Pengaruh Perputaran Kas, Piutang dan Persediaan Terhadap Profitabilitas Pada Sektor Makana dan Minuman yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2013-2017

  • Dwi Septhia

Abstract

ABSTRAK Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh perputaran kas terhadap profitabilitas, pengaruh perputaran piutang terhadap profitabilitas, pengaruh perputaran persediaaan terhadap profitabilitas dan untuk mengetahui secara simultan pengaruh kas, perputaran piutang, dan perputaran persediaan terhadap profitabilitas pada perusahaan manufakktur sektor makanan dan minuman Tahun 2013-2017. Perputaran Kas berpengaruh signifikan secara parsial terhadap Return on Asset pada perusahaan Manufaktur Sektor Makanan dan Minumaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2013-2017. Hal ini dapat diketahui bahwa nilai thitung > ttabel yaitu 3,506 > 1,667 dan thitung berada didaerah penerimaan Hα dan sehingga Ho ditolak (Hα diterima). Perputaran Piutang berpengaruh signifikan secara parsial terhadap Return on Asset pada perusahaan Manufaktur Sektor Makanan dan Minumaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2013-2017. Hal ini dapat diketahui bahwa nilai thitung > ttabel yaitu 3.055 > 1,667dan thitung berada didaerah penerimaan Ha dan sehingga Ho ditolak (Hα diterima). Perputaran Persediaan tidak berpengaruh signifikan secara parsial terhadap Return on Asset pada perusahaan Manufaktur Sektor Makanan dan Minumaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2013-2017. Hal ini dapat diketahui bahwa nilai thitung < ttabel yaitu 0,439 > 1,667 dan thitung berada didaerah penerimaan H0 dan sehingga Ho diterima (Hα ditolak). Perputaran Kas, Perputaran Piutang dan Perputaran Persediaan secara simultan memiliki pengaruh dan signifikan terhadap Return On Assets (ROA) pada perusahaan Manufaktur Sektor Makanan dan Minumaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2013-2017. Hal ini dapat diketahui bahwa Fhitung > Ftabel yaitu 3,803 > 2.51 dan nilai signifikan sebesar 0.014 ≤ 0.05. Berdasarkan hasil uji koefisien determinan pada tabel di atas, besarnya nilai adjusted R2 dalam model regresi diperoleh sebesar 0.687. hal ini berarti kontribusi yang diberikan Perputaran Kas, Perputaran Piutang dan Perputaran Persediaan secara bersama-sama terhadap Return on Asset pada perusahaan Manufaktur Sektor Makanan dan Minumaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2013-2017 adalah sebesar 68.7% sementara sisanya 31,3% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini. Kata Kunci: Perputaran Kas, Perputaran Piutang, Perputaran Persediaan dan Profitabilitas

Downloads

Download data is not yet available.

