Pengaruh Pertumbuhan Ekonomi, Pendapatan Asli Daerah dan Dana Alokasi Umum Terhadap Belanja Modal Pada Kabupaten/Kota di Provisinsi Sumatera Utara

  • Wina Azhari

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan 1) untuk mengetahui seberapa besar pengaruh Pertumbuhan Ekonomi, Pendapatan Asli Daerah dan Dana Alokasi Umum secara parsial berpengaruh signifikan terhadap Belanja Modal Pada Kabupaten/Kota di Sumatera Utara. 2) untuk mengetahuiseberapa besar pengaruh Pertumbuhan Ekonomi, Pendapatan Asli Daerah dan Dana Alokasi Umum secara simultan berpengaruh signifikan terhadap Belanja Modal Pada Kabupaten/Kota di sumatera Utara. Penelitian ini menggunakan metode assosiatif/kuantitatif dengan metode pengaruh pertumbuhan ekonomi, pendapatan asli daerah dan dana alokasi umum dengan pendekatan secara matematis dalam menjawab rumusan masalah. Hasil penelitian t hitung menunjukkan bahwa variabel pertumbuhan ekonomi dan dana alokasi umum berpengaruh secara parsial terhadap belanja modal, sedangkan pendapatan asli daerah tidak berpengaruh secara parsial terhadap belanja modal. Hasil penelitian f hitung menunjukkan bahwa variabel pertumbuhan ekonomi, pendapatan asli daerah dan dana alokasi umum berpengaruh secara simultan terhadap belanja modal. Kata Kunci : Pertumbuhan Ekonomi, Pendapatan Asli Daerah, Dana Alokasi Umum Dan Belanja Modal.

Downloads

Download data is not yet available.

