 sehingga H2 ditolak dan H0 diterima, artinya lingkungan kerja tidak signifikan mempengaruhi kinerja karyawan. Maka H2 sebelumnya ditolak. Berdasarkan hasil analisis, terlihat bahwa nilai Fhitung sebesar 102,189. Sedangkan Ftabel sebesar 2,75 dengan tingkat signifikan lebih kecil dari 0,05 yaitu 0,000 yang artinya terdapat pengaruh simultan dan signifikan antara budaya organisasi dan lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan pada kantor PT PLN (Persero) UIP II Medan. Maka dalam hal ini H3 diterima dan H0 ditolak. Dalam regresi linier berganda uji determinasi lebih cepat dengan menggunakan nilai pada kolom Adjusted R Square sebesar 0,760. Untuk melihat besar pengaruh variabel bebas terhadap variabel terikat dengan cara menghitung koefisien determinasi = R2 x 100% sehingga koefisien determinsasinya sebesar 76,7%. Artinya variasi dari kinerja karyawan mampu menjelaskan sebesar 76,7% oleh budaya organisasi dan lingkungan kerja, sedangkan sisanya sebesar 23,3% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini. Kata kunci : Budaya Organisasi, Lingkungan Kerja, dan Kinerja Karyawan.
Downloads
References
Achmad, Jaenudi, (2014). Manajemen Sumber Daya Manusia. Cetakkan pertama
Lentera Ilmu Cendikia, Jakarta
Ahmad, R. (2019). ANALISIS KUALITAS SISTEM INFORMASI
MANAJEMEN TERHADAP KINERJA KARYAWAN PDAM TIRTA
WAMPU STABAT. Jurnal Manajemen Bisnis (JMB), 31(1), 15-21.
Ahmad, R. (2019). PENGARUH KARAKTERISTIK PEKERJAAN DAN
DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT.
MITRA NIAGA SEJATI JAYA-LANGKAT. JUMANT, 11(2), 137-146.
Amri Jefri, (2017). Skripsi “Pengaruh lingkungan kerja dan Budaya Kerja serta
Etos Kerja Karyawan terhadap Kinerja Karyawan PT Tirta Investama
Medan”. Universitas Pembangunan Panca Budi Medan. Fakultas
Ekonomi dan Bisnis, Jurusan Manajemen.
Andika, R. (2019). Pengaruh Motivasi Kerja dan Persaingan Kerja Terhadap
Produktivitas Kerja Melalui Kepuasan Kerja sebagai Variabel
Intervening Pada Pegawai Universitas Pembangunan Panca Budi
Medan. JUMANT, 11(1), 189-206.
Andika, R. (2018). Pengaruh Kemampuan Berwirausaha dan Kepribadian
Terhadap Pengembangan Karir Individu Pada Member PT. Ifaria
Gemilang (IFA) Depot Sumatera Jaya Medan. JUMANT, 8(2), 103-110.
Andika, R. (2018). PENGARUH KOMITMEN ORGANISASI DAN
PENGAWASAN TERHADAP DISIPLIN KERJA KARYAWAN
PADA PT ARTHA GITA SEJAHTERA MEDAN. JUMANT, 9(1), 95-
103.
Baiquni,Muhammad Agung, (2014). Pengaruh Budaya Organisasi dan
Lingkungan Kerja Terhadap Karyawan PT. Warta Media Nusantara
Tribun JATENG. Universitas Diponegoro. Diakses tanggal 07 Agustus
2018, pukul 13.57 WIB.
Brahmasari, Ida Ayu, (2008). Skripsi “Pengaruh Motivasi Kerja, Kepemimpinan
dan Budaya Organisasi Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Serta
Dampaknya terhadap Kinerja Perusahaan pada PT. Pei Hai International
Wiratama Indonesia”. Jurnal Manajemen dan Kewirausahaan, Vol. 10,
No.2, September 2008: 124-135
El Fikri, M., Andika, R., Febrina, T., Pramono, C., & Pane, D. N. (2020). Strategy to
Enhance Purchase Decisions through Promotions and Shopping Lifestyles to
Supermarkets during the Coronavirus Pandemic: A Case Study IJT Mart,
Deli Serdang Regency, North Sumatera.
El Fikri, M., & Dewi Nurmasari Pane, R. A. (2020). Factors Affecting Readers’
Satisfaction in" Waspada" Newspapers: Insight from Indonesia. Indexing
and Abstracting.
Fadly, Y. (2019). PERFORMA MAHASISWA AKUNTANSI DALAM
IMPLEMENTASI ENGLISH FOR SPECIFIC PURPOSE (ESP)
DI UNIVERSITAS PEMBANGUNAN PANCA BUDI (UNPAB)
MEDAN. Jurnal Akuntansi Bisnis dan Publik, 9(2), 190-201.
Fahmi, Irham (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia. Bandung. Alfabeta
Handoko, T. Hani, (2008). Manajemen Personalia Sumber Daya Manusia. Edisi
kedua. Yogyakarta. Penerbit : BPFE
Hasibuan, Malayu S P. (2016), Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi revisi.
Jakarta, penerbit Bumi Aksara.
Herman, Sofyandi, (2008) Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi Pertama.
Penerbit Graha Ilmu. Yogyakarta
Hutajulu, Nurcahaya, (2017). Skripsi “Analisis Faktor-Faktor yang
Mempengaruhi Tingkat Kepegawaian Pegawai Terhadap Kinerja
Pegawai pada Kantor Regional VI Badan Kepegawaian Negara Medan”.