References

DAFTAR PUSTAKA
Agus, Ristono. 2010. Manajemen persediaan Edisi 1. Yogyakarta. Graha ilmu
Arif, Abu Bakar dan wibowo. 2002. Akuntansi Keuangan Dasar I. Jakarta.
Grasindo
Arnita, V., & Aulia, A. (2020). Prekdisi Pertumbuhan Laba Dalam Rasio Keuangan
Pada PT JAPFA COMFEED TBK. Jurnal Akuntansi Bisnis Dan
Publik, 11(1), 115-122.
Barus, M. D. B., & Azzahra, A. S. (2020). Analisis Aplikasi Dan Penerapan
Matematika Pada Ilmu Ekonomi Fungsi Permintaan Dan Penawaran. Jurnal
Akuntansi Bisnis dan Publik, 11(1), 103-114.
Barus, M. D. B., & Hakim, A. (2020). Analisis Kemampuan Pemecahan Masalah
Matematika melalui Metode Practice Rehearsal Pairs pada Siswa SMA AlHidayah Medan. Biormatika: Jurnal ilmiah fakultas keguruan dan ilmu
pendidikan, 6(1), 74-78.
Chrisna, H. (2019). Pengaruh Perilaku Belajar, Pengendalian Diri, Motivasi,
Empati, Keterampilan, Dan Kepercayaan Diri Terhadap Prestasi Akademik
Mahasiswa Prodi Akuntansi Universitas Pembangunan Panca Budi
Medan. Jurnal Akuntansi Bisnis dan Publik, 10(1), 87-100.
Chrisna, H., Karin, A., & Hasibuan, H. A. (2020). Analisis Sistem Dan Prosedur
Kredit Kepemilikan Rumah (KPR) Dengan Akad Pembiayaan Murabahah
Pada PT. BANK BRI Syariah Cabang Medan. Jurnal Akuntansi Bisnis dan
Publik, 11(1), 156-166.
Dwi, Martini., dkk. (2012). Akuntansi Keuangan Menengah Berbasis PSAK. Buku
1 Jakarta : Salemba Empat.
Dwilita, H., & Sari, P. B. (2020). Analisis Pengelolaan Keuangan Keluarga dan
Literasi Keuangan Wanita di Dusun 20 Desa Klambir Lima Kebun. Jurnal
AKMAMI (Akuntansi Manajemen Ekonomi), 1(3), 184-197.
Fadly, Y. (2019). Performa Mahasiswa Akuntansi Dalam Implementasi English
For Specific Purpose (ESP) Di Universitas Pembangunan Panca Budi
(UNPAB) MEDAN. Jurnal Akuntansi Bisnis dan Publik, 9(2), 190-201.
Fahmi, Irham. 2011. Analisis Laporan Keuangan. Alfabeta
Febriani, R. 2017. Pengaruh Perputaran Kas Terhadap Profitabilitas Pada
Perusahaan Makanan dan Minuman yang Terdaftar di BEI Periode
2011-2015. Universitas Pakuah. Bogor.
Ghozali, imam. 2011. Aplikasi Analiasis Multivariate. Dengan Program
IBM SPSS 19. Semarang: universitas diponegoro
2
H. Muis Fauzi Rambe, SE,MM, dkk. 2015. Manajemen keuangan. Medan. Cipta
pustaka media.
Harahap, Sofian Safri, 2010, Analisis Kritis Atas Laporan Keuangan, Jakarta:
Rajawali Persada.
Hernawaty, H., Chrisna, H., & Junawan, J. (2020). Analisa Penggunaan Forward
Contract Hedging pada Nilai Ekspor Barang Ekonomi Provinsi Sumatera
Utara. Jurnal AKMAMI (Akuntansi Manajemen Ekonomi), 1(3), 95-109.
Isyuwardana, D., dan Hardiyanto, S. 2015. Pengaruh Perputaran Kas,
Perputaran Persediaan dan Perputaran Piutang Terhadap Profitabilitas
(Studi empiris Pada Subsektor Makanan dan Minuman yang Terdaftar
di BEI 2010-2013. Universitas Telkom.
Kasmir. 2013. Analisis Laporan Keuangan. Rajawali Pers. PT. Raja Gafindo
Lestari, A. P. 2017. Pengaruh Perputaran Kas, Perputaran Persediaan dan
Perputaran Piutang Terhadap Profitabilitas Pada Perusahaan
Manufaktur Yang Terdaftar di BEI. Universitas Negeri Jogja.
Yogyakarta.
Maisyarah, R. (2018). Analysis of the Determinants Competition Oligopoly Market