References

DAFTAR PUSTAKA
A. Atika, D. Saraswati, H Chrisna, HAP Nasution, S Pipit Buana (2018). Sukuk Fund
Issuance On Sharia Banking Performance In Indonesia. Int. J. Civ. Eng. Technol
9 (9), 1531-1544
Abdul Halim dan Muhammad Syam Kusufi. 2012. Akuntansi Sektor Publik : Akuntansi
Keuangan Daerah, Salemba Empat, Jakarta
Ardhani Pungki. 2011. Pengaruh Pertumbuhan Ekonomi, Pendapatan Asli Daerah
(PAD) Dan Dana Alokasi Umum (DAU) Terhadap Pengalokasian Anggaran
Belanja Modal Studi Kasus Pada Pemerintah Kabupaten/Kota Di Jawa Tengah,
Skripsi, Universitas Diponegoro
Arif Purnama. 2014. Pengaruh Dana Alokasi Umum (DAU), Pendapatan Asli Daerah
(PAD), Sisa Lebih Pembiayaan Anggaran (SiLPA) dan Luas Wilayah Terhadap
Belanja Modal Pada Kabupaten di Jawa Tengah Periode 2012-2013 Skripsi,
Universitas Muhammadiyah Surakarta
Badan Pusat Statistik. 2010. Pertumbuhan Ekonomi. Sumatera Utara
Chrisna, H. (2019). Pengaruh Perilaku Belajar, Pengendalian Diri, Motivasi, Empati,
Keterampilan, Dan Kepercayaan Diri Terhadap Prestasi Akademik Mahasiswa
Prodi Akuntansi Universitas Pembangunan Panca Budi Medan. Jurnal Akuntansi
Bisnis dan Publik, 10(1), 87-100.
Daulay, M. T., Elfindri, Sjafrizal, & Sofyardi. (2018). 1. An Empirical Investigation of
Business Diversification and Economic Value on Poverty in Batubara Regency,
North Sumatera, Indonesia. International Journal of Civil Engineering and
Technology (IJCIET), 841-859.
Daulay, M. T., Sanny, A., Rini, E. S., & Sadalia, I. (2018). FACTORS THAT
INFLUENCING THE SATISFACTION AND LOYALTY OF SILKAIR
INTERNATIONAL FLIGHT SERVICE PASSENGERS AT KUALANAMU
AIRPORT, DELI SERDANG, INDONESIA. International Journal of Civil
Engineering and Technology (IJCIET) , 1-10.
Erlina, Omar Sakti Rambe, dan Rusdianto. 2015. Akuntansi Keuangan Daerah
Berbasis Akrual. Edisi Pertama. Jakarta: Salemba Empat.
Fadly, Y. (2019). Performa Mahasiswa Akuntansi Dalam Implementasi English For
Specific Purpose (ESP) Di Universitas Pembangunan Panca Budi (UNPAB)
MEDAN. Jurnal Akuntansi Bisnis dan Publik, 9(2), 190-201.
Ghozali, Imam. 2013. Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program SPSS. Semarang
: Badan Penerbit Universitas Diponogoro
Ikatan Akuntan Indonesia. 2015. Pernyataan Standar Pemerintah
Kesuma, M. A., Lubis, S., Iskandarini, & Daulay, M. T. (2019). The Influence Of
Organizational Restructuring On Employee Performance In The Housing And
Residential Areas, North Sumatra Province, Indonesia. American International
Journal of Business Management (AIJBM), 32-36.
Keweder Warsito, dkk. 2008 “Akuntansi Sektor Publik”. Semarang : Undip
Maisyarah, R. (2018). Analysis of the Determinants Competition Oligopoly Market
Telecommunication Industry in Indonesia. KnE Social Sciences, 760-770.
Megwati Sularno, Fitria. 2013. Pengaruh Pertumbuhan Ekonomi, Pendapatan Asli
Daerah (PAD) Dan Dana Alokasi Umum (DAU) Terhadap Pengalokasian
Anggaran Belanja Modal Studi Kasus Pada Pemerintah Kabupaten/Kota Di
Jawa Barat, Universitas Diponogoro
Nasution, A. P. (2018). Implementasi Anggaran Berbasis Kinerja Dalam Meningkatkan
Kinerja Pemerintah Daerah Dilingkungan Kecamatan Datuk Bandar Tanjung
Balai. Jurnal Akuntansi Bisnis dan Publik, 8(2), 15-25.
Nasution, A. P. (2019). Implementasi E–Budgeting Sebagai Upaya Peningkatan
Tranparansi Dan Akuntabilitas Pemerintah Daerah Kota Binjai. Jurnal Akuntansi
Bisnis Dan Publik, 9(2), 1-13.
Nasution, D. A. D. (2018). Analisis pengaruh pengelolaan keuangan daerah,
akuntabilitas dan transparansi terhadap kinerja keuangan pemerintah. Jurnal Studi
Akuntansi & Keuangan, 2(3), 149-162.
Nasution, D. A. D. (2019, August). The Effect of Implementation Islamic Values and
Employee Work Discipline on The Performance of Moslem Religious Employees
at Regional Financial Management in the North Sumatera Provincial
Government. In International Halal Conference & Exhibition 2019 (IHCE) (Vol.
1, No. 1, pp. 1-7).
Peraturan Menteri Dalam Negeri No. 18 Tahun 2017 Tentang Anggaran Pendapatan
dan Belanja Daerah. Dapartemen Komunikasi dan Informatika. Jakarta
Peraturan Menteri Dalam Negeri No. 33 Tahun 2017 Tentang Pedoman Penyusunan
Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2018
Prasetyo, P.Eko. 2009. Fundamental Makro Ekonomi: sebuah pengetahuan tingkat
dasar dan menengah serta advanced untuk ilmu ekonomi makro. Yogyakarta
PSAP No. 2 Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 71 Tahun 2010
Purba, R. B. (2018). Pengaruh Penerapan Sistem Akuntansi Keuangan Daerah,
Transparansi Publikdan Aktivitas Pengendalian Terhadap Akuntabilitas
Keuangan Pada Badan Keuangan Daerah Kabupaten Tanah Datar. Jurnal
Akuntansi Bisnis dan Publik, 8(1), 99-111.
Ritonga, M. (2018). Faktor Manajemen Biaya Dan Manajemen Pemasaran Terhadap
Pendapatan Melalui Intensitas Produksi Pada Ukm Industri Rumahan Di Kota
Binjai. JUMANT, 8(2), 68-78.
Rusiadi, dkk. 2014. Metode Penelitian : Usu Press Sugiyono.2014. Metode Penelitian
Bisnis. Bandung. CV Alfabeta
Undang-undang nomor 28 Tahun 2009 Pajak Daerah dan Retribusi Daerah
Undang-undang Republik Indonesia Nomor 23 Tahun 2014 Keuangan Pusat dan
Daerah
Yoga permana, Deva. 2013. Pengaruh Pertumbuhan Ekonomi, Pendapatan Asli
Daerah (PAD), Dana Alokasi Umum (DAU) dan Dana Alokasi Khusus (DAK)
Terhadap Pengalokasian Anggaran Belanja Modal Studi Kasus Pada
Pemerintah Kota Semarang, Universitas Diponogoro
Zain, Mohammad. 2010. Himpunan Undang-Undang Perpajakan. Jakarta. PT. Indeks
www.bps.go.id
www.djpk.kemenkeu.go.id
www.sumutprov.go.id
Published
2019-06-29