Universitas Pembangungan Panca Budi Medan, Fakultas Ekonomi dan
Bisnis, Jurusan Manajemen.
Indrawan, M. I. (2019). PENGARUH ETIKA KERJA, PENGALAMAN KERJA
DAN BUDAYA KERJA TERHADAP PRESTASI KERJA PEGAWAI
KECAMATAN BINJAI SELATAN. Jurnal Abdi Ilmu, 10(2), 1851-
1857.
Kharisma, Gogy Bara, (2013). Skripsi “Pengaruh Budaya Organisasi dan
Lingkungan Kerja terhadap Kinerja Karyawan Koperasi Serba Usaha
Setya Usaha di Kabupaten Jepara”. Universitas Negeri Semarang,
jurusan Manajemen, Fakultas Ekonomi.
Mangkunegara, Anwar P, (2008). Manajemen Sumber Daya Manusia. Bandung.
PT Remaja Rosdakarya.
Mangkunegara, Anwar P, (2013). Manajemen Sumber Daya Manusia
Perusahaan. Bandung. PT Remaja Rosdakarya.
Mangkuprawira, Sjafri, (2009). Manajemen Sumber Daya Manusia Strategik.
Ghalia Indonesia. Jakarta.
Mariam Rani, (2009). Tesis “Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Budaya
Organisasi terhadap Kinerja Karyawan Melalui Kepuasan Kerja
Karyawan sebagai Variabel Intervening”. Universitas Diponegoro
Semarang. Jurusan Manajemen, Fakultas Ekonomi.
Nitisemito, Alex S, (2014). Manajemen Personalia. Ghalia Indonesia, Jakarta.
Pane, D. N. (2018). ANALISIS PENGARUH BAURAN PEMASARAN JASA
TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN TEH BOTOL SOSRO
(STUDI KASUS KONSUMEN ALFAMART CABANG
AYAHANDA). JUMANT, 9(1), 13-25.
Pane, D. N., El Fikri, M., & Siregar, N. (2020). UPAYA PENINGKATAN
REPURCHASE INTENTION MELALUI SOSIAL MEDIA DAN
WORD OF MOUTH TERHADAP HOTEL PARBABA BEACH DI
DAERAH PARIWISATA KABUPATEN SAMOSIR. JUMANT, 12(1),
12-20.
Pakpahan, Manuntun dan Marihot Manullang, (2014). Metodologi Penelitian
Proses Penelitian Praktis. Cipta Pustaka Media.
Priansa D, Suwanto, (2011). Manajemen SDM dalam Organisasi Publik dan
Bisnis. Bandung. Alfabeta.
Ridhotullah, Subeki & Jauhar Mohammad (2015). Pengantar Manajemen.
Jakarta. Prestasi Pustakarya.
Rivai, Veithzal & Deddy Mulyadi, (2012). Kepemimpinan dan Prilaku
Organisasi. Edisi Ketiga. Jakarta : PT Rajagrafindo Persada.
Robbins, S P & Judge (2008). Prilaku Organisasi. Buku 2. Jakarta : Selemba
Empat.
Robbins, Stephen P & Couthler, (2010). Manajemen. Edisi kesepuluh. Jakarta,
Penerbit Erlangga.
Rusiadi, dkk, (2013). Metode Penelitian Manajemen, Akuntansi dan Ekonomi
Pembangunan. Medan.: USU Press.
Sedarmayanti, (2009). Sumber Daya Manusia dan Produktivitas Kerja. Bandung.
CV Mandar Maju.
Siagian, Sondang P. (2014). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Bumi
Aksara
Siswadi, Edi, (2012). Birokrasi Masa Depan. Mutiara Press. Bandung.
Sudarmanto, (2009). Kinerja dan Pengembangan Kompetensi SDM (Teori
Dimensi Pengukuran dan Implementasi dalam Organisasi). Yogyakarta,
Pustaka Pelajar.
Sugiyono, (2012). Metode Penelitian Kombinasi. Bandung. CV Alfabeta.
Sunyoto, Danang, (2012). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta PT Buku
Seru. http//repository.upi.edu/17628/4/s_MBS_1001311_Bibliography
Sunyoto, D, (2013). Manajemen SUmber Daya. Yogyakarta: CAPS.
Sutrisno, Edy. (2011). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta Kencana.
Tika, H. Moh Pabundu. (2006). Budaya Organisasi dan Peningkatan Kinerja
Perusahaan. Cetakan Pertam. PT Bhumi Aksara. Jakarta
Umar, Husein, (2008). Metode Penelitian untuk Skripsi dan Tesis Bisnis. Jakarta.
PT Rajagrafindo Persada.
Wibowo (2011). Manajemen Kinerja. Jakarta. PT Rasja Grafindo Persada.
https://manfaat.co.id/manfaat-lingkungan-kerja. Diakses pada tanggal 28 Juni
2018 pukul 11.30 WIB.
https://www.materibelajar.id/2016/04/teori-konsep-lingkungan-kerja.html.
Diakses pada 28 Juni 2018 pukul 12.49 WIB.
https://www.kanalinfo.web.id/2016/08/pengertian-kompetensi.html?m=. diakses
pada 1 September 2018 pukul 07.55 WIB