Telecommunication Industry in Indonesia. KnE Social Sciences, 760-770.
Munawir. 2001. Akuntansi Keuangan dan Manajemen. Edisi 1.
Yogyakarta.BPFE R. Agus Sartono. 2010. Manajemen Keuangan Teori
dan Aplikasi ED.4. Yogyakarta.
Nasution, A. P. (2018). Implementasi Anggaran Berbasis Kinerja Dalam
Meningkatkan Kinerja Pemerintah Daerah Dilingkungan Kecamatan Datuk
Bandar Tanjung Balai. Jurnal Akuntansi Bisnis dan Publik, 8(2), 15-25.
Nasution, A. P. (2019). Implementasi E–Budgeting Sebagai Upaya Peningkatan
Tranparansi Dan Akuntabilitas Pemerintah Daerah Kota Binjai. Jurnal
Akuntansi Bisnis Dan Publik, 9(2), 1-13.
Nasution, D. A. D. (2018). Analisis pengaruh pengelolaan keuangan daerah,
akuntabilitas dan transparansi terhadap kinerja keuangan pemerintah. Jurnal
Studi Akuntansi & Keuangan, 2(3), 149-162.
Nasution, D. A. D. (2019, August). The Effect of Implementation Islamic Values
and Employee Work Discipline on The Performance of Moslem Religious
Employees at Regional Financial Management in the North Sumatera
Provincial Government. In International Halal Conference & Exhibition
2019 (IHCE) (Vol. 1, No. 1, pp. 1-7).
Purba, R. B. (2018). Pengaruh Penerapan Sistem Akuntansi Keuangan Daerah,
Transparansi Publikdan Aktivitas Pengendalian Terhadap Akuntabilitas
Keuangan Pada Badan Keuangan Daerah Kabupaten Tanah Datar. Jurnal
Akuntansi Bisnis dan Publik, 8(1), 99-111.
3
Ritonga, M. (2018). Faktor Manajemen Biaya Dan Manajemen Pemasaran
Terhadap Pendapatan Melalui Intensitas Produksi Pada Ukm Industri
Rumahan Di Kota Binjai. JUMANT, 8(2), 68-78.
Rusiadi., Subiantoro, N., dan Hidayat, R. 2013. Metode Penelitian: Manajemen,
Akuntansi dan Ekonomi Pembangunan. Medan: USU Press.
Sari, M. N. (2020). Pengaruh Return On Asset, Financial Leverage, Dan Trading
Volume Terhadap Initial Return. Jurnal Akuntansi Bisnis dan Publik, 11(1),
18-27.
Sari, P. B. (2020). Analisis Opini Going Corncern Pada Perusahaan Farmasi di
Bursa Efek Indonesia (Multiple Correlation Method). Jurnal Akuntansi
Bisnis dan Publik, 10(2), 189-196.
Subramanyam.R.K. 2010. Analisi Laporan Keuangan Buku 1. Jakarta. salemba
empat
Subramanyam.R.K. 2010. Analisi Laporan Keuangan Buku 2. Jakarta. salemba
empat
Sugiyono. 2011. Metode Penelitian Pendidikan kuantitatif, kualitatif dan
R&D. Bandung. Alfabeta Bandung
Suminar, M. T. 2015. Pengaruh Perputaran Persediaan, Perputaran Piutang dan
Perputaran Persediaan Terhadap Profitabilitas pada Perusahaan Sektor
Industri Barang Konsumsi yang Terdaftar di BEI Periode Tahun 2008-
2013. Universitas Pandanaran.
Syamsuddin, Lukman. 2000. Manajemen Keuangan Perusahaan: Konsep
Aplikasi dalam Perencanaan, Pengawasan dan Pengambilan Keputusan
PT. Raja Grafindo Perkasa, Jakarta.
Tika, P. 2006. Budaya Organisasi dan Peningkatan Kinerja Perusahaan . PT.
Bumi Aksara. Jakarta.
Warren., et al. 2015. Pengantar Akuntansi. Edisi 4 – Cetakan ketiga. Jakarta:
Salembah Empat.
Wijaya Tony. 2011. Step by step cepat menguasai SPSS19.
Yunus, R. N. (2020). Analisis Multimodal Pada Iklan Layanan
Masyarakat. JUMANT, 12(2), 83-89.
Published
2020-06-25